Lapangan Merdeka Tempat Favorit untuk Ngabuburit

WAJO,EDELWEISNEWS.COM – Pusat kegiatan warga, Lapangan Merdeka Sengkang merupakan salah satu tempat favorit ngabuburit menyenangkan di Kota Sengkang, Kabupaten Wajo.

Lapangan yang berada di pusat kota ini, dilengkapi dengan fasilitas umum penunjang kegiatan warga, seperti jogging track, gasebo, lapangan bermain anak, dan di samping lapangan terdapat mesjid Agung Ummul Quraa.

Irfan Jaya, salah satu pengunjung mengaku menghabiskan waktu untuk menunggu berbuka di Lapangan Merdeka karena suasana nyaman.

“Saya datang bersama tiga teman dari Lajokka, 10 km dari kota. Setelah waktu berbuka puasa tiba, di lapangan ini makin ramai. Setiap malam pasti ada komunitas mangkal disini,” tutur Irfan.

Kota Sengkang selain dikenal sebagai Kota Sutra juga dikenal sebagai Kota Santri. Di Ibukota Wajo itu memiliki sejumlah pesantren, ulama dan ustad yang lumayan banyak jumlahnya.

Hingga ketika pengunjung memasuki kota ini nuansa keislamannya terasa sangat kental.

Penulis : Adi Summit

Editor. : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

SULSEL Wajo

Plt Kadisdik Wajo Sanggah Tudingan Lecehkan Profesi Wartawan : “Saya Justru Menghargai Peran Media”

WAJO, EDELWEISNEWS.COM – Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Wajo H.Alamsyah, angkat bicara menanggapi pemberitaan yang menyebut dirinya diduga melecehkan profesi wartawan. Menurutnya, tudingan tersebut tidak berdasar dan sangat bertentangan dengan prinsip yang ia pegang sebagai pejabat publik. “Saya tegaskan, saya tidak pernah menyampaikan pernyataan yang bernada melecehkan terhadap profesi wartawan. Justru sebaliknya, saya […]

Read more
SULSEL Wajo

Andi Rosman Usung Transformasi Pertanian, Targetkan Jagung Enam Tongkol dan Cabe Dua Tahun Panen

WAJO, EDELWEISNEWS.COM – Terobosan besar digagas Bupati Wajo H. Andi Rosman dalam bidang pertanian. Saat membuka Festival Pujasera Fest 2025 di Kecamatan Pitumpanua, Jumat (18/4/2025), ia menyampaikan rencana pengembangan jagung hingga menghasilkan enam tongkol per batang, serta memperpanjang masa panen cabe hingga dua tahun. Langkah ini ditempuh melalui kerja sama dengan profesor ahli pertanian dari […]

Read more
SULSEL Wajo

Gubernur Sulsel Pimpin Apel Satpol PP di Wajo Naik Mobil Listrik Jeep Andalan Cek Kesiapan Pasukan

WAJO, EDELWEISNEWS.COM. – Apel Gelar Pasukan Kesiapsiagaan Nasional Satpol PP dan Satlinmas Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan sebagai rangkaian peringatan HUT ke-75 Satpol PP dan ke-63 Satlinmas, berlangsung semangat persatuan di Lapangan Merdeka Sengkang, Kabupaten Wajo, Senin (14/4/2025). Dengan mengusung tema “Satpol PP dan Satlinmas Siap Mendukung Implementasi Penyelenggaraan Trantibum dalam Mendukung Asta Cita”, kegiatan ini diikuti […]

Read more