Bisnis
MTF Market ‘Spooky Land’ Mulai Awal Oktober, Ada Cashback 50% dari OCTO Mobile
MAKASAAR, EDELWEISNEWS.COM – Event bazaar food and fashion akan kembali digelar pada 9 hingga 13 Oktober 2024, di Mall Phinisi Point (PIPO). Berbeda dari event sebelumnya, pengunjung bisa menikmati beragam kuliner (food and drink) serta belanja fashion dengan benefit berupa cashback sampai 50 persen. Selain itu, ada berbagai keseruan yang mengisi bazaar paling ramai di […]
Read moreUMKM Fiesta 2024 Gelar Ngobrol Bareng Owner UMKM, Mengulik Strategi Kembangkan Produk
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Dinas Koperasi dan UMKM Kota Makassar menggelar talk show yang dikemas dalam bentuk ngobrol santai di Anjungan City Of Makassar, Minggu (11/8/2024). Talk show ini menghadirkan tiga narasumber yakni owner Lazuna Chicken, Hazdar, Influencer UMKM, Sarifah dan Manager Inkubator Center Diskop, Haerul. Tujuan kegiatan ini untuk memotivasi para pelaku UMKM yang telah […]
Read moreIndira Jusuf Ismail Hadiri Grand Opening The Body Shop di Trans Studio Mall
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Ketua TP PKK Kota Makassar Indira Jusuf Ismail menghadiri grand opening The Body Shop di Trans Studio Mall (TSM) Makassar, Sabtu (15/7/2023). Toko kecantikan asal Inggris ini baru pertama kali diluncurkan di Sulawesi Selatan tepatnya di Kota Makassar dengan mengusung konsep gerai recycle. Dengan demikian The Body Shop menjadi gerai ketujuh di […]
Read moreKorea Selatan Berencana Ekspansi Kerjasama dengan Makassar di Bidang Transportasi Publik
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kota Makassar dibawah kepemimpinan Walikota Makassar Moh Ramdhan Pomanto terus menarik minat investor asing. Korea Selatan berencana akan melakukan ekspansi kerjasama di Indonesia dengan menyasar Kota Makassar, setelah Jakarta dan Surabaya di bidang transportasi publik. Hal itu disampaikan Junsung Kim Director General Korea Trade-Investment Promotion Agency (KOTRA) saat melakukan one on one […]
Read morePertumbuhan Ekonomi Makassar Menunjukkan Tren Positif
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM– Pertumbuhan ekonomi di Kota Makassar menunjukkan tren positif. Karenanya Bank BSI lewat persatuan Pengusaha Real estate Indonesia (REI) Sulawesi Selatan (Sulsel) memilih Makassar, Kota yang pertama menggelar Property Auto Expo Syariah. Sebelumnya pertumbuhan ekonomi Kota Makassar berada pada angka -1,27 persen dan sekarang tumbuh di angka 4,47 persen. “Alhamdulillah acara sebesar ini pertama […]
Read moreKadis Perdagangan Sulsel Jelaskan Soal Kelangkaan Minyak Goreng
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kelangkaan minyak goreng di pasaran menimbulkan keresahan tersendiri bagi masyarakat. Apalagi kelangkaan tersebut mengakibatkan melambungnya harga minyak goreng. Beragam spekulasi mulai muncul. Isu kartel, penimbunan, hingga panic buying, yang disebut sebagai penyebab kelangkaan. Apalagi, pemerintah mengaku sudah memberikan subsidi agar harga minyak goreng tetap berada di harga Rp 14 ribu per liter. […]
Read morePerdana 2022, Pala dan Cengkeh Sulsel Diekspor Langsung ke Rusia
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Komoditas pertanian menjadi ekspor perdana tahun 2022 di Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel). Pelepasan ekspor itu berlangsung di Terminal Peti Kemas Pelabuhan Laut Soekarno-Hatta, Makassar (10/1/2022). Komoditas pala dan cengkeh diekspor langsung menuju Negara Rusia. Adapun ekspor yang dilakukan eksportir, CV Surya Mandiri Sejahtera dengan volume ekspor 15 ton senilai USD 123.386,36 atau […]
Read moreWalikota Makassar Resmikan SPBU 237 Daya
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Walikota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto meresmikan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) 73. 902. 44, tepatnya di Jalan Perintis Kemerdekaan Daya Makassar, Rabu (22/12/2021). Apresiasi disampaikan Danny dihadapan GM Pertamina MOR VII, Komisaris PT 237 dan tamu undangan. “Saya sambut baik berdirinya SPBU ini dan sangat membantu masyarakat Kota Makassar, khususnya warga di […]
Read moreNurdin Abdullah Lepas Ekspor Komoditi Unggulan Sulsel ke 15 Negara
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan Prof HM Nurdin Abdullah melepas ekspor komoditas dari berbagai daerah di Sulsel ke 15 negara tujuan, di Pelindo IV Makassar, Jumat (4/12/2020). Menurut Nurdin, Sulsel patut bersyukur karena memiliki kontribusi ekspor sebanyak 31 perusahaan untuk ekspor nasional, meskipun masih pada masa pandemi Covid-19. “Sulsel ini patut bersyukur, di masa […]
Read moreDampak Covid 19, Pemerintah Akan Berikan Keringanan Pajak Bagi Usaha Perhotelan
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Provinsi Sulsel terus melakukan berbagai langkah dalam menekan penyebaran Virus Covid -19 dan dampaknya berimbas pula bagi pelaku usaha perhotelan. Gubernur Sulawesi Selatan, Nurdin Abdullah mengaku tidak bisa dipungkiri dampak dari virus corona membuat hotel-hotel kurang pengunjung, sehingga mengalami kerugian cukup besar. “Kita memberikan keringanan, misalnya untuk hotel yang tutup, bagaimana dengan […]
Read more