SULSEL

Barru SULSEL

Dihadiri Bupati-Wabup, Forum Rembuk Tani Andalan Hati Sukses Digelar di Barru

BARRU, EDELWEISNEWS.COM – Forum Rembuk Tani Andalan Hati berlangsung penuh semangat persatuan dan sukses digelar, yang dipusatkan di Desa Jangan-Jangan, Kecamatan Pujananting, Kabupaten Barru, Provinsi Sulawesi Selatan, Kamis (24/4/2025). Mengangkat tema “Optimalisasi Potensi Lahan Menuju Swasembada dan Ketahanan Pangan,” forum ini menjadi momentum dalam mendukung percepatan program Asta Cita Presiden Prabowo Subianto mewujudkan swasembada pangan […]

Read more
Makassar SULSEL

Selaraskan Program Pusat dan Daerah, Sekda Jufri Rahman Pandu Diskusi Forum PINISI SULTAN

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Dalam upaya menyelaraskan program Pemerintah Pusat dan Daerah, Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman, memandu diskusi Dedicated Team Meeting atau Pertemuan Tim Khusus, agenda tahunan Forum Pinisi Sultan yang dilaksanakan di Ruang Pola Kantor Gubernur Sulsel, Selasa (22 April 2025). Adapun Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman hadir memberikan sambutan dan […]

Read more
Makassar SULSEL

Serapan Gabah Sulsel Lampaui Target, Gubernur Andi Sudirman Apresiasi Semua Pihak

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan mencatat capaian membanggakan dalam pengadaan gabah tahun ini. Berdasarkan data Perum Bulog Kanwil Sulsel dan Sulbar per 18 April 2025, realisasi pengadaan gabah mencapai 374.783 ton, atau 131% dari target sebesar 284.535 ton. Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada seluruh pihak […]

Read more
Makassar SULSEL

TP PKK Makassar Kunjungi Lima Posyandu, Dorong Inovasi dan Evaluasi Layanan Kesehatan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kota Makassar melakukan kunjungan ke lima Posyandu layanan 6 Standar Pelayanan Minimal (SPM) di Kota Makassar, Rabu (23/4/2025). Kunjungan ini dipimpin oleh Wakil Ketua IV TP PKK Kota Makassar, Prof. Nurlina, bersama pengurus TP PKK dan sejumlah OPD (Organisasi Perangkat Daerah) terkait. Adapun lima […]

Read more
Gowa Makassar SULSEL

Wujudkan Perencanaan Berbasis Kinerja, Polres Gowa Hadiri Sosialisasi Ranrenja Polda Sulsel TA 2026

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Polres Gowa turut ambil bagian dalam kegiatan Sosialisasi Naskah Rancangan Rencana Kerja (Ranrenja) Polda Sulsel Tahun Anggaran 2026 yang digelar di Aula Mappaoddang Polda Sulsel selama tiga hari, mulai Senin hingga Rabu, 21–23 April 2025. Tim dari Polres Gowa dipimpin oleh Kabagren AKP Mustari selaku Ketua Tim, didampingi oleh IPDA Udin Sibadu […]

Read more
Gowa SULSEL

Danlantamal VI Hadiri Gerakan Menanam Padi Serentak 14 Provinsi di Seluruh Indonesia Bersama Presiden Prabowo

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Komandan Lantamal VI (Danlantamal VI) Makassar Brigadir Jenderal TNI (Mar) Dr.Wahyudi, S.E, M.Tr.Hanla, M.M, M. Han beserta Forkopimda Sulsel menghadiri Gerakan Menanam Padi Serentak 14 Provinsi di Seluruh Indonesia dan dilanjutkan mengikuti Vicon dengan Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto, bertempat di Dusun Punaga, Desa Maradekayya, kec. Bajeng, Kab. Gowa, Rabu (23/4/2025). Gerakan […]

Read more
Makassar SULSEL

Aliyah Mustika Ilham Dampingi Menteri Ekonomi Kreatif di Acara Creators Lab Emak-Emak Matic

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, mendampingi Menteri Ekonomi Kreatif Republik Indonesia, Teuku Riefky Harsya, dalam pembukaan Creators Lab Emak-Emak Matic yang digelar di Hyatt Place, Jalan Jenderal Sudirman Makassar, Rabu (23/4/2025). Acara ini menjadi bagian dari upaya nasional dalam memperkuat peran komunitas kreatif perempuan dalam mendorong ekonomi digital yang inklusif […]

Read more
Makassar SULSEL

Menekraf Dukung Pengembangan Ekonomi Kreatif di Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin bersama Menteri Ekonomi Kreatif (Menekraf) RI Teuku Riefky Harsya melakukan pertemuan dengan pelaku ekonomi kreatif di Kapal Pinisi, Selasa (22/4/2025) malam. Pertemuan tersebut bertujuan untuk memperkuat sinergi antara pemerintah pusat dan daerah dalam mendukung sektor ekonomi kreatif di Kota Makassar. “Pak Menteri memberikan banyak harapan dan program […]

Read more
Makassar SULSEL

Jabat Plt Dirut Perumda Parkir, ARA Siap Mundur dari Parpol

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin menegaskan deretan nama yang dipercayakan jabat posisi Pelaksana Tugas (Plt) pada Direksi Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Kota Makassar, memiliki latar belakang dan kemampuan profesional di bidang masing-masing. “Mereka yang duduki Plt Perumda punya latar belakang berbeda. Ada juga profesional,” jelas Appi, Senin (21/4/2025) malam. Ketua IKA FH […]

Read more
Gowa SULSEL TNI / POLRI

Kasdam XIV/Hsn Hadiri Gerakan Tanam Padi Serentak Bersama Presiden RI Secara Virtual

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Kepala Staf Kodam (Kasdam) XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM, mengahadiri kegiatan Gerakan Tanam Padi Serentak 14 Provinsi bersama Presiden RI Prabowo Subianto, melalui Video Conference (Vicon), bertempat di Dusun Punaga, Desa Maradekayya, Kecamatan Bajeng, Kabupaten Gowa, Rabu (23/4/2025). Kegiatan ini terpusat di lahan pertanian Desa Cahya Maju, Kecamatan Lempuing, Kabupaten […]

Read more