Tahun: 2020

Sebagai Bentuk Dukungan Berkelanjutan, PT Vale Gelar Simposium Energi Terbarukan untuk Masa Depan
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – PT Vale Indonesia menggagas simposium bertajuk Energi Terbarukan Untuk Masa Depan, sebagai bentuk dukungan pembangunan berkelanjutan. Simposium tersebut menghadirkan panelis yang merupakan praktisi di bidang energi terbarukan, dan dihadiri ratusan peserta dari Pemerintah Provinsi Sulsel, Akademisi, Korporasi, LSM, dan Jurnalis yang diadakan di Hotel Four Point, Jumat (10/1). Wakil Gubernur Sulsel, Andi […]
Read more
Haul ke-165 Pangeran Diponegoro Digelar untuk Mengenang dan Mendoakan Beliau
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Ikatan Keluarga Besar Pangeran Diponegoro (IKAPADI) menggelar Majelis Zikir Haul ke -165 Pangeran Diponegoro, yang diawali pada tanggal 8 Januari 1855. Kegiatan berlangsung di Pelataran Makam Pangeran Diponegoro, Kamis (9/1/2020). Acara yang ditujukan untuk mendoakan dan mengenang sosok pangeran yang memiliki nama asli Bendara Raden Mas Antawirya ini dihadiri oleh Lies F […]
Read more
Mulai Hari Ini Devo Khaddafi Jabat Plt Kepala Kesbangpol Sulsel
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulsel Prof HM Nurdin Abdullah menunjuk mantan Kepala Biro Humas dan Protokol Setda Sulsel, Devo Khaddafi, sebagai Pelaksana Tugas Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Sulsel, Kamis (9/1/2020). Sehari sebelumnya, Devo juga dilantik sebagai Sekretaris Badan Kesbangpol Sulsel. Penunjukan Devo tersebut, melalui Surat Perintah Pelaksana Tugas Nomor: 821.2/01/I/Plt yang diserahkan langsung […]
Read more
Injakkan Kaki di Bumi Anging Mamiri, Pangdam Hasanuddin Disambut Angngaru dan Tari Paduppa
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Begitu menginjakan kaki di Apron Lanud Sultan Hasanuddin Maros, Sulsel, Panglima Kodam XIV/ Hasanuddin Mayjen TNI Andi Sumangerukka bersama dengan Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Daerah XIV Hasanuddin Arinta Anila Apsari Sumangerukka, disambut dengan Angngaru dan Tari Paduppa, Kamis (10/1/2020). Tradisi penghormatan tersebut merupakan bentuk warisan nenek moyang di Bumi Angging Mamiri […]
Read more
Sekprov Sulsel : Menata Aset, Dibutuhkan Manajemen Aset yang Baik
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Abdul Hayat Gani, membuka secara resmi Talkshow Refleksi Awal Tahun 2020, di Baruga Karaeng Pattingalloang, Rujab Gubernur Sulsel, Kamis (9/1). Acara yang mengusung tema “Cegah Korupsi, Selamatkan Aset Daerah” tersebut merupakan gagasan dari Group Wartawan Media Online (GoWa-MO) bekerjasama dengan Pemerintah Provinsi Sulsel. Abdul Hayat bersama Kepala […]
Read more
Cara Menjaga Kesehatan dalam Keluarga
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kesehatan dan keluarga tentu menjadi hal yang tak ternilai harganya. Namun menjaga kesehatan keluarga ternyata tidak semudah yang dibayangkan. Apalagi saat ini kebanyakan anggota keluarga memiliki rutinitasnya masing-masing dan menghabiskan waktu sampai sore menjelang malam di luar rumah. Lalu, bagaimana agar pola dan gaya hidup yang dijalankan setiap anggota keluarga tetap terjaga? […]
Read more
Iqbal Suhaeb Launching Kapal Pelra Banawa Nusantara 27
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kapal Pelayaran Rakyat (Pelra) Banawa Nusantara 27 siap beroperasi. Kapal bantuan dari Kementerian Perhubungan untuk Pemerintah Kota Makassar ini dilaunching oleh Penjabat Walikota Makassar Iqbal Suhaeb di Dermaga Kayu Bangkoa, Makassar, Kamis (9/1/2020). Penjabat Walikota Makassar Iqbal Suhaeb berharap bantuan hibah dari Dirjen Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan ini dapat dikelola dan dimanfaatkan […]
Read more
Hadiri Milad FKCA Sulsel, Iqbal Ajak Warga Jadi Entrepreneur
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM Forum Kajian Cinta Al Qur’an (FKCA) menyelenggarakan milad ke – 11 di Hotel Horison, Kamis (9/1/2020). FKCA ini adalah organisasi yang fokus pada syiar Islam dengan kajian Al Qur’an sebagai basis kegiatannya. Organisasi tersebut dibentuk pada 9 Januari 2008. Milad kali ini mengambil tema “Membangun Kemandirian Syiar/Dakwah Melalui Pengembangan Ekonomi Kreatif Berbasis Syariah”. […]
Read more
Dari Milad ke-11 FKCA, Lies Nurdin Ajak Perempuan Sulsel jadi Enterpreneur
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Lies F Nurdin selaku Ketua TP PKK Provinsi Sulawesi Selatan sekaligus Ketua Pembina FKCA Sulsel, menghadiri Milad ke-11 Forum Komunitas Cinta Al-quran (FKCA) Sulsel, yang diselenggarakan di Hotel Horison Ultima Makassar, Kamis (9/1/2020). Pada Milad ke-11 yang bertemakan FKCA Membangun Kemandirian Syiar/Dakwah Melalui Pengembangan Ekonomi Kreatif Berbasis Syariah ini, Lies F Nurdin menyampaikan […]
Read more
Pemprov Sulsel Hibahkan Lahan 50 Ha untuk LPM di Pucak Maros
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Sekjen Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkum HAM) Bambang Rantam Sariwanto, memuji kebijakan Pemerintah Provinsi Sulsel yang memberi hibah lahan 50 hektare untuk lokasi pembangunan Lembaga Pemasyarakatan Modern (LPM) di Pucak, Maros. “Terima kasih kepada gubernur. Ini model kerjasama yang bisa dijadikan contoh. Kerjasama antar lembaga yang kuat dan ini baru […]
Read more