Hari: 7 Desember 2021
Posmat TNI AL Takalar Selamatkan Warga Galesong yang Terdampak Abrasi Akibat Diterjang Ombak
TAKALAR, EDELWEISNEWS.COM – Pos Pengamat (Posmat) TNI AL Takalar bergerak cepat menyelamatkan warga yang terdampak abrasi pantai akibat dari terjangan gelombang ombak di Dusun Boddia Kec. Galesong Kab.Takalar. Akibat abrasi tersebut, menyebabkan beberapa rumah milik warga Dusun Boddia di pesisir pantai rusak berat diterjang ombak besar dan angin kencang, Selasa (7/12/2021). Komandan Posmat (Danposmat) Takalar […]
Read moreTerbang ke Lumajang, Kapolri Tinjau Langsung Korban Erupsi Gunung Semeru
JAKARTA, EDELWEISNEWS.COM – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo bakal meninjau langsung masyarakat yang menjadi korban erupsi Gunung Semeru, Jawa Timur. Ia juga akan memberikan pengarahan ke jajaran dalam rangka menanggulangi bencana alam tersebut. Sigit menyatakan akan langsung terbang ke Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Senin (6/12/2021). “Ya (meninjau langsung korban dan memberikan pengarahan ke anggota terkait […]
Read moreKodim 1405/Mallusetasi Bergerak Cepat Bantu Evakuasi Warga yang Terdampak Banjir
PAREPARE, EDELWEISNEWS.COM – Personel Kodim 1405/Mallusetasi Parepare bergerak cepat membantu evakuasi masyarakat dalam musibah banjir, dengan menyiapkan perahu karet. Komandan Komando Distrik Militer (Dandim) 1405/Mallusetasi Letkol Czi Arianto Wibowo mengutarakan, curah hujan saat ini tak henti-henti, mengakibatkan di daerah binaan masing-masing mengalami banjir, Senin (6/12/2021). “Oleh karena itu, disampaikan kepada masing-masing Danramil dan Babinsa agar […]
Read moreViral Video Kontraktor dan Warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Rusak di Wajo
WAJO, EDELWEISNEWS.COM – Sejumlah kontraktor dan warga prihatin dengan kondisi jalan di Wajo. Keprihatinan tersebut diwujudkan dengan gotong royong menyumbang dan memperbaiki jalan yang berada di Desa Wage, Kecamatan Sabbangparu, Kabupaten Wajo. Kegiatan tersebut diabadikan dalam video dan kemudian beredar viral di media sosial. Gotong royong itu dilakukan dengan harapan pemerintah setempat dapat segera memperbaiki […]
Read more