Kapolres Gowa Serahkan Zakat Fitrah ke Baznas dan Bantuan Kepada Panti Asuhan

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Bertempat di ruang kerjanya, Kapolres Gowa AKBP Budi Susanto, S.I.K menyerahkan zakat fitrah kepada BAZNAS (Badan Amil Zakat Nasional) Kab.Gowa, Jumat (7/5/2021).

Kapolres Gowa menyerahkan zakat fitrah seluruh personil dan keluarga serta ASN Polres Gowa, yang diterima langsung Wakil Ketua 1 Bidang Penerimaan Zakat BAZNAS Gowa H.Duddin.

Selain itu, Kapolres Gowa yang didampingi oleh Wakapolres dan Kabagsumda Polres Gowa juga menyerahkan bantuan kepada Pengurus Panti Asuhan dan fakir miskin serta perwakilan istri personil yang telah meninggal dunia.

Ditemui di ruang kerjanya, Kapolres Gowa menuturkan, bahwa penyerahan zakat fitrah itu dilakukan secara simbolis mewakili personil dan istri serta ASN, yang jumlahnya secara keseluruhan adalah 1.548 orang.

“Hari ini secara simbolis kami serahkan zakat fitra untuk seluruh personil dan istri serta ASN Polres Gowa, semoga bermanfaat nantinya bagi yang membutuhkan,” harap AKBP Budi Susanto.

Sumber Humas Polres Gowa

Editor : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar SULSEL

Pjs Wali Kota Makassar Pimpin Rakor Fasilitasi dan Distribusi Logistik Pilkada 2024

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Fasilitasi dan Pengamanan Distribusi Logistik untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024. Rakor tersebut dihadiri oleh Ketua KPU Kota Makassar, Ketua Bawaslu Kota Makassar, jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Makassar, serta pimpinan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD), […]

Read more
Makassar SULSEL TNI / POLRI

Polda Sulsel Gelar Dzikir dan Doa Bersama Wujudkan Pilkada Damai di Wilayah Sulsel

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM -Menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak yang akan digelar pada 27 November 2024 mendatang, Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) menggelar dzikir dan doa bersama untuk menciptakan suasana yang damai dan kondusif. Kegiatan berlangsung pada Jumat (22 November 2024), di Masjid Syuhada 45 Polda Sulsel, dengan dihadiri oleh Kapolda Sulsel Irjen Pol Yudhiawan, S.H., […]

Read more
Makassar SULSEL

Andi Arwin Azis Akhiri Masa Jabatan sebagai Pjs Wali Kota Makassar dengan Senam Bersama

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Andi Arwin Azis mengakhiri tugasnya selama dua bulan sebagai Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar dengan mengadakan senam pagi bersama dan apel dengan jajaran Pemerintah Kota Makassar di halaman Balaikota, Jumat (22/11/2024). Ratusan pegawai hadir ikut senam bersama dan mendengar sambutan terakhir Andi Arwin Azis, sebagai memberikan penghormatan terakhir kepada pemimpin yang […]

Read more