Hari: 15 Oktober 2023

Makassar Olahraga SULSEL

Wali Kota Makassar Ikut Ramaikan Pelepasan Fajar Fun Run 2023 di Karebosi

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan Pomanto ikut meramaikan dan melepas Fajar Fun Run 2023 di Lapangan Karebosi, Minggu, (15/10/2023), pagi. Event Fajar Fun Run digelar dalam rangka peringatan ulang tahun Harian Fajar ke–42. Danny Pomanto, sapaan akrab Ramdhan Pomanto begitu antusias menghadiri olahraga yang kini populer di masyarakat ini. Dia berterimakasih kepada […]

Read more
Jakarta TNI / POLRI

Polri Mutasi dan Rotasi Jabatan, Dankorbrimob dan 6 Kapolda Berganti

JAKARTA, EDELWEISNEWS.COM -.Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi dan rotasi sejumlah perwira tinggi (pati) dan perwira menengah (pamen) Polri. Dalam surat telegram dengan nomor ST/2360/X/KEP./2023 sebanyak 55 personel dilakukan mutasi dan rotasi jabatan. Dari puluhan pati dan pamen Polri yang dimutasi dan dirotasi, diantaranya jabatan Komandan Korps Brimob (Dankorbrimob) Polri yang dijabat Komjen Pol […]

Read more
Jakarta TNI / POLRI

Perkuat Sinergisitas, Polri dan Jurnalis Gelar Seven Soccer

JAKARTA, EDELWEISNEWS.COM – Kadiv Humas Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho membuka acara Seven Soccer yang diikuti seluruh jajaran Divisi Humas dan jurnalis. Sebanyak 105 peserta memeriahkan acara tersebut. Seven Soccer ini merupakan salah satu rangkaian perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke -72 Divisi Humas Polri. Kadiv Humas Polri menjelaskan, perayaan hari jadi dengan seven soccer […]

Read more
Jawa Barat

Terkesan dengan Semangat Kadet Politeknik Ben Mboi, Prabowo Boyong Mahasiswa ke Ibu Kota

BOGOR, EDELWEISNEWS.COM – Menteri Pertahanan Prabowo Subianto memberikan pembekalan kepada ratusan kadet Universitas Pertahanan (Unhan) RI di Hambalang, Bogor, Sabtu (14/10/2023). Adapun ratusan kadet terdiri 5 orang dari jenjang S-3, 20 mahasiswa S-2, 218 mahasiswa jenjang S-1 dan 525 kadet dari jenjang D-3 Politeknik Ben Mboi, Belu, Nusa Tenggara Timur. Dalam agenda bertajuk ‘Pengarahan dan […]

Read more
Jakarta Nasional

Projo Deklarasi Dukungan untuk Prabowo, Tersirat Kriteria Capres yang Dimaksud Jokowi

JAKARTA, EDELWEISNEWS.COM – Projo, relawan Presiden Joko Widodo (Jokowi), mendeklarasikan dukungan mereka untuk Bakal Calon Presiden (Bacapres) Prabowo Subianto dalam Pilpres 2024 mendatang. “Kami baru melakukan pembukaan Rakernas 6 Projo, dimana Rakernas Projo kami sudah dibuka oleh Presiden RI Joko Widodo (Jokowi),” ungkap Ketua Umum (Ketum) Projo yang juga Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie di […]

Read more
Dinas Perpustakaan Makassar

Perpustakaan Kukar Kagum dengan Inovasi Dinas Perpustakaan Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Dinas Perpustakaan Kota Makassar menerima rombongan kunjungan Studi Tiru dari Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Provinsi Kalimantan Timur. Rombongan yang berjumlah 25 orang dari unsur pejabat struktural, fungsional Pustakawan dan staf ini dipimpin langsung oleh Kepala Dinas Perpustakaan Kukar, Aji Lina Rodiah. Rombongan diterima oleh Sekdis Perpustakaan Kota Makassar, […]

Read more
Makassar SULSEL Wajo

Hadiri Rakor, Amran Mahmud Komitmen Wujudkan Pemilu dan Pilkada 2024 Luber, Jurdil, Lancar, Aman dan Damai

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Bupati Wajo, Amran Mahmud menyampaikan komitmennya untuk mewujudkan Pemilihan Umum (Pemilu) dan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024 yang berkualitas, aman, langsung, umum, bebas, rahasia, jujur dan adil (Luber Jurdil) lancar, aman dan damai. Hal tersebut disampaikan Amran Mahmud usai mengikut Rapat Koordinasi Forkopimda Sulawesi Selatan dengan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota, Forkopimda, Forkopimcam, […]

Read more
Agama SULSEL Wajo

Maulid Nabi Besar Muhammad, Amran Mahmud : Jadikan Sebagai Ajang Instropeksi Diri

WAJO, EDELWEISNEWS.COM – Bupati Wajo, Amran Mahmud meminta kepada masyarakat Wajo, khususnya umat Islam agar senantiasa meneladani sifat-sifat Rasulullah dalam kehidupan sehari-hari. Permintaan tersebut disampaikan politisi Partai Amanat Nasional ini pada peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad Saw Tingkat Kabupaten Wajo di Mesjid Agung Ummul Qura, Selasa (10/9/2023). Mengambil tema “Meneguhkan Iman dan Mempererat Ukhuwah untuk […]

Read more
Makassar SULSEL TNI / POLRI

Kabintaljarahdam XIV/Hsn Wakili Pangdam Hadiri Peringatan Maulid Nabi di Jalan Sumba, Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kepala Pembinaan Mental dan Sejarah Kodam (Kabintaljarahdam) XIV/Hasanuddin Kolonel Cpl Tommy Mukti Widyastomo, mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin menghadiri peringatan Maulid Nabi besar Muhammad SAW 1445 H/2023 M, bertempat di Jl. Sumba No. 77, Kota Makassar, Sabtu (14/10/2023). Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H ini mengusung tema “Kami Rindu Ya Rasul”, dengan menghadirkan […]

Read more
Makassar SULSEL TNI / POLRI

Wakili Pangdam XIV/Hsn, Pamen Ahli Bidang Sosbud Poksahli Pangdam Hadiri OAT Dankosek II Cup 2023 dalam Rangka HUT TNI

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pamen Ahli Bidang Sosial dan Budaya (Sosbud) Poksahli Pangdam Kolonel Inf Sony Madya Yudhantara, S.Kom, mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin menghadiri Kejuaraan Panahan Open Archery Tournament (OAT) Dankosek II Cup 2023, bertempat di Lapangan Markas Kosek II, Kota Makassar, Jumat (13/10/2023). Open Archery Tournament ini dibuka oleh Komandan Komando Sektor (Dankosek) II Marsma TNI […]

Read more