Bulan: Juli 2022

Makassar SULSEL

Warga Minta PKL Depan Kantor Perpustakaan Jalan Kerung – Kerung Ditertibkan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pembangunan Kantor Dinas Perpustakaan Kota Makassar di Jalan Kerung – kerung terus berlanjut. Bahkan nampak kantor tersebut nyaris selesai. Namun, pedagang kaki lima di depan kantor tersebut masih terlihat berjualan. Dan keberadaan PKL ini mulai dikeluhkan sejumlah warga di Kelurahan Maradekaya Utara, Kecamatan Makassar. Menurut warga, PKL yang ada di lokasi tersebut […]

Read more
Jakarta Nasional

Lestarikan Budaya dan Ingin Melebur dengan Masyarakat, Polri Adakan Pagelaran Wayang Kulit

JAKARTA, EDELWEISNEWS.COM – Mabes Polri menggelar pagelaran wayang kulit bertajuk ‘Semar M’bangun Kahyangan’ di Lapangan Bhayangkara, Jakarta Selatan, Sabtu 2 Juli 2022 malam. Acara ini terbuka untuk seluruh lapisan masyarakat dan elemen bangsa. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengungkapkan, kegiatan wayang kulit satu layar tiga dalang yang masih satu rangkaian dalam momentum HUT Bhayangkara ke-76 […]

Read more
Agama Bone SULSEL

Juara Pertama MTQ Sulsel ke – 32 Dapat Hadiah Rp 30 Juta

BONE, EDELWEISNEWS.COM – Hadiah fantastis diterima oleh peraih juara pertama di setiap cabang lomba pada Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-32 Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan tahun 2022 di Bone. Hal itu sesuai dengan ungkapan Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman pada acara pembukaan, 24 Juni 2022. Acara ini telah resmi ditutup di Stadion Lapatau Watampone Kabupaten Bone, […]

Read more
Gowa Olahraga

Pemain Bhayangkara Gowa FC Ucapkan Terima Kasih untuk Hamdi Hamzah dan Syamsul Haeruddin

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Pada awal tahun 2022, Bhayangkara Gowa FC memiliki dua orang pelatih yang begitu disiplin dan tegas, sehingga mengantar Tim Bhayangkara Gowa FC keluar sebagai juara di Turnamen Bhayangkara Cup III se – Polda Sulsel dan jajarannya. Tentunya semua sudah tahu siapa sosok kedua pelatih Bhayangkara Gowa FC tersebut. Dia adalah mantan pemain […]

Read more
Jakarta Makassar SULSEL

Walikota Makassar Hadiri Farewell Reception Dubes Singapura di Jakarta

JAKARTA, EDELWEISNS.COM– Walikota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto menghadiri agenda bergengsi, yakni Farewell Reception Duta Besar Singapura, Mr. Anil Kumar Nayar, di Shangri-La Hotel Grand Ballroom, Kamis (30/6/2022). Agenda khusus ini hanya dihadiri oleh orang-orang tertentu, seperti Mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana, Letnan TNI Purn. Doni Monardo, Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi, Mantan Bupati Banyuwangi, […]

Read more
Makassar SULSEL

Ketua PKK Makassar Ajak Komunitas Ibu Cerdas Indonesia Tingkatkan Capacity Building

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Ketua TP PKK Kota Makassar Indira Jusuf Ismail menghadiri pelantikan pengurus Komunitas Ibu Cerdas Indonesia (KICI), di Aula Dinas Pendidikan Kota Makassar, Jalan Anggrek, Senin (27/6/2022). Pelantikan pengurus KICI Kota Makassar periode 2022 – 2025 dilakukan oleh Ketua KICI Provinsi Sulsel A. Asfianti Syamsu Alam. Indira Jusuf Ismail yang juga selaku dewan […]

Read more
Uncategorized

Wawali Makassar Gerebek Stunting di Kelurahan Mandala

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wakil Walikota Makassar Fatmawati Rusdi mengingatkan perlunya koordinasi serta kebersamaan seluruh multi sektor dalam penanganan stunting, karena menjadi perhatian dari pemerintah pusat. Hal tersebut diutarakan Fatmawati saat kembali menggelar rapat koordinasi tindak lanjut rembuk stunting 3, bertempat di ruang rapat Wakil Walikota lantai 11 menara Balaikota, Rabu (29/6/2022). “Kenapa saya mengundang, karena […]

Read more
Gowa SULSEL

Polres Gowa Ikut Doa Bersama Lintas Agama yang Digelar Mabes Polri

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Jumat Malam (1/7/2022), personil gabungan Polres Gowa dan TNI serta masyarakat mengikuti doa bersama lintas agama yang digelar oleh Polri melalui sarana Video Confrence (Vicon). Kegiatan yang dilaksanakan di Aula Endra Darmalaksana Polres Gowa tersebut, masih dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara yang ke-76 tahun 2022. Kegiata dipimpin oleh Kapolri Jendral Polisi Drs. […]

Read more
Makassar SULSEL

AMSI Sulsel Gelar FGD Terkait Kurikulum Cek Fakta dan Literasi Berita

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kepala Bidang Humas IKP Diskominfo-SP Provinsi Sulsel Sultan Rakib menghadiri Focus Group Discussion (FGD) terkait penerapan Kurikulum Cek Fakta dan Literasi Berita untuk Publik Melawan Mis/Disinformasi di Hotel Royal Bay Makassar, Jumat (1/7/2022). Kegiatan yang diinisiasi oleh Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Sulawesi Selatan bekerja sama dengan Cek Fakta, Internews dan Google […]

Read more
Makassar

Serapan APBD 2022 Masih Rendah, Pemkot Makassar Tunda Pencairan TPP Bagi SKPD

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) salah satu penambah penghasilan ASN yang selalu ditunggu. Sebab, TPP tersebut diluar gaji, dan menjadi sumber untuk memenuhi kebutuhan. Namun, Pemerintah Kota Makassar berencana menunda pencairan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) bagi ASN. Ini bentuk sanksi bagi SKPD yang rendah dalam menyerap APBD 2022. Walikota Makassar Moh. Ramdhan Pomanto mengambil kebijakan tersebut seiring realisasi […]

Read more