Wakil Walikota Salat Subuh Berjamaah di Kecamatan Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Bertempat di Masjid Babul Jannah Jalan Urip Sumoharjo, Kelurahan Maccini, Kecamatan Makassar, Camat Makassar Akbar Yusuf bersama Sekcam Makassar Aminuddin Hafied dan Lurah Maccini Bilhaq AZ mendampingi Wakil Walikota Makassar Fatmawati Rusdi melaksanakan shalat subuh secara berjamaah, Kamis (28/4/2022).

Dalam kunjungannya yang diawali sambutan, Fatmawati Rusdi mengucapkan terimakasih telah diberi kesempatan untuk dapat bersama-sama para masyarakat Kelurahan Maccini untuk bersilaturahim. Wakil Walikota mengingatkan kepada seluruh jamaah yang hadir untuk terus mendukung Pemerintah Kota Makassar.

“Mari dukung program Jagai Kotata’ dan Jagai Anakta’. Jaga silaturahim sebagai alat utama pemersatu bangsa,” ujarnya.

Dalam kesempatan ini, Wakil Walikota Fatmawati Rusdi juga membagikan sembako kepada masyarakat. (*)

Editor : Jesi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar SULSEL

Kepala Bappeda Makassar Jadi Nara Sumber dalam FGD yang Membahas Penyusunan Dokumen Bidang Pemerintahan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Badan Perencanaan Pembangunan Kota Makassar menggelar Fokus Group Discussion (FGD) penyusunan dokumen bidang pemerintahan sub kegiatan koordinasi penyusunan dokumen perencanaan pembangunan daerah (RKPD, RPJMD dan RPJPD) bidang pemerintahan TA 2025, di Hotel Novotel Grand Shayla, Makassar, Jumat (18/7/2025). Kegiatan tersebut menghadirkan empat Nara Sumber, yakni H. Muhammad Dahyal, S.Sos, M.Si, Kepala Bappeda […]

Read more
Makassar SULSEL

Perpustakaan Tanah Bumbu Studi Tiru di Perpustakaan Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kepala Dinas Perpustakaan Kota Makassar, Dr. Aryati Puspasari Abady menerima langsung kunjungan dari Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tanah Bumbu Provinsi Kalimantan Selatan, di Kantor Dinas Perpustakaan Kota Makassar, Menara Balaikota Lt. 6 Makassar, Kamis (17/7/2025). Kunjungan terkait studi tiru Inovasi Pengembangan Layanan Perpustakaan dan Literasi Digital di Perpustakaan Kota Makassar. Dari […]

Read more
SULSEL Takalar

SMP Negeri Pakabba, Takalar, Kini Miliki Tiga Kelas

TAKALAR, EDELWEISNEWS.COM – SMP Negeri Pakabba, Kabupaten Takalar kini memiliki 3 kelas, masing-masing kelas 1, kelas 2, dan kelas 3. Sebelumnya, sekolah yang berada di Dusun Julumata, Desa Pakkabba, Kecamatan Galesong Utara, Kabupaten Takalar, ini hanya terdiri dari kelas 1 dan kelas 2. “Pada tahun ajaran 2025/2026 ini SMP Negeri Pakkabba menerima 32 siswa. Kuota […]

Read more