BPBD Makassar Paparkan Mitigasi Bencana pada Diklat Dasar Relawan Milenial Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Makassar memberikan materi mitigasi bencana pada kegiatan Pendidikan dan Latihan Dasar Relawan Milenial Makassar, Jumat (24/5/2024), pukul 13.30 hingga 15.30 Wita di Pantai Tanjung Bayang, Makassar.

Materi tentang Mitigasi Bencana di Kota Makassar dipaparkan oleh Kabid Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kota Makassar Ismunandar, S.STP, M.Si

  • Pemberian Materi tentang Mitigasi Bencana di Kota Makassar oleh Kabid. Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kota Makassar Ismunandar, S. STP, MSi. Secara garis besar Kabid Pencegahan dan Kesiapsiagaan tersebut memaparkan data tentang bencana yang ada di Indonesia, khususnya di Sulawesi Selatan. Selain itu, membahas tentang kajian resiko bencana sesuai data. (Ril)

Editor : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar SULSEL

Pj Gubernur Prof Fadjry Djufry Tegaskan Tak Ada Tenaga Honorer Dirumahkan Karena Efisiensi Anggaran

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Penjabat Gubernur Sulsel Prof Fadjry Djufry menegaskan tidak ada tenaga honorer di lingkup Pemprov Sulsel yang dirumahkan karena efisiensi anggaran. Hal tersebut sesuai dengan instruksi Presiden RI, Prabowo Subianto. “Arahan dari Bapak Presiden, jangan karena efisiensi anggaran lalu mengorbankan bahkan mengambil hak-hak. Untuk itu, kita sangat berhati-hati agar semua Non ASN Pemprov kita […]

Read more
Maros SULSEL

Pj Gubernur Sulsel Kunjungi Korban Terdampak Banjir di Maros, Siapkan Bantuan Benih untuk Petani Jika Terjadi Puso

MAROS, EDELWEISNEWS.COM – Pj Gubernur Sulsel, Prof Fadjry Djufry bersama Bupati Maros Chaidir Syam, meninjau kondisi warga terdampak banjir, Kamis (13 Februari 2025). Dalam kunjungannya, mereka meninjau posko dapur umum di Masjid Raya Maros serta lokasi banjir di Desa Mattirotasi, Kecamatan Maros Baru. Menurut Prof Fadjry Djufry, banjir telah merendam sekitar 1.000 hektare lahan di […]

Read more
Makassar SULSEL

Danny Pomanto Dampingi Pj Gubernur Sulsel Tinjau Pelaksanaan MBG dan Pemerikasaan Kesehatan Gratis di Empat Sekolah

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan Pomanto mendampingi Pj Gubernur Sulsel Prof Fadjry Djufry meninjau pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) dan Pemerikasaan Kesehatan Gratis di empat sekolah, Jumat (14/2/2025). Mengawali kunjungannya, terlebih dulu Danny Pomanto bersama Pj Gubernur meninjau MBG di SDN Cendrawasih dan SMPN 1 Makassar di Kecamatan Mamajang. Danny Pomanto […]

Read more