Biro SDM Polda Sulsel Ajak Putra-Putri Terbaik Daftar Jadi Akpol

MAKASAAR, EDELWEISNEWS.COM – Kepolisian Negara Republik Indonesia telah membuka seleksi penerimaan Taruna Akpol T.A. 2024. Informasi tersebut tertuang dalam laman link website www.penerimaan polri.go.id mulai tanggal 26 Maret sampai 21 April 2024 dan pengumuman Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia Nomor : Peng/14/III/DIK.2.1./2024 tentang penerimaan Taruna/I Akpol T.A. 2024.

Guna menjaring animo pendaftar sampai keseluruh pelosok dengan sebanyak-banyaknya, Biro SDM Polda Sulsel gencar melakukan sosialisasi dan imbauan secara masif, dengan memanfaatkan media sosial melakukan penyebaran informasi pada seluruh akun milik Polda Sulsel dan Polres jajaran.

Ajakan masuk Polisi dengan Tagline, ayo masuk polisi, penerimaan polisi gratis, masuk polisi tidak dipungut biaya, masuk polisi jangan percaya calo menjadi tranding topik.

Salahsatu postingan imbauan dari akun resmi Instagram Polres pelabuhan @BagsdmPolresperlabuhan terlihat melakukan penyebaran informasi ajakan tersebut.

“Kami mengajak kepada seluruh warga masyarakat dan putra-putri terbaik sulawesi selatan untuk bergabung bersama kami pada Korps Bhayangkara melalui pendaftaran Taruna Akpol tahun anggara 2024, informasi lebih jelas dapat menghubungi Polda Sulsel atau Polres setempat atau dapat menghubungi media sosial dan website birosdmpoldasulsel,” ucap AKP Rivandy, Senin (1/4/2024). (Ril)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar SULSEL

Pangdam XIV/Hasanuddin Turun Langsung Kawal Ketat Pembangunan KDKMP di Luwu

LUWU, EDELWEISNEWS.COM — Mengawali rangkaian kunjungan kerjanya di wilayah Kodim 1403/Palopo, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko meninjau langsung progres pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di Desa Tampa, Kecamatan Ponrang, Kabupaten Luwu. Senin (12/1/2026). Peninjauan ini dilakukan sebagai bentuk komitmen dan perhatian pimpinan Kodam XIV/Hasanuddin dalam mendukung percepatan pembangunan ekonomi kerakyatan berbasis desa. Pangdam […]

Read more
Makassar SULSEL

Wali Kota Munafri Tinjau Dua Titik Pengungsian Banjir di Biringkanaya, Pastikan Kebutuhan Warga Terpenuhi

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Di tengah kondisi cuaca yang masih belum bersahabat, Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, mengawali aktivitas paginya dengan menunjukkan kepedulian dan empati mendalam terhadap warga yang terdampak banjir. Orang nomor satu di Kota Makassar itu turun langsung meninjau dua titik lokasi pengungsian di Kelurahan Paccarekkang dan Kelurahan Katimbang, Kecamatan Biringkanaya, sebagai bentuk kehadiran […]

Read more
Gowa SULSEL

Sidokkes Polres Gowa Gandeng Optik Rizky Makassar Gelar Pemeriksaan Mata Gratis

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Polres Gowa menggelar kegiatan pemeriksaan mata gratis bagi personel Polres Gowa sebagai bentuk perhatian terhadap kesehatan anggota, khususnya kesehatan penglihatan dalam menunjang pelaksanaan tugas sehari-hari. Kegiatan ini berlangsung di Aula Rewako Wira Wicaksana Polres Gowa, Senin (12/1/2026). Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Sidokkes) Polres Gowa bekerja sama dengan Optik […]

Read more