Hari: 14 November 2024

Satgas Drainase PU Makassar Lakukan Normalisasi Saluran Sekunder di Jalan Insinyur Sutami
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Satuan Tugas (Satgas) Drainase dan Sumber Daya Air (SDA) dari Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Makassar kembali melaksanakan kegiatan Normalisasi Saluran Sekunder di Jalan Ir. Sutami, Kecamatan Biringkanayya,.Rabu (13/11/2024). Satgas SDA PU dengan bantuan alat berat membersihkan saluran-saluran air dari berbagai penyumbatan seperti sampah, endapan lumpur, dan material lain yang mengganggu kelancaran […]
Read more
Pj Gubernur Sulsel Prof Zudan Dampingi Wapres Gibran Tinjau Harga Kebutuhan Pokok di Kabupaten Maros
MAROS, EDELWEISNEWS.COM – Penjabat Gubernur Sulsel Prof Zudan Arif Fakhrulloh mendampingi Wakil Presiden (Wapres RI) Gibran Rakabuming Raka meninjau harga kebutuhan pokok di pasar Tradisional Modern (Tramo) atau Pasar Rakyat Butta Salewangang Kabupaten Maros, Kamis (14 November 2024). Kedatangan Wapres Gibran disambut antusias pedagang dan para warga sekitar pasar. Selain meninjau harga pasar dan kebutuhan pokok, […]
Read more
Pangdam XIV/Hsn Selaku Pangkogasgabpad, Melaksanakan PAM VVIP Kunker Wapres RI di Wilayah Sulsel
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bobby Rinal Makmun, S.I.P, selaku Panglima Komando Tugas Gabungan Terpadu (Pangkogasgabpad), melaksanakan pengamanan VVIP sekaligus mendampingi Kunjungan Kerja (Kunker) Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka dan rombongan di Wilayah Provinsi Sulawesi Selatan, Kamis (14/11/2024). Kunjungan Presiden RI, berlangsung selama 2 hari yakni tanggal 13 hingga 14 November 2024. […]
Read more
Camat Ujung Tanah Mendampingi Wapres Gibran Rakabuming Menyusuri Kelurahan Pattingolloang
MAKASSAR, EDELWEIS.COM – Camat Ujung Tanah Amanda Syahwaldi, S.STP, MM menerima kunjungan dan mendampingi Wakil Presiden Republik Indonesia, Gibran Rakabuming Raka di Wilayah Kelurahan Pattingolloang, Kecamatan Ujung Tanah, Kota Makassar, Rabu (13 November 2024). Dalam kunjungan ini, Wapres RI tampak menyusuri Lorong 3 Kelurahan Pattingaloang. Di sepanjang lorong sempit tersebut, Gibran tidak hanya bertatap muka […]
Read more
Ketua DPD Pemuda Tani Sulsel, Andi Saiful Misbahuddin : Saya Ingin Anak Muda Bangga jadi Petani
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Jumlah petani dan lahan pertanian di Indonesia makin berkurang. Salah satu penyebabnya yakni generasi muda terkesan gengsi menyandang profesi tersebut. Padahal Indonesia terkenal sebagai lumbung pangan. Untuk mengembalikan kejayaan pertanian di Indonesia keberadaan Organisasi Pemuda Tani memiliki peran yang cukup besar dalam memajukan masyarakat tani di Indonesia. Andi Saiful Misbahuddin, SE, Ketua […]
Read more
Pemkot Makassar dan DPRD Sepakati KUA-PPAS APBD Tahun 2025
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Kota Makassar, melalui Pj Sekretaris Daerah Irwan Adnan, menyepakati Rancangan Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) untuk APBD Tahun Anggaran 2025. Kesepakatan ini tercapai dalam Rapat Paripurna Keenam Masa Persidangan Pertama Tahun Sidang 2024-2025 di DPRD Kota Makassar, yang berlangsung di Kantor DPRD Makassar pada Selasa (12 November […]
Read more