Hari: 27 April 2024

SD Negeri Borong Dominasi Juara FLS2N Tingkat Kota Makassar
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Murid-murid SD Negeri Borong mencatat prestasi membanggakan dalam kompetisi Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) Tingkat Kota Makassar, tahun 2024. Dalam ajang yang diadakan oleh Dinas Pendidikan Kota Makassar selama dua hari (24-25/4/2024) di Hotel Maxone ini, murid-murid sekolah dasar di Kelurahan Borong, Kecamatan Manggala itu mendominasi lomba dengan keluar sebagai […]
Read more
HJW ke – 625, Merajut Sutra Merangkai Nusantara ri Tana Wajo
WAJO, EDELWEISNEWS.COM — Pemerintah Kabupaten Wajo menggelar perayaan Hari Jadi Wajo (HJW) ke 625 di Lapangan Merdeka Sengkang, Senin (22 /4/2024). Perayaan HJW tahun ini berbeda dengan tahun sebelumnya, para peserta menggunakan baju sutra sebagai ciri khas Kabupaten Wajo. HJW tahun ini mengangkat tema Merajut Sutra Merangkai Nusantara ri Tana Wajo. Puncak perayaan HJW diawali […]
Read more
Keterampilan Menulis Melatih Kita Berpikir Kritis dan Solutif
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Mereka yang suka menulis akan terlatih membangun argumentasinya secara sistematis. Sekritis apa pun tulisannya, pandangannya itu akan menawarkan gagasan-gagasan solutif, meski hanya terlihat sederhana. “Saya merasakan manfaat menulis. Salah satunya, bisa mengolah, menimbang-nimbang, mencari diksi atau kalimat yang tepat sebelum mengemukakan sesuatu,” jelas Rusdin Tompo, di hadapan mahasiswa Fakultas Ilmu Budaya (FIB) […]
Read more
Pangdam XIV/Hsn Mengikuti Apel Komandan Satuan (AKS) Terpusat TNI AD TA 2024 di Bali
BALI, EDELWEISNEWS.COM – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bobby Rinal Makmun, S.I.P didampingi Ketua Persit Kartika Candra Kirana (KCK) PD XIV/Hsn Mia Bobby Rinal Makmun, mengikuti Apel Komandan Satuan (AKS) Terpusat TNI AD TA 2024, bertempat di Bali Nusa Dua Convention Center, Kec. Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Kota Bali, Jumat, (25/4/2024). AKS ini berlangsung selama dua […]
Read more
Pamen Ahli Bidang Ekonomi Poksahli Wakili Pangdam Menghadiri Rembuk Stunting Tingkat Provinsi Sulsel
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pamen Ahli Bidang Ekonomi Poksahli Kolonel Inf Demak Sianturi, S.E mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin menghadiri kegiatan Rembuk Stunting tingkat Provinsi Sulawesi Selatan tahun 2024, bertempat di Kantor Gubernur Sulsel, Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Jumat, (26/4/2024). Kegiatan ini merupakan bentuk komitmen Pemprov Sulsel bersama Forkopimda dalam upaya menurunkan angka stunting, serta memastikan langkah […]
Read more
Atlet Kodam XIV/Hsn Raih Medali di Ajang Modern Pentathlon Southeast Asian Championship 2024 di Thailand
THAILAND, EDELWEISNEWS.COM – Atlet pentathlon Kodam XIV/Hasanuddin kembali menorehkan prestasi di kejuaraan bergengsi bertajuk Modern Pentathlon Southeast Asian Championship 2024, yang berlangsung di Jomtien Pattaya, Thailand. Dalam kejuaraan ini, Prajurit Babinminvetcaddam XIV/Hasanuddin Serda Yusri berhasil meraih prestasi membanggakan dengan mendapatkan 3 Medali Perak pada 3 kategori menyaingi para peserta turnamen yang diikuti oleh kurang lebih […]
Read more
Studi Komparasi, PJ Sekda Makassar Terima Kunjungan Kerja Bapenda Kota Denpasar
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pj Sekda Kota Makassar, Firman Hamid Pagarra menerima kunjungan kerja Bapenda Kota Denpasar, Bali di Ruang Sipakalebbi, Balaikota, Jumat (26/4/2024). Diketuai oleh Kepala Bapenda Kota Denpasar, I Gusti Ngurah Edi Mulya memboyong 71 orang jajarannya mulai dari Kepala Bidang, Camat, Lurah serta Kepala Desa Kota Denpasar. Kunjungan kerja ini dalam rangka studi […]
Read more