MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Kepala Pelaksana BPBD, Taufiek Rachman bersama staf ikut serta dalam kerja bakti yang dilaksanakan Pemerintah Kota Makassar di Kelurahan Buloa Kecamatan Tallo, Jumat (14/6/19)
Kelurahan Buloa yang terletak di Kecamatan Tallo ditetapkan sebagai lokasi binaan untuk mewakili Pemerintah Kota Makassar dalam lomba Kelurahan Terpadu Tingkat Provinsi Sulsel Tahun 2019.
Penulis : Jesi Heny