Makassar SULSEL

Dewan Eknas Walhi Temui Walikota Makassar, Bahas Soal PNLH ke -32

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) merencanakan akan menggelar Pertemuan Nasional Lingkungan Hidup (PNLH) ke – 32 tingkat nasional di Kota Makassar. Untuk itu, Dewan Eksekutif Nasional Walhi menemui Walikota Makassar Moh. Ramdhan Pomanto di kediaman pribadinya Jalan Amirullah, Jumat (11/6/2021) untuk membahas rencana kegiatan tersebut. Ketua Dewan Eksekutif Nasional Walhi Nur Hidayati […]

Read more
SULSEL Wajo

Dinas Sosial, P2KB dan P3A Wajo Salurkan Bantuan kepada Korban Bencana Angin Puting Beliung

WAJO, EDELWEISNEWS.COM — Uang santunan dan bahan makanan berisi beras diantar Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P2KB dan P3A) Kabupaten Wajo kepada korban bencana angin puting beliung dan kebakaran di Kecamatan Tanasitolo, Belawa dan Gilireng. Ada 16 paket yang dibagikan, antara lain 12 KK di Belawa, 2 KK […]

Read more
Nasional

Panglima TNI dan Kapolri Rangkul Tokoh Agama untuk Tekan Covid-19 di Bangkalan

MADURA, EDELWEISNEWS.COM – Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau langsung penanganan Covid-19 di daerah Kabupaten Bangkalan, Madura, Jawa Timur, Sabtu (12/6/2021). Selain bertemu Forkompinda setempat, Panglima dan Kapolri juga melakukan silahturahmi dengan para tokoh agama di Bangkalan, Madura. Hal itu dilakukan untuk merangkul para pemuda agama dan tokoh masyarakat […]

Read more
Wajo Wakil Rakyat

Pendamping PKH di Wajo Diduga ‘Bermain’, DPRD : Kami Akan Serius Kawal Aspirasi Ini

WAJO, EDELWEISNEWS.COM – Aliansi Pemuda Menggugat menyampaikan aspirasi di Gedung DPRD Kabupaten Wajo, terkait indikasi penyalahgunaan kewenangan, pemalsuan data  penerima Bantuan Pangan Non Tunai ( BPNT) yang dilakukan oleh oknum, Rabu (9/6/2021). Jenderal Lapangan Muh. Saenong mengatakan, bahwa ada indikasi dari oknum TKSK BPNT dan pendamping PKH yang mengendalikan atau memperdaya agen untuk mendapatkan keuntungan.  […]

Read more
Gowa SULSEL

Demi Penghijauan dan Pemanfaatan Lahan Tidur, Kapolres Gowa Pimpin Penanaman Pohon

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Polres Gowa kembali melakukan penanaman ratusan bibit pohon berbagai jenis di Desa Bellabori, Kecamatan Parangloe, Kab Gowa, Jumat (11/6/2021). Kegiatan dipimpin langsung Kapolres Gowa AKBP Budi Susanto didampingi Ketua Bhayangkari, Cabang Gowa dan diikuti pejabat utama, perwira, Kepala Inhutani I UMHT serta tokoh masyarakat. Pasca pelaksanaan apel pagi,para personil meninggalkan kantor Polres […]

Read more
Gowa SULSEL

Jelang Hari Bhayangkara ke -75 dan Penyambutan Pejabat Baru Kapolres Gowa, Personil Gelar Kerja Bakti

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Menjelang Hari Bhayangkara ke – 75 dan penyambutan pejabat baru Kapolres Gowa, personil menggelar kerja bakti di Kantor Polres Gowa, Jumat (11/6/2021) pagi. Pasca apel pagi pejabat utama, perwira dan personil serta AAN langsung menuju sektor atau lokasi, kemudian membersihkan sampah dan merapikan tanaman. Tidak hanya membersihkan dan merapihkan halaman serta tanaman, […]

Read more
Sidrap SULSEL

Plt Kadis Sosial Sulsel Buka Rakor PKH di Sidrap

SIDRAP, EDELWEISNEWS.COM – Pelaksana Tugas (Plt) Kadis Sosial Prov Sulsel Hasan Basri Ambarala membuka Rakor Program Keluarga Harapan Harapan (PKH) tahun 2021 di Hotel Sidny, Kab. Sidenreng Rappang. Rakor tersebut untuk mendorong sinergitas penyelenggaraan PKH antara Dinas Sosial Prov. Sulsel dengan petugas pendamping PKH, serta administrator database di Sulawesi Selatan, khususnya di Kabupaten Sidrap, Wajo […]

Read more
Makassar SULSEL

PDAM dan Kejari Makassar Teken Program Kerjasama Perdata dan Tata Usaha Negara

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM –  Perusahaan Umum Daerah Air Minum (PDAM) Kota Makassar bersama Kejaksaan Negeri Makassar, melakukan penandatanganan Program Kerjasama Perdata dan Tata Usaha Negara di Aula Tirta Dharma PDAM Kota Makassar, Rabu (9/6/2021). Sekretaris Daerah Kota Makassar, Ir M. Ansar, mewakili Walikota Makassar berharap agar dengan adanya kerjasama tersebut, berbagai permasalahan yang timbul terkait pelayanan […]

Read more
Luwu Timur SULSEL

Kapolda Sulsel Letakkan Batu Pertama Pembangunan Polres Lutim dan Resmikan Rusun

LUWU TIMUR, EDELWEISNEWS.COM – Dalam kunjungan kerjanya di Kabupaten Luwu Timur, Kapolda Sulsel Irjen Pol Merdisyam meletakkan batu pertama pembangunan Markas Komando (Mako) Polisi Resort (Polres) Luwu Timur (Lutim). Selain itu, Kapolda juga meresmikan serta melakukan penandatanganan prasasti rumah susun Polres Lutim, di Rumah Susun Polres Lutim, Kamis, (10/6/2021). Irjen Pol Merdisyam didampingi Ibu Shanty […]

Read more
Gowa SULSEL

Sambut HUT Bhayangkara ke – 75, Polsek Barombong Terus Berbenah

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara ke-75, Polsek Barombong melakukan pembenahan kantor Polsek Barombong, Polres Gowa. Korvey membersihkan halaman yang dihadiri Kapolsek, para Kanit dan personil serta dibantu warga, Kamis (9/6/2021) pagi. Kapolsek Barombong Iptu Ahmadin turun langsung memimpin giat kerja bhakti. Terlihat personil gotong royong, bahu membahu melakukan pembersihan di lingkungan Polsek. […]

Read more