Hari: 15 Juni 2019
Advokat Harus Bisa Membela Hak Warga Kurang Mampu
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Pj Walikota Makassar, Dr M Iqbal S Suhaeb menghadiri pelantikan pengurus Dewan Pimpinan Cabang Asosiasi Advokat Indonesia (AAI) Makassar di Hotel Novotel Makassar, Sabtu (15/6/19). Ada 100 advokat yang dilantik sebagai pengurus DPC AAI Makassar. Selain itu, pelantikan ini juga untuk mengisi jabatan dewan kehormatan dan dewan penasehat AAI Makassar. Iqbal mendukung kegiatan […]
Read morePj Walikota Berkomitmen Majukan Pendidikan
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Pj Walikota Makassar, Dr M Iqbal S Suhaeb berkomitmen memajukan pendidikan di Kota Makassar, khususnya tingkat SD dan SMP. Hal itu disampaikan langsung di hadapan ratusan guru yang hadir dalam halal bihalal Dinas Pendidikan Kota Makassar, di Ruang Pola Kantor Gubernur Sulsel, Sabtu (15/6/19). “Tantangan terbesar dunia pendidikan saat ini adalah kehadiran ponsel […]
Read morePermata Sulawesi Galang Dana demi Kemanusiaan
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Perhimpunan Mahasiswa Pertambangan Indonesia (PERMATA) Sulawesi yang tergabung dari beberapa kampus, seperti Universitas Pejuang Republik Indonesia (UPRI) Makassar dan Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar menggalang pencarian dana di Jalan Urip Sumoharjo pertigaan Adipura lama selama dua hari yakni sejak tanggal 14 hingga 15 Juni 2019. Yudhi Ferniawan koordinator PERMATA Sulawesi mengatakan bahwa aksi […]
Read morePanitia Toraja Lolai Grand Festival Terganggu dengan Pemberitaan Media
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Panitia Toraja Lolai Grand Festival and Fair 2019 terkesan menutup informasi terkait even yang akan mereka lakukan. Selayaknya festival seperti ini dipublikasikan, karena pasti banyak peminatnya. Apalagi even ini dilaksanakan di Toraja, salah satu destinasi wisata terkenal di Sulsel. Saat Edelweisnews.com mengkonfirmasi panitia Toraja Lolai Grand Festival 2019 via Whatsapp, panitia seakan enggan […]
Read moreRapat Anggota KONI Makassar, Iqbal Suhaeb : Pemkot Akan Lengkapi Peralatan Atlet
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Rapat Anggota Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Makassar berlangsung tanggal 15 hingga 16 Juni 2019 di Hotel Santika. Rapat dihadiri 180 peserta yang terdiri dari 37 cabang olahraga. Diharap sidang pleno dan rapat komisi akan menghasilkan keputusan dan kontribusi guna memajukan dan mengembangkan olahraga. Dalam rapat akan dibicarakan juga tentang cabang olahraga […]
Read moreEkspedisi Poso : Mengungkap SejarahPoso Ribuan Tahun Lalu
POSO,EDELWEISNEWS.COM – “Teman-teman, bolehkah saya diberikan waktu khusus,” pinta Iksam, salah seorang Arkeolog Sulawesi Tengah. Wajah Iksam tampak lebih serius dari biasanya. Di depannya terhampar bukti-bukti sejarah. Bagi mata awam, pemandangan di depannya mungkin malah terlihat menyeramkan karena terhampar ribuan tengkorak di tebing dengan ketinggian yang drastis. Namun bagi Iksam, di depannya ada peradaban kebudayaan yang sedang […]
Read more