
MAROS, EDELWEISNEWS.COM – Dalam upaya mendukung peningkatan kesejahteraan dan layanan dasar masyarakat yang inklusif, Wakil Bupati Maros Andi Muetazim Mansyur, S.T, M.T membuka secara resmi forum lintas perangkat daerah Kabupaten Maros Tahun 2025, Tahun Pembangunan 2026, Selasa (25/2/2025).
Acara berlangsung di Gedung Baruga B Kantor Bupati Maros.
Pada kegiatan yang juga diikuti jajaran Kepala perangkat daerah lingkup Pemkab Maros ini, Wakil Bupati Maros menyampaikan beberapa arahan. (Fb)