Raja Amin Terpukau Lihat Kemajuan Makassar

MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Bangsawan dari Kelantan Malaysia Raja Amin mengunjungi Rumah Jabatan Walikota Makassar, Kamis (1/8/2019) sore dan diterima langsung oleh Pj Walikota Makassar Iqbal Suhaeb dan Ketua TP PKK Kota Makassar Murni Djamaluddin Iqbal.

Raja Amin terpukau melihat Makassar. Ada banyak perubahan signifikan yang ia lihat dan kagum akan kemajuan yang tergolong cepat.

“Tiga tahun lalu saya bertandang ke Kota Makassar dan hari ini saya kembali lagi ternyata sudah banyak kemajuan. Cukup pesat perkembangan yang ada. Makassar kian elok dipandang mata,” ungkapnya dengan penuh sumringah.

Pj Walikota Makassar menerima kunjungan Raja Amin ini sembari bercerita tentang Kota Makassar juga memperkenalkan sajian kuliner khas yang menjadi jamuan di sore itu.

“Kita bisa lihat perkembangan Makassar, ini semua berkat kerjasama yang baik antara Pemerintah Kota Makassar dan para investor. Kami pun membuka kesempatan kepada Malaysia jika sekiranya ada hal yang bisa disinergikan,” ucap Iqbal di sela – sela jamuan.

Sajian tradisional yang dihidangkan yakni Pallu Basa, Pallu Mara, Paria Kambu, ikan Baronang dengan cobek khas Makassar. Bukan itu saja kue tradisional seperti Cucuru Bayao, dan Barongko juga menjadi sajian menyambut sang raja. (hum)

Editor : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

LEGISLATIF Makassar SULSEL

Ketua DPRD Makassar Supratman Berduka Atas Meninggalnya Ruslan Mahmud

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Ketua DPRD Makassar Supratman berduka atas meninggalnya anggota DPRD Makassar Ruslan Mahmud. Supratman menyebut almarhum selama ini menjadi sosok yang dituakan dan menjadi panutan bagi legislator Makassar. “Almarhum di mata kami sebagai orang tua kami. Beliau selalu menjadi panutan kami,” ucap Supra saat melayat ke rumah duka, Kompleks Chrysant Panakkukang, Makassar, Sabtu […]

Read more
Makassar Maros SULSEL TNI / POLRI

Pangdam XIV/Hasanuddin Sambut Kunjungan Kerja Kasal di Makassar

MAROS, EDELWEISNEWS.COM – Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno, menyambut langsung kedatangan Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal), Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, S.E., M.M., M.Tr. Opsla, bersama Ketua Umum Jalasenastri, Ny. Fera Muhammad Ali, bertempat di Base Ops Lanud Sultan Hasanuddin, Kabupaten Maros, Jumat (18/4/2025). Penyambutan berlangsung hangat dan penuh keakraban, serta turut dihadiri oleh unsur […]

Read more
Makassar Maros SULSEL

Danlantamal VI Sambut Kedatangan Kasal untuk Kunker di Makassar

MAROS, EDELWEISNEWS.COM – Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, S.E, M.M, M.Tr.Opsla dan Ketua Umum (Ketum) Jalasenastri Ny. Fera Muhammad Ali tiba di Makassar Propinsi Sulawesi Selatan, Jumat (18/4/2025) Kasal beserta rombongan saat tiba di Base Op Lanud Sultan Hasanuddin disambut langsung oleh Komandan Lantamal VI (Danlantamal VI) Makassar Brigadir Jenderal […]

Read more