Hari: 25 Januari 2025

Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto Menerima Kunjungan Kehormatan Menteri Luar Negeri India
INDIA, EDELWEISNEWS.COM – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menerima kunjungan kehormatan Menteri Luar Negeri India, S. Jaishankar, di hotel tempatnya bermalam di New Delhi, pada Jumat (24 Januari 2025). Pertemuan tersebut merupakan bagian dari tradisi yang telah lama dijalankan oleh India dalam menyambut tamu negara utama. “Salah satu paket di awal pertemuan atau kunjungan kenegaraan […]
Read more
Mahasiswa Indonesia di India Sambut Hangat Kedatangan Presiden Prabowo Subianto
INDIA, EDELWEISNEWS.COM – Kedatangan Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, di New Delhi, India, pada Kamis malam (23 Januari 2025), disambut antusias oleh para mahasiswa Indonesia yang tengah menempuh pendidikan di berbagai universitas di kota tersebut. Mereka bahkan menyempatkan waktu untuk bertemu langsung di hotel tempat Presiden Prabowo bermalam selama kunjungan kerjanya. Sonia, mahasiswa Indonesia di […]
Read more
Program Desa BSI Berdayakan Warga Pulau Sanana dan Barrang Caddi
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Tim BSI Maslahat menggelar sosialisasi dan diskusi bersama stakeholder di wilayah dampingan Pulau Sanane dan Pulau Barrang Caddi, pada tanggal 22 dan 24 Januari 2025. Dalam pertemuan itu hadir pemerintah setempat dan para penerima manfaat Program Desa Bangun Sejahtera Indonesia (BSI). Agenda silaturahim pertama dilaksanakan pada hari Rabu (22/1/2025) di Pulau Sanane, […]
Read more
Kasdam XIV/Hsn Hadiri Launching Sulsel Expo 2025
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kepala Staf Kodam (Kasdam) XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM menghadiri kegiatan launching Sulsel Expo 2025, bertempat di Ruang Pola Kantor Gubernur Sulsel, Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Jumat (24/1/2025). Acara ini dipimpin oleh Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Selatan, Prof. Dr. Ir. Fadjry Djufry, M.Si yang mengusung tema “Sulsel Maju dan […]
Read more
Temui Pj Gubernur Sulsel, PT Vale Minta Dukungan Pemprov untuk Pengembangan Investasi
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) Prof Fadjry Djufry menerima kunjungan Direktur dan Chief of Sustainability and Corporate Affairs Officer PT Vale, Bernardus Irmanto, di Rumah Jabatan Gubernur, Sabtu (25 Januari 2025). Dalam kunjungan tersebut, Bernardus membahas terkait dukungan pemprov yang begitu besar terhadap PT Vale. Iapun kembali meminta support untuk pengembangan investasi […]
Read more
Soft Launching Sulsel Expo Tahun 2025, Prof Fadjry Djufry Harap Tarik Lebih Banyak Investor
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Sulsel Expo Tahun 2025 akan digelar tanggal 20 – 24 Agustus mendatang. Soft launching event besar tersebut telah dilakukan Penjabat Gubernur Sulsel Prof Fadjry Djufry di Kantor Gubernur Sulsel, Jumat (24 Januari 2025). Prof Fadjry Djufry berharap, Sulsel Expo Tahun 2025 ini bisa menarik lebih banyak lagi investor masuk ke Sulsel. Karena […]
Read more