Kapolres Gowa Serahkan Bantuan Sosial PPKM Bagi Masyarakat Desa Jenetallasa

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Kapolres Gowa AKBP Tri Goffarudin P, S.I.K, MH didampingi Kasat Binmas Polres Gowa AKP Ahmad Hamdan, Camat Pallangga Taufik M Akib, S.STP, Kapolsek Pallangga AKP Misbahuddin, S. Sos, Kepala Desa Jenetallasa Asrul ST, MM dan Kanit Binmas Polsek Pallangga Aiptu Syamsul Alam menyalurkan bantuan sosial dari pemerintah untuk masyarakat. Penyaluran dilakukan pasca pemberlakuan PPKM ditengah pandemi Covid-19 di wilayah Kabupaten Gowa.

Bantuan berupa beras, BLT dan Dana Desa tersebut diserahkan langsung oleh Kapolres Gowa kepada warga Desa Jenetallasa di Kampung Rewako, Kecamatan Pallangga Kabupaten Gowa, Minggu (8/8/2021) pagi.

Kapolres Gowa AKBP Tri Goffarudin mengatakan, penyaluran bantuan ini sebagai bentuk kepedulian Polri dalam menyikapi penberlakuan PPKM sebagai dampak penyebaran covid-19 di Kabupaten Gowa.

Dia berharap agar penyaluran sembako berupa beras dari pemerintah ini betul-betul diterima dan dirasakan manfaatnya oleh warga masyarakat yang telah terdata oleh Bhabinkamtibmas dan Babinsa.

Selain memberikan bantuan sembako, Kapolres Gowa juga menyempatkan berkeliling meninjau Kampung Rewako Desa Jenetallasa.(Haman)

Editor : Yulia

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Gowa Olahraga SULSEL

Ulil Albab Cup V: Sportivitas yang Menghibur Mengedukasi dan Merangkul

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Setelah sebulan penuh diwarnai semangat juang, sorak – sorai penonton, dan keringat sportivitas, Turnamen Futsal Ulil Albab Cup V Tahun 2025 resmi ditutup, Selasa (4 November 2025). Event akbar tahunan yang digelar oleh Yayasan Ulil Albab Bawakaraeng ini bukan sekadar ajang perebutan piala, melainkan sebuah festival kolaborasi dan pembinaan bibit muda. Kegiatan […]

Read more
Makassar SULSEL

Rutan Makassar Terima Penguatan Pembinaan Pramuka dari Kwartir Cabang Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM — Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Makassar kembali menghadirkan kegiatan positif bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), melalui penguatan pembinaan kepramukaan yang dilaksanakan oleh Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Makassar, Selasa (4/11/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh Drs. H. M. Hatta Aris selaku perwakilan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Makassar. Kegiatan dibuka secara resmi […]

Read more
Gowa SULSEL

Cegah Pelanggaran Dini, Sipropam Polres Gowa Gelar Gaktiblin Rutin Usai Apel Pagi

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Seusai pelaksanaan apel pagi, Seksi Profesi dan Pengamanan (Sipropam) Polres Gowa melaksanakan kegiatan Penegakan Ketertiban dan Disiplin (Gaktiblin) terhadap seluruh personel Polres Gowa, Kamis, (6/11/2025). Kegiatan yang berlangsung di halaman Mapolres Gowa tersebut dipimpin langsung oleh Kasipropam Polres Gowa, AKP Abdul Wahab, S.H, dan menyasar pemeriksaan kelengkapan perorangan seperti identitas diri, surat-surat […]

Read more