Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Berjalan Khidmat di Polres Gowa

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Personel Polres Gowa melaksanakan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun 2024, yang berlangsung di Lapangan Apel Griya Bhayangkara Polres Gowa, Selasa (01/10/2024) Pagi.

Bertindak sebagai Inspektur Upacara adalah Wakapolres Gowa KOMPOL Gani, S.H, M.H, Sedangkan Perwira Upacara Kasat Intelkam IPTU Syahrial Yuzdiansyah, Komandan Upacara Kanit 4 Satintelkam Polres Gowa, IPTU Rizal, S.H, M.H

Hadir mengikuti upacara tersebut, Para Kabag, Kasat, Kasubbag, Para Kapolsek jajaran, para Kasi dan peserta upacara terdiri dari Pama Polres Gowa dan Polsek Jajaran dan PNS Polres Gowa.

Pelaksanaan upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun 2024 dengan mengusung tema “Bersama Pancasila Kita Wujudkan Indonesia Emas” dan Pelaksanaan upacara berlangsung dengan Khidmat.

Wakapolres Gowa KOMPOL Gani, S.H, M.H., menyatakan bahwa upacara ini merupakan penghormatan kepada pahlawan Revolusi yang gugur dalam tragedi Nasional tahun 1965.

“Tujuannya adalah untuk memperingati dan mengenang para pahlawan, serta memberikan penghormatan kepada peristiwa Gerakan 30 September yang terjadi pada tahun tersebut,”kata Wakapolres.

Editor: Bastian

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Gowa SULSEL

Polres Gowa Gelar Binrohtal, Wakapolres Sampaikan Tausiyah kepada Tahanan

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Dalam rangka meningkatkan keimanan dan ketakwaan para tahanan, Polres Gowa menggelar kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) yang dilaksanakan di Ruang Tahanan dan Barang Bukti (Tahti) Polres Gowa, Jumat (9/5/2025). Kegiatan ini diikuti oleh para tahanan dari Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) dan Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Gowa. Wakapolres Gowa Kompol Gani, […]

Read more
Gowa SULSEL

Putra Mahkota Kerajaan Gowa Sematkan Pin Kehormatan Kepada Danlantamal VI Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Komandan Lantamal VI (Danlantamal VI) Makassar Brigadir Jenderal TNI (Mar) Dr. Wahyudi, S.E., M.Tr. Hanla, M.M., M.Han menjadi Tamu Kehormatan Putra Mahkota Kerajaan Gowa Andi Muhammad Imam Daeng Situju saat berkunjung di Istana Balla Lompoa, Sungguminasa Gowa, Kamis, (8/5/2025). Dalam acara tersebut Danlantamal VI Makassar menerima penyematan Pin Kehormatan yang disematkan langsung […]

Read more
Gowa SULSEL

Polres Gowa Amankan Empat Pelaku Peredaran Miras Jenis Ballo dalam Operasi Pekat Lipu 2025

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Unit Resmob bersama Unit Jatanras Satreskrim Polres Gowa berhasil mengamankan empat orang pelaku yang diduga terlibat dalam peredaran atau pendistribusian minuman keras (miras) tradisional jenis ballo di wilayah Kabupaten Gowa, Senin (5/5/2025). Penindakan ini merupakan bagian dari pelaksanaan Operasi Pekat Lipu 2025, yang didasarkan pada Surat Telegram Kapolda Sulsel Nomor: STR/279/IV/OPS.1.3/2025 tanggal […]

Read more