Hari: 21 Mei 2019

Makassar Pemerintahan SULSEL

Abdul Hayat Segera Dilantik Sebagai Sekprov Sulsel

MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan HM Nurdin Abdullah menjadwalkan pelantikan Sekretaris Provinsi (Sekprov) Sulawesi Selatan pada Kamis tanggal 23 Mei mendatang. Nurdin mengatakan, agenda pelantikan ini setelah terbit petikan Keputusan Presiden tentang Pengangkatan Pejabat Pimpinan Tinggi Madya di lingkungan Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan, yang menetapkan Abdul Hayat sebagai Sekprov Sulsel. Hayat diketahui menjabat Direktur Penanganan […]

Read more
Makassar Olahraga Pemerintahan SULSEL

Gubernur Belum Merespon Kelanjutan Pembangunan Stadion Barombong

MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan HM Nurdin Abdullah belum merespon niat baik Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Sulsel, Sri Endang Sukarsi untuk melanjutkan pembangunan Stadion Barombong. Padahal, pelaksanan konstruksi sudah seharusnya dikebut tahun ini, lantaran kontrak kerja pelaksanaan mega proyek stadion ini selesai pada tahun 2020 mendatang. Kepala Dispora Sulsel, Sri Endang mengatakan, pihaknya […]

Read more
Agama Makassar Pemerintahan

Pj. Walikota Ajak Jamaah Masjid Al Abrar Jaga Persatuan dan Kedamaian

MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Memasuki hari ke – 16 bulan Ramadhan, Pj. Walikota Makassar Dr. M. Iqbal S. Suhaeb melaksanakan shalat subuh berjamaah di Masjid Al Abrar, Jalan Sultan Alauddin Makassar, Selasa (21/5/2019). Di hadapan jamaah Masjid Al Abrar, Iqbal menghimbau kepada seluruh masyarakat Kecamatan Tamalate dan warga Kelurahan Pa’ baeng – baeng untuk terus menjaga silaturahmi […]

Read more
Makassar Nasional Politik

Terkait Gerakan People Power, Ini Tanggapan Mahasiswa

MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Gerakan people power yang akhir – akhir ini terus digulirkan oleh beberapa kelompok. Gerakan ini bertujuan untuk menolak hasil Pilpres 2019. Dibeberapa daerah, Kantor Bawaslu dan KPU jadi sasaran pendemo yang meminta konstitusi tersebut berlaku jujur, adil dan konsisten dalam melakukan tugasnya. Karena disinyalir menurut para pendemo pelaksanaan Pemilu tahun 2019 penuh dengan […]

Read more
Nasional Politik

Aksi Kedaulatan Rakyat Melepas Atribut 02, Mereka Menuntut Pemilu Adil dan Jujur

JAKARTA,EDELWEISNEWS.COM — Pasangan capres dan cawapres Prabowo Subianto-Sandiaga Salahudin Uno belum memastikan untuk ikut dalam aksi Kedaulatan Rakyat pada 21 dan 22 Mei. Juru Bicara Badan Pemenangan Nasional (BPN) 02 Dahnil Anzar Simanjuntak mengatakan, sampai Senin (20/5) malam, belum ada agenda yang meminta Prabowo-Sandiaga untuk ikut dalam aksi penolakan hasil Pilpres 2019 di Jakarta tersebut. […]

Read more
Nasional Politik

Dinihari 21 Mei, KPU Pusat Resmi Umumkan Hasil Pilpres, Jokowi – Ma’ruf Menang 55,50 Persen

JAKARTA,EDELWEISNEWS.COM – Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah mengesahkan hasil penghitungan suara Pilpres 2019 dari 34 provinsi di Indonesia dan daerah pemilihan luar negeri, Selasa (21/5) dini hari. Mengacu pengesahan hasil penghitungan KPU, perolehan suara pasangan capres dan cawapres Joko Widodo (Jokowi) – Ma’ruf Amin mengungguli pesaingnya Prabowo Subianto – Sandiaga Uno. Hasil penghitungan KPU, […]

Read more
Makassar Pemerintahan

Sertijab Lurah, Camat Tallo : Maksimalkan Pelayanan kepada Warga

MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Serah Terima Jabatan (Sertijab) di lingkup Pemerintah Kecamatan Tallo dilaksanakan Senin (20/5) bertempat di aula Kantor Kecamatan Tallo. Pada kesempatan tersebut, Camat Tallo Ruly Nurdin didampingi Sekcam Tallo Abdul Muis, Kasubag Kepegawaian Mansyur dan pejabat lama serta yang baru dilantik. Sebelum Serah Terima Jabatan, pelantikan telah dilakukan pada tanggal 8 Mei 2019 yang […]

Read more