Bulan: Januari 2023

Makassar SULSEL

Program Prioritas : Pemprov Sulsel Akan Bangun 11 Arsinum di Kepulauan dan Pesisir

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM  – Penyediaan prasarana, sarana serta utilitas (PSU) air siap minum (arsinum) masih menjadi fokus Pemprov Sulsel untuk dilanjutkan di tahun 2023 ini. Hal ini menjadi program prioritas andalan dari Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman. Di tahun 2022 lalu, Pemprov Sulsel telah merealisasikan pembangunan 10 unit PSU arsinum yang tersebar di beberapa daerah […]

Read more
Gowa SULSEL

Eratkan Sinergitas, Kapolres Gowa Coffee Morning Bersama Warga

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Meski disibukkan dengan aktivitas sebagai pimpinan dijajaran Polres Gowa, Kapolres Gowa AKBP Reonald T.S Simanjuntak, S.IK., S.H., M.M., M.I.K meluangkan waktu untuk menemui warga sekaligus gelar Coffee Morning di Warkop Dottoro, Kabupaten Gowa, Sabtu (28/1/2023) Terlihat saat Kapolres Gowa AKBP Reonald T.S Simanjuntak sedang duduk santai bersama warga sambil ngopi bareng dan […]

Read more
Makassar SULSEL

Suguhan Budaya dan Kuliner Makassar Warnai Jamuan Makan Malam Wali Kota Makassar dan Bupati Banyuwangi

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto menjamu Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani dalam gala dinner yang diselenggarakan di DP Hall, Jl Amirullah, Jumat (27/1/2023). Jamuan itu digelar untuk menghormati jajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banyuwangi yang hadir dalam Kunjungan Kerja ke Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar. Bermacam hidangan khas Makassar, seperti Coto Makassar, Otak-Otak Ikan, […]

Read more
Nasional News Sumatera Utara

Prabowo Subianto Ucapkan Terima Kasih kepada Babinsa: Kita Sekarang Kerja Keras

MEDAN, EDELWEISNEWS.COM – Menteri Pertahanan Republik Indonesia (Menhan RI) Prabowo Subianto memberikan pengarahan kepada 2.000 anggota Babinsa Kodam I Bukit Barisan di Medan, Sumatera Utara, Jumat (27/1/2023). Dalam pengarahan tersebut Menhan Prabowo Subianto berterimakasih atas peran Babinsa dalam Sistem Pertahanan Rakyat Semesta (Sishankamrata). Ia mengatakan, Presiden Joko Widodo telah mengamanatkan tahun ini akan penuh tantangan, […]

Read more
Dinas Perpustakaan Makassar SULSEL

Kantor Digembok, Kadis Perpustakaan Makassar Terima Tokoh Masyarakat di Teras

MAKASSAR, EDELWEISNEWS COM – Kadis Perpustakaan Kota Makassar, Tenri A. Palallo menerima tokoh masyarakat Kerung-Kerung H. Ruba, Andi Sewang dan Cakra di teras Kantor Perpustakaan, Jumat (27/1/2023). Mereka terpaksa diterima di teras kantor, karena sudah sepekan ini CV. Era Mustika atau penyedia menggembok kantor, karena protes atas belum terjadinya pembayaran termen ketiga, sesuai bobot pekerjaan, […]

Read more
Makassar SULSEL

Partisipasi Politik Anak Muda Menuju Pemilu dan Pilkada Serentak Tahun 2024

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Lembaga Studi Kebijakan Publik (LSKP) berkolaborasi dengan The Indonesian Institute, Center for Public Policy Research (TII), Suara Kebebasan dan Center for Peace, Conflict, and Democracy (CPCD) Universitas Hasanuddin mengadakan diskusi online dalam Ruang Publik Edisi 17, Jumat (27 Januari 2023). Diskusi dengan tema “Unpacking Persepsi dan Partisipasi Politik Anak Muda Jelang Pemilu […]

Read more
Gowa SULSEL

Usai Dilantik, Kapolsek Bontonompo Pimpin Apel Perdana

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Setelah serah terima jabatan di Polres Gowa, Kamis (26/1/2023) lalu, Kapolsek Bontonompo AKP Hasan Fadhlyh, SH, hari ini memimpin apel perdana di halaman Polsek Bontonompo, Jum’at (27/1/2023) pagi. Apel ini merupakan apel perdananya sejak dilantik menjadi Kapolsek Bontonompo oleh Kapolres Gowa AKBP Reonald TS Simanjuntak, S.I.K, S.H, M.M, M.I.K. Dalam apel perdananya, […]

Read more
Makassar SULSEL

Terima Kunker Pemkab Banyuwangi, Sekda Kota Makassar Perkenalkan Makassar Kota Makan Enak

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar, Muh Ansar, menerima Kunjungan Kerja (Kunker) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banyuwangi di Balai Kota, Jumat (27/1/2023). Kunker Pemkab Banyuwangi yang dipimpin langsung oleh Bupati Banyuwangi, Ipuk Fiestiandani, didampingi Wakil Bupati dan Sekda Banyuwangi, serta asisten dan staf ahli Pemkab Banyuwangi, serta jajaran SKPD dan camat se Kabupaten Banyuwangi, […]

Read more
Makassar Nasional SULSEL

Mendagri Tito Apresiasi Program Danny Pomanto, Dinilai Mampu Kendalikan Laju Inflasi

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM— Menteri Dalam Negeri (Mendagri) RI, Tito Karnavian memberi pengarahan langsung kepada seluruh kepala daerah kabupaten/kota di Kantor Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Jumat (27/1/2023). Ada empat penekanan yang disampaikan langsung, yakni masalah inflasi, menjaga kestabilan pertumbuhan ekonomi, efisiensi belanja daerah dan stunting. Ia mengatakan, meskipun inflasi di Sulawesi Selatan mengalami kenaikan, berada di angka […]

Read more
Makassar Olahraga SULSEL Wakil Rakyat

Berhadiah Umrah dan Motor, Pendaftar Jalan Sehat Anak Rakyat di Tamalate Tembus 11 Ribuan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM — Panitia Jalan Sehat Anak Rakyat mengajak seluruh masyarakat Kecamatan Tamalate untuk memeriahkan kegiatan jalan sehat yang dilaksanakan di Jalan Daeng Tata 3, Kelurahan Parangtambung, Kecamatan Tamalate pada Minggu (29 Januari 2023) mendatang. “Pada seluruh warga Kecamatan Tamalate, saya mengajakki’ semua untuk turut serta meramaikan jalan sehat anak rakyat, yang start dan finish […]

Read more