Pendaftaran Calon Bintara PK TNI AD Reguler Pria/Wanita dan Keahlian Pria TA. 2024 Resmi Dibuka di Wilayah Kodam XIV/Hsn

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pendaftaran Calon Bintara PK TNI AD Reguler Pria/Wanita dan Keahlian Pria TA. 2024 kini telah resmi dibuka. Jangan sia-siakan kesempatan ini untuk berkontribusi dalam mempertahankan kedaulatan NKRI dan keutuhan bangsa.

Mari bergabunglah dengan TNI Angkatan Darat dan jadilah bagian dari kekuatan pertahanan yang tangguh dan berkualitas, pendaftaran Gratis dan tanpa dipungut biaya. Segera manfaatkan kesempatan ini untuk bergabung dengan TNI AD.

Pendaftaran dibuka secara online mulai tanggal 1 Maret hingga 30 Juli 2024, dan validasi/daftar ulang dari tanggal 15 Juli hingga 2 Agustus 2024. Informasi lengkap tentang pendaftaran dapat dicek melalui situs resmi TNI AD http://rekrutmen-tni.mil.id, dan untuk informasi lebih lanjut dapat mendatangi Kantor Ajendam XIV/Hasanuddin di Kota Makassar atau Ajenrem 141/Tp di Bone, Ajenrem 142/Tatag di Mamuju dan Ajenrem 143/HO di Kendari.

Jika jauh dari lokasi kantor Ajendam/Ajenrem, dapat menghubungi/mendatangi Kantor Komando Rayon Militer (Koramil) setempat, Komando Distrik Militer (Kodim), atau Komando Resor Militer (Korem) untuk mendapat informasi lebih lanjut.

Editor : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar SULSEL

BPBD Makassar Bergerak Cepat Evakuasi 13 Warga Terjebak di Sungai Jeneberang

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Hujan deras yang mengguyur kawasan hulu Sungai Jeneberang berubah menjadi ancaman dalam hitungan menit. Air bah datang tiba-tiba, memutus jalur penyeberangan dan menjebak 13 warga Kota Makassar, di kawasan Air Terjun Jeneberang, Kabupaten Gowa. Mendapat laporan tersebut, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Makassar, bergerak cepat melakukan operasi penyelamatan terhadap 13 warga […]

Read more
Makassar SULSEL TNI / POLRI

Unit Resmob Polda Sulsel Amankan Pelaku Pencurian dengan Kekerasan terhadap Sopir Taksi Online

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Unit 5 Resmob Subdit 3 Jatanras Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Sulawesi Selatan berhasil mengamankan seorang pelaku tindak pidana pencurian dengan kekerasan (curas) yang menyasar seorang sopir taksi online, Sabtu (3/1/2026) sekitar pukul 00.30 Wita. Pengungkapan kasus tersebut dipimpin langsung oleh Kanit Resmob AKP Wawan Suryadinata, S.I.K., M.H., didampingi Panit 1 […]

Read more
Makassar SULSEL

Pengajian Bulanan di Masjid Kampung Amanah Diisi dengan Zikir dan Ruqiah

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Masjid kampung Amanah dan Posko Yatim rutin mengadakan pengajian bulanan yang dirangkaikan dengan penyaluran sedekah beras kepada kaum dhuafa. Kegiatan tersebut didukung penuh oleh Masjid Mitra Pembina yaitu masjid Al Husna Minasa Upa dan DPP IMMIM. Pada pengajian bulanan di awal tahun 2026berbeda dengan pengajian bulanan biasanya yang selalu berkolaborasi dai, qori, […]

Read more