Dunia Kampus

Dunia Kampus Makassar SULSEL TNI / POLRI

Pamen Ahli Bid. Sosbud Poksahli Wakili Pangdam XIV/Hsn Menghadiri Wisuda Sarjana dan Pascasarjana STAI Al-Furqan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pamen Ahli Bidang Sosial dan Budaya (Sosbud) Poksahli Kolonel Inf Sony Madya Yudhantara, S.Kom mewakili Pangdam, menghadiri Wisuda Sarjana dan Pascasarjana ke-XVIII Tahun 2024 Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Furqan, bertempat di Ballroom Balla Lompo, Hotel Harper, Jalan Perintis Kemerdekaan, Kota Makassar, Sabtu (9/3/2024). Wisuda Sarjana dan Pascasarjana ini dipimpin oleh Ketua […]

Read more
Dunia Kampus Makassar Pendidikan TNI / POLRI

Dukung Dunia Pendidikan, Irdam XIV/Hsn Mewakili Pangdam Hadiri Rapat Senat Luar Biasa UMI

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Inspektur Kodam (Irdam) XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Dwi Endrosasongko, S.Sos., M.I.P, menghadiri Rapat Senat Terbuka Luar biasa Universitas Muslim Indonesia (UMI), bertempat di Auditorium Al – Jibra Kampus II UMI, Jalan Pampang, Kota Makassar, Selasa, (6/2/2024). Rapat terbuka luar biasa senat UMI ini, dalam rangka pengukuhan Prof. Dr. Ir. H. Dirgahayu A. Lantara, […]

Read more
Dunia Kampus Makassar SULSEL

Dep. Administrasi Unhas Undang Praktisi Bisnis Berbagi Pengalaman Wirausaha

MAKASSAR, EDELWEISNEWS COM – Departemen Ilmu Administrasi Fisip Unhas melaksanakan Kuliah Tamu yang bertemakan “Mengembangkan Ide Bisnis yang Inovatif”, Jumat (13 Oktober 2023) pukul 13..00. Kuliah Tamu ini menghadirkan Dwi Julian selaku Praktisi Owner Crossline Indonesia yang bergerak di bidang jasa dokumentasi foto dan video yang berdiri sejak tahun 2011. Narasumber kedua diisi oleh Muh. […]

Read more
Dunia Kampus Makassar SULSEL TNI / POLRI

Wakili Pangdam XIV/Hsn, Kapoksahli Bahas Pentingnya Wasbang dan Hannas untuk Mencegah Narkoba, di Hadapan Maba UMI

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kapoksahli Pangdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Heri Sutrisma, S.H, M.A mewakili Pangdam, menghadiri pekan pesantren virtual dalam rangka menyambut mahasiswa baru Universitas Muslim Indonesia (UMI) Tahun 2023/2024, di Masjid Umar Bin Khattab Kampus 1 UMI, Kota Makassar, Jumat (11/8/2023). Dalam kesempatan ini, Brigjen Heri hadir membawa materi bertemakan “Pentingnya Wawasan Kebangsaan dan Ketahanan […]

Read more
Dunia Kampus Jawa Barat Nasional SULSEL

Gubernur Sulsel Hadiri Pelantikan Rektor IPB Prof. Arif Satria

BOGOR, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman menghadiri pelantikan Rektor Institut Pertanian Bogor (IPB) University, Arif Satria untuk periode kedua pengabdiannya 2023-2028 di Graha Widya Wisuda, IPB, Kabupaten Bogor, Rabu (18 Januari 2023).   “Hadir memenuhi undangan dan memberikan ucapan selamat dalam amanah sebagai Rektor IPB untuk periode 2023-2028 kepada Bapak Prof. Dr. […]

Read more
Dunia Kampus Sulawesi Tenggara

Prodi Psikologi UMW Gelar Ekspedisi Kuliah Lapangan di Bau- Bau

BAU – BAU, EDELWEISNEWS.COM – Program Studi Psikologi Universitas Mandala Waluya (UMW) mengadakan proses kuliah lapangan ke Kabupaten Bau-Bau. Kuliah lapangan ini berlangsung pada tanggal 8-11 Desember 2022. Perkuliahan ini bertujuan untuk mengasah kepekaan dan skill mahasiswa Psikologi UMW dalam menggali dan mendapatkan informasi yang akurat di lapangan. Selain itu, proses perkuliahan ini juga merupakan […]

Read more
Dunia Kampus Sulawesi Tenggara

Mahasiswa Prodi Psikologi UMW Juara Nasional Menulis Karya Ilmiah

KENDARI, EDELWEISNEWS.COM – Lomba Penulisan Karya Tulis Ilmiah yang diselenggarakan oleh Serikat Sarjana Muslim (Sesmi) Pusat telah diumumkan hari ini, Jumat (25/11/2022). Penyelenggaraan Lomba karya tulis ilmiah tersebut memilih tema “H.O.S. Cokroaminoto dan Berdirinya Bangsa Indonesia”. Ketua Prodi Psikologi UMW Kendari yang dikonfirmasi panitia menyatakan, pihaknya tidak menyangka mahasiswi mereka berhasil menjadi juara 2 dan […]

Read more
Dunia Kampus Makassar SULSEL

Walikota Makassar Hadiri Pencanangan ZI dan WBK di Unhas

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM –  Walikota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto hadir dalam pencanangan Zona Integritas (ZI) Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) lingkup Universitas Hasanuddin (Unhas) di Gedung Rektorat Unhas, Senin (31/10/2022). Ia berharap Unhas dapat menjadi contoh penerapan ZI WBK dan WBBM bagi perguruan tinggi lainnya di Indonesia.  “Saya berharap momentum […]

Read more
Dunia Kampus Makassar

Dosen Arsitektur Gelar Pelatihan Menulis Artikel Jurnal untuk Mahasiswa Jurusan Pendidikan Teknik Sipil FT UNM

MAKASSAR, EDELWEISNEWS. COM – Menulis artikel jurnal merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan studi. Dimana mahasiswa yang akan menyelesaikan tugas akhirnya atau sidang akhir diwajibkan menulis satu artikel jurnal yang siap dimasukkan pada jurnal. Pada kegiatan PKM untuk mahasiswa jurusan PTSP FT UNM, dosen arsitektur memberi pelatihan kepada mahasiswa untuk meningkatkan wawasan menulisnya. Menurut Andi […]

Read more
Dunia Kampus Makassar

Walikota Makassar Ajak Mahasiswa UC Berkolaborasi dengan Pelaku UMKM

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Walikota Makassar, Moh. Ramdhan Pomanto mengajak mahasiswa Universitas Ciputra (UC) berkolaborasi dengan pelaku usaha mikro, kecil dan menengah yang ada di Kota Makassar. Hal ini disampaikan Danny Pomanto saat memberi kuliah umum di kegiatan Pra Orientation Week Sparta Universitas Ciputra Makassar 2022 diCenter Point of Indonesia, Sabtu (27/8/2022). “Mari kita ambil peran, […]

Read more