Kadis Sosial Makassar Dampingi Gubernur dan Walikota Jemput Eksodus Wamena

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan dan Pj Walikota Makassar, yang didampingi Kadis Sosial Kota Makassar dan sejumlah pejabat struktural lingkup Pemkot Makassar dan Provinsi Sulawesi Selatan menjemput para eksodus dari Wamena yang baru tiba di Pelabuhan Soekarno Hatta, Makassar, Sabtu (5/10/2019).

Gubernur Sulawesi Selatan bersama rombongan menemui dan menyapa para eksodus yang masih berada di ruang penumnang KM Ciremai.

Beberapa hari sebelumnya, Kamis (3/10/2019) Kepala Dinas Sosial Kota Makassar DR. H. Mukhtar Tahir, M.Pd bersama Tim Peduli Sosial juga menjemput para eksodus/pengungsi dari Wamena di Pangkalan Udara Lanud Hasanuddin, Makassar.

Tim Peduli Sosial bersama para anggota PMI, BPBD, Tim Kesehatan ACT dan Dokpol Bhayangkara melakukan assement dan pemberian makan siang kepada para eksodus yang baru saja tiba di Pangkalan Udara Lanud Hasanuddin, Makassar. Selanjutya Tim Peduli atas instruksi Kadis Sosial Makassar, membawa para eksodus ke Asrama Haji Sudiang, Makassar untuk ditampung sementara waktu. (ig)

Editor : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar SULSEL

Pemprov Sulsel Gelontorkan Rp935 Miliar untuk Pembangunan Luwu Raya di APBD 2025

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kebijakan penganggaran Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada APBD Tahun 2025 menunjukkan arah pembangunan yang berkeadilan, khususnya dalam memperkuat kawasan Luwu Raya sebagai salah satu wilayah strategis pertumbuhan di Sulsel. Jubir Andalan Hati pada Pilgub Sulsel 2024, Irwan ST, mengungkapkan alokasi pembangunan untuk Luwu Raya tidak hanya bersumber dari APBD Provinsi murni, tetapi […]

Read more
Makassar SULSEL

Pangdam XIV/Hasanuddin Tegaskan Dukungan terhadap Percepatan Pembangunan KDKMP

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko mengikuti rapat lanjutan evaluasi percepatan pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) yang dipimpin oleh Wakil Panglima TNI Jenderal TNI Tandyo Budi Revita, S.Sos, melalui Video Conference (Vicon), bertempat di Ruang Vicon Puskodalops, Makodam, Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Selasa (27/1/2026). Rapat ini membahas langkah strategis dan […]

Read more
Makassar SULSEL TNI / POLRI

Perkuat Kolaborasi, Pangdam XIV/Hsn Terima Audiensi Disperkimtan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menerima audiensi dari Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Disperkimtan), yang dipimpin oleh Plt. Kepala Disperkimtan Ir. Nining Wahyuni, S.T., M.T bersama rombongan, bertempat di Ruang Tamu Pangdam, Makodam, Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Selasa, (27/1/2026). Audiensi ini membahas sinergi dan koordinasi antara Kodam XIV/Hasanuddin dengan […]

Read more