Bone

Agama Bone SULSEL

Juara Pertama MTQ Sulsel ke – 32 Dapat Hadiah Rp 30 Juta

BONE, EDELWEISNEWS.COM – Hadiah fantastis diterima oleh peraih juara pertama di setiap cabang lomba pada Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-32 Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan tahun 2022 di Bone. Hal itu sesuai dengan ungkapan Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman pada acara pembukaan, 24 Juni 2022. Acara ini telah resmi ditutup di Stadion Lapatau Watampone Kabupaten Bone, […]

Read more
Bone SULSEL

Gubernur Sulsel Kirim Sepeda dan Tim Tinjau Kondisi Jalan Anak Sekolah yang Viral Bawa Parang

BONE, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman mengirimkan tim ke Desa Tapong, Kecamatan Tellu Limpoe, Kabupaten Bone untuk memberikan bantuan sepeda kepada anak SD bersaudara yang berjalan kaki sejauh 7 Km dan membawa parang untuk ke sekolah. Tim ini sekaligus akan mengecek kondisi jalan dan infastruktur yang ada.  Andi Sudirman juga sempat melakukan video […]

Read more
Bone SULSEL

27 Rumah Rusak Akibat Angin Puting Beliung di Bone, Gubernur Segera Kirim Bantuan

BONE, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman melalui Dinas Sosial Provinsi Sulsel menyalurkan bantuan logistik bagi korban angin puting beliung di Kelurahan Lanroe Kecamatan Tanete Riattang Timur, Kabupaten Bone. “Setelah melihat laporan kejadian kami langsung memerintahkan untuk memberikan bantuan logistik buffer stock provinsi kepada warga korban angin puting beliung di Lanroe, Kabupaten Bone,” kata […]

Read more
Bone Makassar SULSEL

DPRD Bone Sharing Terkait Perda Damkar dengan DPRD Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – DPRD Makassar menjadi salah kiblat dari DPRD kab/kota di Sulsel dalam melakukan sharing. Hal ini karena beberapa program yang dimiliki Kota Makassar berhasil meningkatkan pelayanan. Seperti belum lama ini, Anggota Komisi B DPRD Makassar Muchlis A Misbah (F-NIB) bersama Ketua Komisi A DPRD Makassar Rachmat Taqwa Quraisy (F-PPP) yang didampingi Kepala Sub. […]

Read more
Bone

Berkunjung di Bone, Gubernur Sulsel Mengenang Masa – masa Masih SMA

BONE, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman berkunjung ke UPT SMA Negeri 1 Bone di Jalan Ternate No. 1, Jeppee, Kecamatan Tanete Riattang Barat, Senin (28/3/2022). Setibanya di sekolah itu, Andi Sudirman mengenang masa-masa sekolah pada tahun 1998-2001, di sekolah yang dahulunya bernama SMU 1 Watampone tersebut. Gubernur termuda di Indonesia itu pun […]

Read more
Bone SULSEL

Rp 724 M APBD Provinsi Dialokasikan untuk Pembangunan di Bone

BONE, EDELWEISNEWS.COM- Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan terus berkomitmen untuk mendukung pembangunan di Kabupaten Bone. Hingga saat ini tercatat lebih dari Rp 724 Miliar telah dialokasikan dari APBD Provinsi untuk pembangunan di daerah yang akrab disapa Bumi Arung Palakka itu. Dari total alokasi anggaran dari APBD Provinsi yang masuk ke Kabupaten Bone, Rp 237 miliar diantaranya […]

Read more
Bone SULSEL

Pangdam Hasanuddin Disematkan Gelar Bangsawan Bugis, Cucu Raja Bone ke-32 Andi Mappanyukki

BONE, EDELWEISNEWS.COM – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Andi Muhammad, SH, cucu Raja Bone ke-32 Andi Mappanyukki, dikukuhkan sebagai bangsawan Bugis dengan nama Andi Muhammad Bau Sawe Mappanyukki Petta Tone. Pengukuhan bertempat di rumah adat museum Arajang Kabupaten Bone, Minggu (27/3/2022). Nama gelar bangsawan itu disematkan langsung oleh Dewan Adat Saoraja Kabupaten Bone dan Pemerintah Kabupaten […]

Read more
Bone Makassar SULSEL

Pangdam Hasanuddin Menerima Duplikat Benda Pusaka Kerajaan dari Pemda Bone

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Duplikasi benda-benda pusaka Kerajaan Bone berupa Kelewang La Tea Riduni, Keris La Makkawa, Teddung Pulaweng, Teddung Salaka, Selempang Emas Raja, Songkok Recca, Bosara Besar, Bosara Kecil, Baki dan Tempat Gelas Gellang, peninggalan Raja diserahkan dari Bupati Bone Dr. H. Andi Fahsar Mandi Padjalangi, M.Si, kepada anak cucu Raja Bone Andi Mappanyukki yaitu […]

Read more
Bone SULSEL

Andi Sudirman : Alhamdulillah, Ruas Waempubbu – Pompanua Telah Dinikmati Masyarakat

BONE, EDELWEISNEWS.COM – Pengerjaan jalan ruas Waempubbu – Pompanua pada tahun 2021 akhirnya telah tuntas dan kini dinikmati masyarakat. Ruas jalan ini berada pada Desa Leppangeng, Kecamatan Ajangale, Kabupaten Bone. Proyek jalan ini menjadi prioritas Plt Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman, mengingat ruas tersebut menjadi alternatif menuju Kabupaten Wajo. Adapun penanganan tahun 2021 berupa pengaspalan jalan […]

Read more
Bone SULSEL

Perbaikan Jembatan S. Palattae Bone Akhirnya Dinikmati Masyarakat

BONE, EDELWEISNEWS.COM – Perbaikan infrastruktur menjadi salah satu prioritas Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dibawah kepemimpinan Plt Gubernur, Andi Sudirman Sulaiman. Prioritas tersebut baik berupa pembangunan jembatan, jalan serta infrastruktur pertanian berupa irigasi. Salah satunya adalah pembangunan jembatan S. Palattae atau biasa disebut Palakka di Kabupaten Bone, yang akhirnya kini dinikmati masyarakat. Pembangunan jembatan baru ini dianggarkan […]

Read more