Dua Kandidat Anugerah ASN 2020 Berasal dari Makassar dan Pinrang

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Sebanyak 40 dari 946 kandidat telah lolos dalam seleksi Anugerah ASN 2020 Kategori PNS Inspiratif. 40 Kandidat tersebut merupakan Top 40 Kategori PNS Inspiratif, yang diseleksi dari berbagai Instansi Pusat dan Daerah di Seluruh Indonesia.

Provinsi Sulawesi Selatan meloloskan 2 kandidat untuk Kategori PNS Inspiratif. Yaitu dari Kabupaten Pinrang, Propinsi Sulawesi atas nama Syamsul Alam, SP dari Dinas Peternakan dan Perkebunan Kabupaten Pinrang dan dari Pemkot Makassar atas nama Tulus Wulan Juni yang tercatat sebagai PNS Dinas Perpustakaan Makassar.

Seleksi tahap selanjutnya berupa penilaian portofolio, rekam jejak, penilaian lapangan dan diakhiri dengan presentase/wawancara untuk penentuan peraih Piala Adygana dalam Anugerah ASN 2020.

Adapun tim penilai Kepala Badan Kepegawaian Negara Bima Haria Wibisana, Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Setiawan Wangsaatmaja, Presenter Helmi Yahya, Penulis dan Jurnalis Maman Suherman, CEO Good News From Indonesia (GNFI) Wahyu Aji, Digital Literasi Ahmad Nugraha dan penggiat Perpustakaan Digital Sulasmo Sudharmo. (Rilis)

Editor : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

LEGISLATIF Makassar SULSEL

Ketua DPRD Makassar Supratman Berduka Atas Meninggalnya Ruslan Mahmud

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Ketua DPRD Makassar Supratman berduka atas meninggalnya anggota DPRD Makassar Ruslan Mahmud. Supratman menyebut almarhum selama ini menjadi sosok yang dituakan dan menjadi panutan bagi legislator Makassar. “Almarhum di mata kami sebagai orang tua kami. Beliau selalu menjadi panutan kami,” ucap Supra saat melayat ke rumah duka, Kompleks Chrysant Panakkukang, Makassar, Sabtu […]

Read more
SULSEL Takalar

Pangdam XIV/Hsn Bersama Forkopimda Sulsel Dampingi Kasal Kunjungan Kerja di Takalar

TAKALAR, EDELWEISNEWS.COM – Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno bersama Forkompinda Sulsel mendampingi Kunjungan Kerja (Kunker) Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, SE, MM, M.Tr.Opsla bersama rombongan di Desa Punaga, Kec. Laikang, Kab.Takalar, Sabtu (19/4/2025). Dalam kunjungan ini dilaksanakan kegiatan program ketahanan pangan dan layanan kesehatan gratis yang diinisiasi oleh TNI AL. […]

Read more
SULSEL Takalar

Kasal Tinjau Program Ketahanan Pangan TNI AL di Wilayah Lantamal VI Makassar

TAKALAR, EDELWEISNEWS.COM.– Dalam rangka mengimplementasikan program Asta Cita Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto yang bertujuan untuk memantapkan sistem pertahanan keamanan negara dan mendorong kemandirian bangsa melalui swasembada pangan, energi, air, ekonomi kreatif, ekonomi hijau, dan ekonomi biru, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali melaksanakan peninjauan terhadap program ketahanan pangan yang diselenggarakan […]

Read more