Bappeda Makassar Gelar Orientasi Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Bappeda Kota Makassar menggelar orientasi dokumen perencanaan pembangunan daerah kabupaten / kota, RPJMD Kota Makassar dan Renstra Perangkat Daerah tahun 2025-2029, Rabu (26/2/2025).

Kegiatan ini bertujuan untuk menyelaraskan visi dan misi pembangunan kota serta memastikan setiap program dan kegiatan tepat sasaran.

Kegiatan dibuka oleh Wakil Wali Kota Makassar, Ibu Aliyah Mustika Ilham, serta dihadiri Kepala Bappeda Kota Makassar A. Zulkifly dan beberapa stakeholder SKPD terkait.

Orientasi dokumen perencanaan pembangunan, RPJMD dan Renstra Kota Makassar, menjadi langkah awal dalam menghadirkan perubahan positif bagi kota. Setiap program dan kegiatan yang direncanakan diharapkan dapat memberikan dampak nyata bagi masyarakat. (*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar SULSEL

Alumni Australia asal Makassar Dr. Muhammad Roem Raih Emerging Leader Award dari KonsulatJenderal Australia

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kiprah dan dedikasi putra daerah Makassar di kancah internasional kembali mendapat pengakuan. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Makassar, Dr. Muhammad Roem, S.STP., M.Si dinobatkan sebagai Winner of the Emerging Leader Award oleh Konsulat Jenderal Australia. Dr. Muhammad Roem adalah alumni Australia asal Makassar, kini meraih Emerging Leader Award. Penghargaan tersebut […]

Read more
Makassar Olahraga SULSEL

Jalan Sehat PSI Sulsel Berhadiah Rumah, Mobil dan Motor, Diramaikan Tabola Bale sebagai Guest Start

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sulawesi Selatan mengajak masyarakat untuk menghadiri Jalan Sehat PSI Sulsel yang akan digelar di Anjungan Pantai Losari, Makassar, pada Minggu, 1 Februari 2026, mulai pukul 06.00 WITA. Kegiatan ini terbuka untuk umum dan menjadi ajang olahraga bersama, silaturahmi, sekaligus hiburan bagi warga. Peserta jalan sehat juga berpeluang membawa […]

Read more
Makassar

Begini Lomba Pengucapan Ikrar Guru di Pengurus Cabang PGRI Manggala

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Lomba bisa menjadi sarana bagi guru untuk menegaskan dan memperkuat komitmennya sebagai pendidik dan pengajar dalam menjalankan tugas-tugas profesionalnya. Itu merupakan salah satu tujuan utama dari pelaksanaan Lomba Pengucapan Ikrar PGRI di SD Inpres Perumnas Antang 3, Sabtu (24 Januari 2026). Pelaksanaan lomba yang diikuti guru-guru di Kecamatan Manggala, Kota Makassar itu, […]

Read more