Hari: 24 Juli 2022
Fatmawati Rusdi Terkesima dengan Suguhan Tarian Tradisional di Longwis Kelurahan Parangtambung
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wakil Walikota Makassar, Fatmawati Rusdi mengaku terkesima dengan semangat anak-anak yang menyuguhkan tarian tradisional saat mengunjungi Lorong Wisata Kelurahan Parangtambung, Minggu (24/7/2022). Menurut Fatmawati Rusdi, potensi tersebut perlu untuk dikembangkan. Selain menjadi atraksi wisata juga sebagai tempat edukasi seni budaya tradisional. Demikian pula produksi serabi warga lorong tersebut, perlu untuk dikembangkan. “Lorong […]
Read moreTerkait Pembangunan KA Makassar-Parepare, Pemkot dan DPRD Gelar Konferensi Pers
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pimpinan DPRD Makassar bersama Walikota Makassar menggelar konferensi pers terkait rencana pembangunan Stasiun Kereta Api rute Kota Makassar – Kota Parepare, Senin (18/7/2022).. Konferensi pers yang dihadiri sejumlah media cetak dan elektronik serta dinas terkait inidigelar di Lobby Gedung DPRD Kota Makassar Konferensi pers ini menjawab informasi yang berkembang bahwa Pemkot […]
Read moreKomisi C DPRD Makassar Lakukan Kunjungan Balasan ke Balai Pengelola Kereta Api di Maros
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Untuk pertama kalinya di Sulsel akan memiliki angkutan kereta api. Kalau mengarah ke arah Parepare, jalur kereta api tersebut sudah terlihat di daerah Maros. Progres pembangunan jalur kereta api tersebut tidak terlepas dari peran eksekutif dan legislatif. Belum lama ini, Komisi C DPRD Makassar melakukan kunjungan balasan ke Balai Pengelola Kereta Api […]
Read moreSiswa dan Guru di Pinrang Dilatih untuk Budidayakan Sayur Hidroponik
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Cabang Dinas Wilayah VIII, Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan menggandeng komunitas Hidroponik Lasinrang melaksanakan Pelatihan Budidaya Sayur Hidroponik bagi guru dan siswa tingkat SMA negeri dan swasta Kabupaten Pinrang. Rencananya, kegiatan ini akan dilaksanakana pada tanggal 27 Juli 2022 pekan depan. Kegiatan ini akan diikuti 11 SMA Negeri dan 4 SMA Swasta […]
Read moreWakil Walikota Makassar Berkunjung ke TPI Paotere
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wakil Walikota Makassar, Fatmawati Rusdi berkunjung ke Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Paotere di Kelurahan Gusung, Kecamatan Ujung Tanah, Minggu (24/7/2022). Kunjungan Fatmawati Rusdi untuk memantau langsung kondisi terkini TPI Paotere. Dalam kunjungan tersebut, dia didampingi Kabid Perikanan, Dinas Perikanan dan Pertanian (DP2) Makassar, Suryanti. Mereka disambut Anggota DPRD Makassar, Ray Suryadi Arsyad. […]
Read moreTinjau Longwis, Fatmawati Rusdi : Program Ini Akan Meningkatkan Perekonomian Masyarakat
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wakil Walikota Makassar Fatmawati Rusdi meninjau lorong wisata (Longwis) di beberapa titik di Kota Makassar, salah satunya yakni Longwis yang terletak di Kelurahan Mangkura Kecamatan Ujung Pandang, Minggu (24/7/2022). Selain melihat kesiapan produk unggulan di setiap Longwis, Fatmawati juga memastikan kondisi infrastruktur yang ada. “Infrastruktur lorong yang baik menambah kenyamanan saat berkunjung, […]
Read moreTanggapi Keluhan Warga, Pemkot Makassar Menegur Exodus Cave & Bar
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Kota Makassar menegur sekaligus memantau langsung aktifitas usaha Exodus Cafe & Bar di Jalan Perintis Kemerdekaan Km 12, Sabtu malam (23/7/2022). Camat Tamalanrea, Andi Salman Baso menyebut, pihaknya bersama Kapolsek Tamalanrea dan Satpol PP menegur pengelola Exodus guna menindaklanjuti laporan masyarakat terkait suara musik yang bising dan mengganggu kenyamanan. “Jadi tadi […]
Read moreMPLS di SD Negeri Parinring, Siswa Diperkenalkan Sarana dan Prasarana Sekolah
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Aktivitas sekolah tatap muka belum lama berlangsung setelah masa libur panjang. Untuk tahun ajaran 2022/2023 ini, sekolah-sekolah sudah melaksanakan masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS), termasuk di SD Negeri Parinring, di Kelurahan Tamangapa, Kecamatan Manggala, Kota Makassar. Andi Etty Cahyani, S.Pd, menceritakan pengalamannya sebagai Plh UPT SD Negeri Parinring, Rabu (20 Juli 2022). […]
Read moreKadis Perpustakaan Makassar Resmikan Dua Layanan Baru di SD Sudirman IV dan SD Inpres Mamajang 3
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Perpustakaan adalah gudang ilmu. Karena di perpustakaan, pengunjung bisa membaca sejumlah buku yang berisi pelajaran, karya ilmiah, sejarah dan aneka bacaan yang menambah wawasan. Hingga sangat wajar jika Dinas Perpustakaan Makassar dibawah kepemimpinan Tenri A. Palallo terus berupaya mendorong dan membina sejumlah perpustakaan untuk menciptakan inovasi demi kemajuan perpustakaannya. Seperti layanan baru […]
Read more