Makassar
Depan Wakil Rakyat, Walikota Berjanji Bakal Meraih Kembali Kejayaan Makassar
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – DPRD Makassar menggelar Rapat Paripurna dalam rangka Penjelasan Walikota Makassar terkait Ranperda Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Tahun 2021-2026, di ruang rapat Paripurna DPRD Makassar, Senin (28/6/2021). Walikota Makassar Ir. Ramdhan Pomanto dalam penjelasannya di depan 50 anggota DPRD Makassar menyatakan akan meraih kembali kejayaan Makassar, sebagai Makassar Kota Dunia, Sombere dan […]
Read more
DPRD Makassar Berbagi Informasi Terkait Sosper kepada. DPRD Fak – fak, Toraja dan Samarinda
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – DPRD Kota Makassar telah melaksanakan Sosialisasi Peraturan Daerah (Sosper) selama dua tahun terakhir. Kegiatan ini diselenggarakan legislator guna menyebarluaskan produk hukum yang dihasilkan. Pelaksaan Sosper di DPRD Makassar membuat DPRD kab/kota lainnya tertarik untuk mempelajari prosedur hingga mekanisme pelaksanaannya. Tercatat ada DPRD Tana Toraja, DPRD Kab. Fak-fak hingga DPRD Samarinda mengunjungi DPRD […]
Read more
Kasus Positif Mulai Naik, Plt Gubernur Sulsel : Antisipasi dengan Perketat Pelabuhan dan Bandara
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Plt Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman, berharap kondisi Pandemi Covid-19 di Sulsel bisa terkendali. Apalagi melihat terjadinya lonjakan kasus Covid-19 di beberapa wilayah di Indonesia, salah satunya di Jakarta. Di Sulsel, kasus positif mulai naik di kisaran sekitar 100. Olehnya itu, Andi Sudirman mengimbau agar masyarakat tetap waspada. Meski begitu, angka […]
Read more
DPRD Makassar Sahkan Ranperda Parkir Menjadi Perda
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – DPRD Makassar mensahkan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Pendirian Perumda Parkir menjadi Perda. Persetujuan ini diambil melalui Rapat Paripurna DPRD Kota Makassar dengan agenda mendengarkan Pendapat Akhir Fraksi-fraksi terhadap Ranperda tersebut, Selasa (22/6/2021) di ruang Rapat Paripurna DPRD Makassar. Pembacaan Pendapat Akhir Fraksi disampaikan melalui juru bicara masing – masing fraksi. Fraksi PKS […]
Read more
Perpustakaan Sumbang 5 Inovasi untuk Kota Makassar dalam Kompetisi IGA 2021
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Balitbangda) Kota Makassar menggelar Forum Inovasi Daerah dengan tema “Penilaian Indeks Inovasi Daerah dalam Peningkatan Daya Saing Daerah”, Kamis (24/6/2021). Kegiatan yang berlangsung di Hotel Santika Makassar ini diikuti seluruh inovator dari perangkat kerja daerah. Kabid Pengembangan Inovasi dan Teknologi Balitbangda Makassar, Lasmana berharap para inovator dapat […]
Read more
Makassar Digital Valley Hadirkan Mobile Engineer Gojek di Program Up-Dev Series
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Makassar Digital Valley (MDV) kembali menyelenggarakan kegiatan yang menjadi program reguler yang rutin digelar per bulan. Sebagai Inkubator Bisnis ICT ke-4 yang dikembangkan oleh Telkom Indonesia, MDV senantiasa mengembangkan ekosistem digitalpreneur melalui program-program yang dapat mengembangkan pengetahuan maupun skill para entrepreneur. Salah satu program reguler dari MDV adalah Online Class Up-Dev Series […]
Read more
Sembilan Fraksi Harap Kota Makassar Kembali Raih WTP
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – DPRD Makassar menggelar rapat paripurna pandangan Umum Fraksi terhadap Ranperda Pertanggung jawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2020, Kamis (24/6/2021) di Ruang Rapat Paripurna DPRD Makassar. Rapat dipimpin Ketua DPRD Makassar Rudianto Lallo didampingi Walikota Makassar Ir. Ramdhan Pomanto beserta Wakil Ketua DPRD Makassar Adi Rasyid Ali, Andi Suhada Sappaile, dan Andi Nurhaldin. […]
Read more
Dewan Rekomendasikan Revisi Regulasi Pelayanan RSUD Daya Makassar
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pelayanan kesehatan merupakan hal mendasar bagi masyarakat. Maka dari itu, pelayanan tersebut dituntut untuk tetap layak dan memadai. Rumah Sakit Umum Daya Makassar, adalah salah satu ujung tombak pelayanan kesehatan di Kota Makassar. Karena itu, pengelolaan RSUD Daya harus dijaga dengan baik pula. Berkenaan dengan itu, Komsi D DPRD Makassar menggelar Rapat […]
Read more
Abdul Hayat Minta DPD RI Selesaikan Masalah Lahan SMAN 4 Makassar Sesuai Regulasi
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Sekretaris Daerah Provinsi Sulsel, Abdul Hayat Gani, meminta agar DPD RI menyelesaikan masalah sengketa lahan SMA Negeri 4 Makassar, sesuai dengan regulasi. Lahan yang dimaksud seluas 26 ribu meter persegi, berlokasi di Kecamatan Ujung Tanah. Hal tersebut disampaikan Abdul Hayat, saat menerima kunjungan Badan Akuntabilitas Publik (BAP) DPD RI, yang datang khusus […]
Read more
Peringati Harganas ke – 28, Wakil Walikota Makassar Membuka Pencanangan Sejuta Akseptor
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wakil Walikota Makassar, Fatmawati Rusdi membuka secara resmi pencanangan sejuta akseptor di Puskesmas Daya, Biringkanaya, Kamis (24/5/2021). Pencanangan sejuta akseptor dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Keluarga Nasional (Harganas) yang ke-28 dengan tema “Keluarga keren, cegah stunting”. Dalam kegiatan ini, Fatma mengimbau para keluarga untuk lebih memperhatikan anak-anak di usia emas. Dengan cara menimbang […]
Read more
