Bappeda Kota Makassar Menggelar Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD Kota Makassar 2025-2029

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Bappeda Kota Makassar menggelar Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD Kota Makassar 2025-2029 di Hotel Claro Makassar, Rabu (5 Maret 2025).

Forum ini dibuka oleh Walikota Makassar Munafri Arifuddin, turut hadir pula Wakil Walikota Makassar Aliyah Mustika, Pj Sekretaris Daerah Irwan Adnan, Staf Ahli Walikota, Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah A. Zulkifly, para Asisten Bidang Pemerintahan, Perekonomian, dan Administrasi umum, serta para stakeholder dari berbagai SKPD.

Proses perencanaan ini bukan sekadar menyusun dokumen, melainkan merumuskan arah pembangunan dan menentukan kebijakan masa depan yang melibatkan seluruh unsur pemangku kepentingan.

Partisipasi aktif dari semua elemen menjadi kunci, karena Makassar yang unggul dan berkelanjutan hanya bisa terwujud melalui sinergi, transparansi, serta komitmen bersama menuju kota yang lebih inklusif dan adaptif di masa depan. (*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

LEGISLATIF Makassar SULSEL

Anggota DPRD Kota Makassar, Rezki Mendengar Keluhan Warga di Jalan RSI Faisal XI, Kecamatan Rappocini

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Anggota DPRD Kota Makassar, Rezki mengawali reses kedua masa persidangan kedua tahun 2024/2025, di Jalan RSI Faisal XI, Kelurahan Banta-bantaeng, Kecamatan Rappocini, Senin (10/3/2025). Melalui reses, legislator dari Fraksi Demokrat itu bertemu dengan konstituennya di Banta-bantaeng untuk mendengarkan aspirasi mereka secara rutin melalui reses. Turut hadir Lurah Banta-bantaeng, Ady Mulyadi Jacub, Babinkamtibmas, […]

Read more
LEGISLATIF Makassar SULSEL

Legislator Makassar Budi Hastuti Menggelar Reses Perdananya di Jalan Mannuruki 2, Kecamatan Tamalate

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Anggota DPRD Kota Makassar, Budi Hastuti menggelar reses perdananya di Jalan Mannuruki 2, Kelurahan Mangasa, Kecamatan Tamalate, Senin (10/3/2025). Reses merupakan agenda rutin yang digelar Anggota DPRD Makassar dalam rangka menyerap aspirasi warga dalam berbagai hal. Dalam kegiatan tersebut, Budi Hastuti didampingi Lurah Mangasa, Ilham Arfah, Babinkamtibmas, Babinsa, serta tokoh masyarakat. Legislator […]

Read more
Makassar SULSEL

PHRI Sulsel Temui Wali Kota Makassar, Bahas Dampak Efisiensi Anggaran pada Industri Perhotelan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Sulawesi Selatan menemui Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin untuk membahas dampak kebijakan efisiensi anggaran terhadap industri perhotelan. Audiensi berlangsung di Balai Kota Makassar, Senin (10/3/2025). Ketua PHRI Sulsel, Anggiat Sinaga menyatakan, bahwa pengurangan anggaran kegiatan pemerintahan di hotel berdampak signifikan pada pendapatan sektor perhotelan dan berisiko […]

Read more