Hari: 21 September 2020
Gubernur Berharap ASN Netral dalam Pilkada
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan, Prof HM Nurdin Abdullah menekankan kepada bupati dan walikota untuk menjaga netralitas dan memberikan bimbingan kepada ASN agar menjaga netralitas dalam pilkada serentak. “Tentu untuk menjaga bagaimana Pilkada ini berjalan lancar tanpa gangguan apapun maupun riak-riak. Netralitas ASN ini penting sekali. Seluruh penyelenggara, seluruh ASN yang ada betul-betul menjadi penyelenggara […]
Read moreMDVonCAMPUS Hadirkan Developer Student Club Universitas Ciputra
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – MDV sebagai incubator bisnis ICT ke-4 yang dikembangkan oleh TELKOM Indonesia, senantiasa berkiprah dalam melengkapi ekosistem kreatif digital dan mengakselerasi para pengembang untuk aplikasi, games, edutainment, music, animation dan software services di Kawasan Timur Indonesia. Masa pandemi Covid-19 ini, Makassar Digital Valley tetap konsisten mengembangkan digitalpreneur dan memperluas jangkauannya melalui, MDVonCAMPUS yang […]
Read moreAndi Ihsan Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan di Pangkep
PANGKEP, EDELWEISNEWS.COM – Anggota DPD RI dapil Sulawesi Selatan, Andi Ihsan kembali menggelar sosialisasi 4 pilar. Kali ini bertempat di Kecamatan Liukang Tumpabiring Kabupaten Pangkep (11/9/2020). Empat Pilar Kebangsaan selalu disosialisasikan kepada masyarakat untuk meningkatkan kecintaan masyarakat kepada Indonesia. Untuk diketahui, Empat Pilar Kebangsaan adalah tiang penyangga yang kokoh, agar rakyat Indonesia merasa nyaman, aman, […]
Read more