Mufidah Jusuf Kalla Kunjungi Malino Bersama Istri Ma’ruf Amin

MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Istri Jusuf Kalla Wakil Presidan RI Mufidah Jusuf Kalla mengunjungi kota destinasi wisata Malino, Kabupaten Gowa, Selasa (23/7). Dalam kunjungan ini, Mufidah mengajak serta Wuri Estu Handayani istri Ma’ruf Amin, Wapres terpilih.

“Lama baru ke sini lagi (Malino) karena sibuk,” kata Mufidah di sela kunjungannya di Malino.

Di Malino, Mufidah sempat menjamu Estu Handayani Ma’ruf dan pengurus Dekranasda Pusat dengan hidangan lokal Sulsel di Villa pribadinya di Malino. Hidangan itu antara lain, Pallubasa, Sayur Lawa dan Ikan Bakar.

Mufidah Jusuf Kalla tiba di Makassar melalui Bandar Udara Galaktika Angkatan Udara Makassar pukul 09.20 pagi (23/7) bersama rombongan dari Dekranasda Pusat.

Turut mendampingi Mufidah yakni Wakil Ketua TP PKK Sulsel Naoemi Octarina, Ketua Darma Wanita Sulsel Sri Rejeki serta anggota Dekranasda Sulsel. (hum)

Editor : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Gowa SULSEL

Beri Kuliah Umum di Kampus IPDN, Prof Fadjry Djufry: Kejujuran dan Integritas Kunci Kesuksesan

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Penjabat Gubernur Sulsel Prof Fadjry Djufry memberikan kuliah umum di Kampus Institute Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN), di Kabupaten Gowa, Selasa, 11 Februari 2025. Iapun menyampaikan sejumlah pesan penting bagaimana meraih kesuksesan. Menurut Prof Fadjry Djufry, kunci kesuksesan seorang manusia adalah kejujuran dan integritas. Untuk itu, semua Praja IPDN Kampus Sulsel ini harus menjunjung tinggi […]

Read more
Gowa SULSEL

DMI Kecamatan Parigi, Kabupaten Gowa Gelar Rakor Sambut Ramadan

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kecamatan Parigi bersama Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Parigi, Kabupaten Gowa, Provinsi Sulawesi Selatan, mengadakan rapat koordinasi guna membahas persiapan menyambut bulan suci Ramadan, Jumat (7 Februari 2025). “Mari kita jadikan bulan suci ini sebagai momentum untuk memperkuat iman, meningkatkan amal ibadah, dan mempererat tali silaturahmi antar sesama […]

Read more
Gowa

Polres Gowa Gelar Pra Operasi Keselamatan Pallawa 2025

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Polres Gowa menggelar Latihan Pra Operasi Mandiri Kewilayahan Keselamatan Pallawa 2025 di Aula Rewako Wicaksana Laghawa, Senin (10/2). Kegiatan ini dipimpin dan dibuka langsung oleh Wakapolres Gowa KOMPOL Gani, S.H., M.H., yang menekankan pentingnya koordinasi dan strategi dalam pelaksanaan operasi. Wakapolres Gowa KOMPOL Gani, S.H., M.H., dalam arahannya menyampaikan bahwa latihan ini […]

Read more