Dongkelor Episode ke -17 Tembus 1.000 Penonton

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Libur selama empat hari pasti seru. Namun, di masa pandemi Covid – 19 ini tetap harus mematuhi protokol kesehatan.

Nah, untuk menemani liburan, Dongeng Keliling Online dari Rumah (Dongkelor) by Dongkel Perpusling Dinas Perpustakaan Makassar kemarin, Sabtu (22/8/2020) telah menyiapkan edisi spesial.

Pada episode ke – 17 tersebut Dongkelor mengangkat tema “Libur Makin Ceria Dengar Dongeng Penuh Makna”. Edisi ini menghadirkan 2 pendongeng yang berlatar belakang Kepala Sekolah dan Guru dari tim Dongkel Perpusling yakni Mamikiko bersama Kiko G dan Kak Yanuar Monsa.

Dongkelor episode ke – 17 yang mulai tayang pukul 10.00 wita ini sangat spektakuler, karena berhasil tembus hingga 1.000 penonton.

Seperti biasa, acara dipandu oleh Host Dongkelor Isti Isthie Purnamasari. Seluruh pengambilan gambar Dongkelor dilakukan di studio 1 Perpustakaan Umum Kota Makassar.

Bagi pelajar yang mendapatkan tugas mendengarkan dongeng dari ibu/ bapak guru jangan lupa mencatat resensi dongengnya. Dan jangan lupa juga menjawab pertanyaan dari kak Isti, karena yang beruntung akan mendapatkan hadiah menarik setiap minggu.

Penulis : Tulus Wulan Juni

Editor. : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Jakarta Makassar

Pemkot Makassar Jajaki Kerja Sama Kemenlu, Promosi Pariwisata dan Maritim ke Pasar Global

JAKARTA, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Kota Makassar terus membuka ruang kolaborasi strategis untuk mendorong akselerasi pembangunan daerah ke level global. Kali ini, peluang kerja sama lintas sektor dijajaki bersama Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) Republik Indonesia, dengan fokus pada penguatan sektor pariwisata dan kemaritiman sebagai dua potensi unggulan Kota Makassar. Upaya tersebut mengemuka dalam kunjungan resmi Wali […]

Read more
Makassar SULSEL

Musrenbang Kecamatan Mamajang 2026 Bahas Drainase, Koperasi Merah Putih, dan AMDAL

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Kecamatan Mamajang menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan pada 26 Januari 2026. Kegiatan ini menjadi forum strategis dalam merumuskan usulan pembangunan prioritas yang akan diusulkan pada tahun anggaran mendatang. Musrenbang tersebut dihadiri oleh Sekretaris Dinas Bappeda Kota Makassar, Kepala Dinas P2, perwakilan Dinas Pekerjaan Umum (PU), serta sejumlah anggota DPRD […]

Read more
Makassar SULSEL

Tingkatkan Akuntabilitas, Itjenal Laksanakan Taklimat Awal Reviu Laporan Keuangan Semester II 2025 di Kodaeral VI

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Inspektorat Jenderal TNI Angkatan Laut (Itjenal) secara resmi melaksanakan Taklimat Awal Reviu Laporan Keuangan (LK) Unit Organisasi TNI AL Semester II Tahun Anggaran 2025 di wilayah Komando Daerah TNI Angkatan Laut VI (Kodaeral VI) pada hari Senin (26/01/2026). Kegiatan ini merupakan bagian dari siklus pengawasan tahunan untuk menjamin transparansi dan akurasi data […]

Read more