Bulan: Oktober 2022

Makassar SULSEL

Melayat ke Rumah ASN yang Meninggal, Walikota : Almarhumah Memiliki Integritas yang Tinggi

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Kota Makassar kembali berduka. Salah satu Aparatur Sipil Negara (ASN) Suhartini Dg Lebang yang menjabat sebagai Inspektur Pembantu Wilayah 3 Inspektorat meninggal dunia Selasa malam (25/10/2022). Mendengar kabar duka tersebut, Walikota Makassar Moh Ramdhan Pomanto segera bergegas menuju rumah duka di kawasan Minasa Upa Blok A6 nomor 14G untuk menyampaikan bela […]

Read more
Dinas Perpustakaan Makassar SULSEL

Lomba Pustakawan Berprestasi Diikuti Pengelolah Perpustakaan Sekolah, Kecamatan, Kelurahan dan Kepulauan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Dinas Perpustakaan Kota Makassar menyelenggarakan Lomba Pustakawan Prestasi Terbaik se – Kota Makassar Tahun 2022 di Hotel Aerotel Smile Makassar, Rabu (26/10/2022). Kegiatan tersebut dibuka langsung oleh Kepala Dinas Perpustakaan Kota Makassar Tenri A. Palallo. Dalam sambutannya Tenri menyampaikan bahwa ada 5 komponen dalam literasi yaitu membaca, menulis, menganalisa, mengimplementasi dan produsen. […]

Read more
Jeneponto SULSEL

Satpol PP Jeneponto Raih Hadiah Kuda dari Gubernur pada Jalan Santai Anti Mager

JENEPONTO, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Suslel, Andi Sudirman menyerahkan hadiah utama kuda pada jalan santai ‘Sulsel Anti Mager’ di Kabupaten Jeneponto. Gubernur Sulsel dan Bupati Jeneponto melepas peserta di Lapangan Passamaturukang, Selasa (25 Oktober 2022). “Kemarin saya berpikir apa hadiahnya, paling tepat itu kuda. Kuda harus kita lestarikan bahwa ini khas kita,” kata Andi Sudirman. Gubernur Sulsel, […]

Read more
Jeneponto SULSEL

Sebelum Lepas Anti Mager di Jeneponto, Gubernur Pimpin Doa Korban Longsor

JENEPONTO, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melaksanakan jalan santai ‘Sulsel Anti Mager’ di Kabupaten Jeneponto. Gubernur Sulsel dan Bupati Jeneponto melepas ribuan peserta di Lapangan Passamaturukang, Selasa (25 Oktober 2022). Untuk Sulsel Anti Mager di Butta Turatea ini, dengan rute start dan finish di Lapangan Passamaturukang di Kecamatan Binamu, Kabupaten Jeneponto. Dalam Anti Mager […]

Read more
Makassar SULSEL

Danny Pomanto Tampil Memukau dalam Seminar Internasional yang Digelar Fakultas Teknik Unhas

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM.- Tampil memukau dalam seminar internasional yang diadakan Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin di Jalan Bontomarannu Km 6 Kabupaten Gowa, Selasa (25/10/2022), Danny Pomanto mengenalkan Kota Makassar pada peserta yang hadir. Walikota Makassar ini didaulat sebagai keynoted speaker dalam seminar The 6th EPI International Conference on Science and Engineering (EICSE2022) dengan tema Strengthening IUG-Based Research […]

Read more
Makassar SULSEL

Sidak ke Dukcapil, Walikota Makassar Pastikan Stok Blangko KTP Aman

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Walikota Makassar Moh Ramdhan Pomanto ingin memastikan warganya mendapat pelayanan maksimal. Olehnya itu, Ia langsung bergerak menuju Kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Kota Makassar di Jalan Teduh Bersinar, Selasa (25/10/2022). Menggunakan jasa Grab, Danny Pomanto melakukan sidak untuk melihat bagaimana masyarakat terpenuhi kebutuhannya dan merasa nyaman berada pada kantor yang […]

Read more
Makassar SULSEL Wakil Rakyat

Ketua DPRD Rudianto Lallo Kagumi Kepemimpinan HM Daeng Patompo

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Ketua DPRD Makassar, Rudianto Lallo bersama Putra Walikota Makassar periode 1959-1978 Muhammad Daeng Patompo, Rahmat Endong Patompo duduk bareng membahas kepemimpinan Walikota Makassar HM Daeng Patompo. Keduanya bertemu disalah satu warung kopi (Warkop) di Jalan Pontiku Makassar. Pertemuan ini juga dihadiri puluhan komunitas anak rakyat. Mengawali pembicaraan, Putra Walikota Makassar ke -12 […]

Read more
Gowa SULSEL

Datangi Sekolah Madani Alauddin, Waka Polsek Somba Opu Minta Tingkatkan Pengawasan Terhadap Anak

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Dalam rangka menjaga dan memelihara situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif di kecamatan Somba Opu, khususnya dalam mencegah kenakalan di kalangan pelajar, Waka Polsek Somba Opu sambangi ke sekolah, Selasa (25/10/2022). Pagi ini, Wakapolsek Somba Opu Polres Gowa AKP Aslamudin bersama Panit 2 Unit Samapta Polsek Somba Opu IPDA Sugiyatno menyambangi Madrasah […]

Read more
Makassar SULSEL

Pimpin Sertijab, Pangdam Hasanuddin Ajak Budayakan Persiapan dan Perencanaan yang Matang

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pangdam meminta agar anggotanya berkomitmen terhadap tugas dan kepercayaan yang diamanahkan oleh pimpinan TNI Angkatan Darat, dilaksanakan dan dipertanggungjawabkan dengan sebaik-baiknya. Hal tersebut diungkapkan Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, S.I.P, S.Sos, M.Tr (Han) ketika memimpin Sertijab Pejabat Utama (PJU) Kodam, di Markas Paldam XIV/Hasanuddin, Kota Makassar, Selasa (25/10/2022). Mayjen […]

Read more
Makassar SULSEL

Perangi Narkoba, Kodam Lakukan Sidak dan Langsung Tes Urine Prajurit

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Perangi Narakoba, Kodam XIV/Hasanuddin sidak Pejabat Utama (PJU), prajurit dan PNSnya, dan lakukan tes urine narkotika dan psikotropika. Tes urin digelar di Makodam XIV /Hasanuddin, Makassar, Senin (24/10/2022). “Kita lakukan Sidak atas perintah Bapak Pangdam, sesuai petunjuk Bapak Kasad. Kita tunjukkan kepada masyarakat bahwa TNI bebas dari Narkoba, hasilnya pun semua Negatif,” […]

Read more