Regional

Makassar SULSEL

Melinda Aksa Adakan Pertemuan dengan Pengurus TP PKK Kota Makassar, Dekranasda dan Pokja Bunda PAUD

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Ketua TP PKK Kota Makassar, Melinda Aksa, mengadakan pertemuan santai bersama jajaran pengurus TP PKK Kota, Dekranasda, Pokja Bunda PAUD, serta Ketua TP PKK dari 15 kecamatan. Acara yang dikemas dengan suasana hangat ini juga dirangkaikan dengan buka puasa bersama di Baruga Anging Mammiri, Rumah Jabatan Wali Kota Makassar, Rabu (26/03/2025). Pada […]

Read more
Makassar SULSEL

Wali Kota Munafri Lepas 400 Peserta Mudik Bareng Indomaret di Pelabuhan Pelindo

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, melepas secara resmi 400 peserta Mudik Bareng Klik Indomaret yang digelar oleh PT Indomarco Prismatama (Indomaret), di area parkir Pelindo Cabang Makassar pada Rabu (26/3/2025). Dalam sambutannya, Munafri menyampaikan apresiasi atas inisiatif Indomaret dalam menyelenggarakan program mudik gratis ini. Ia menekankan pentingnya keselamatan para pemudik dan berharap […]

Read more
Makassar Ramadhan SULSEL

Wali Kota Munafri Buka Puasa Bersama Jamaah Masjid Al-Markaz

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, bersama Wakil Wali Kota, Aliyah Mustika Ilham, menggelar buka puasa bersama jamaah Masjid Al-Markaz pada Rabu (26/3/2025). Dalam sambutannya, Munafri menyampaikan mengawai masa jabatannya, ia bersama wakil wali kota dan jajaran OPD mengadakan agenda Safari Ramadan. “Kegiatan ini dilakukan setiap hari, mulai dari salat subuh, buka puasa, […]

Read more
Makassar SULSEL

Hasanuddin Mewakili Bappeda Makassar Menjadi Pemateri dalam Forum Renstra yang Digelar Dinas Perpustakaan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Dinas Perpustakaan Kota Makassar menggelar Forum Rencana Strategis (Renstra) yang berlangsung di Kantor Wali Kota Makassar, lantai 6. Forum ini bertujuan untuk menyusun target sesuai dengan visi dan misi Wali Kota Makassar dalam memperkuat literasi masyarakat melalui peran perpustakaan yang unggul. Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai pihak yang berperan dalam dunia literasi […]

Read more
Makassar SULSEL

Bappeda Bertugas Membantu Wali Kota Melaksanakan Fungsi Penunjang Urusan Bidang Perencanaan 

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Tugas Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) sangat urgen dalam Pemerintahan Kota Makassar. Keberadaan lembaga tersebut menentukan arah pembangunan Kota Makassar. Sebagaimana yang tertera dalam pasal 5 huruf e angka 1, Bappeda mempunyai tugas membantu Wali Kota dalam melaksanakan fungsi penunjang urusan bidang perencanaan yang menjadi kewenangan daerah.    Sementara fungsinya yakni melakukan penyusunan kebijakan teknis […]

Read more
Makassar Ramadhan

KAHMI Makassar Berbagi Sembako ke Kampung Baru

MAKASSAR, EDELWEISNEWS COM – Majelis Daerah (MD) Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Kota Makassar menggelar aksi sosial dengan membagikan ratusan paket sembako kepada warga kurang mampu menjelang sahur di daerah Kampung Baru, Rabu (26/3/2025). Sebelumnya, MD KAHMI juga membagikan sembako menyasar masyarakat prasejahtera, seperti penyapu jalan, tukang becak, anak jalanan, serta kaum dhuafa lainnya. […]

Read more
Makassar SULSEL

Bappeda Berperan Penting dalam Memastikan Pembangunan Makassar Berjalan Terarah, Efektif dan Berkelanjutan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Makassar adalah lembaga pemerintah yang memiliki peran sentral dalam merancang, mengkoordinasikan, dan mengevaluasi seluruh kegiatan pembangunan di Kota Makassar. Bappeda berperan penting dalam memastikan pembangunan Kota Makassar berjalan secara terarah, efektif, dan berkelanjutan.  Dengan adanya perencanaan yang matang, koordinasi yang baik, dan evaluasi yang objektif, diharapkan pembangunan […]

Read more
Makassar SULSEL

Rancangan Teknokratik RPJMD Memuat Arah Kebijakan Pembangunan Lima Tahun Kedepan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Makassar memiliki Rancangan Teknokratik Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Makassar Tahun 2025-2029. Rancangan Teknokratik RPJMD tersebut memuat berbagai arah kebijakan pembangunan jangka menengah yang akan menjadi pedoman bagi Pemerintah Kota Makassar dalam lima tahun ke depan. Dokumen ini disusun secara teknokratis dengan melibatkan berbagai […]

Read more
Makassar SULSEL

Kepala Bappeda Makassar Hadiri Buka Puasa Bersama yang Digelar Wali Kota Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Kota Makassar menggelar buka puasa bersama yang berlangsung di Rumah Jabatan Wali Kota Makassar (24/3/2025). Acara ini menjadi momentum silaturahmi dan kebersamaan di bulan suci Ramadan. Buka puasa bersama ini dibuka secara resmi oleh Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, dan dihadiri oleh Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), para purna bakti Pemerintah […]

Read more
Makassar SULSEL

Dalam Rangka HUT ke-28, Bintara PK Catur Perkasa 97 Kodam XIV/Hsn Gelar Baksos dan Bansos

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Bintara Prajurit Karir (PK) Catur Perkasa 97, Kodam XIV Hasanuddin menggelar Bakti sosial (Baksos) dan Bantuan sosial (Bansos) dalam rangka Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-28 tahun Bintara PK Catur Perkasa 1997. Baksos dan Bansos.diselenggarakan secara serentak di Wilayah Korem 141/Toddopuli, Korem 142/Taroada Tarogau, Korem 143/Halu Oleo dan terpusat di Kab. Maros, […]

Read more