Hari: 29 Agustus 2019
Iqbal Suhaeb Apresiasi Kedisiplinan Dishub Kota Makassar
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pj Walikota Makassar Iqbal Suhaeb tampil sebagai pembina upacara pada apel sore yang digelar Dinas Perhubungan Kota Makassar, Rabu (28/8/2019). Dalam amanat apel sorenya, Iqbal mengapresiasi seluruh jajaran Dinas Perhubungan Kota Makassar yang memperlihatkan kedisiplinan sangat tinggi. “Dalam kesempatan apel ini saya sengaja tidak memberitahukan supaya tidak mempersiapkan diri, sesungguhnya saya ingin […]
Read moreBina Fisik dan Kekompakan, Kodam Hasanuddin Gelar Long Mars
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Guna menjaga fisik dan kekompakan prajuritnya, Kodam XIV/Hasanuddin menyelenggarakan long mars yang diikuti oleh ribuan prajurit Kodam Hasanuddin se – Garnisun Makassar, Kamis (29/8/2019). Long mars yang merupakan salah satu materi dalam program minggu militer kali ini, dipimpin langsung oleh Panglima Kodam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Surawahadi, SIP, M.Si menempuh jarak ± 5 […]
Read moreKepergian Baharuddin Ibrahim Meninggalkan Kesedihan Mendalam bagi Aktivis LSM Makassar
Almarhum Baharuddin Ibrahim semasa hidup MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Aktivis Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) di Kota Makassar, Sulawesi Selatan, berduka. Pasalnya, salah satu figur yang disegani, Baharuddin Ibrahim (53) Meninggal Dunia, Selasa (27/8/2019) di RSU Labung Baji, Kota Makassar. Almarhum semasa hidupnya mendedikasi dirinya untuk pengelolaan keuangan di sejumlah LSM. Kejujuran dan ketelitian serta profesionalisme di bidang pengelolaan keuangan melekat […]
Read morePoltekes Kemenkes Makassar Wisuda dan Angkat Sumpah Ahli Madya dan Sarjana Terapan
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Sidang Senat Terbuka Poltekes Kemenkes Makassar dalam rangka Wisuda dan Angkat Sumpah Ahli Madya dan Sarjana Terapan tahun 2019 berlangsung di Hotel Sheraton, Kamis (29/8/2019). Pada kesempatan tersebut, sekitar 1.000 wisudawan/wisudawati diwisuda dan diambil sumpah sebagai Ahli Madya dan sarjana terapan. Selain itu, diadakan juga Penandatangan MoU antara Kemenkes Makassar dan Yayasan […]
Read moreAdnan Purichta Terima Penghargaan Kategori Pemimpin Muda Pemersatu Pemuda
Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan saat menerima Penghargaan Kategori Pemimpin Muda Pemersatu Pemuda dari Dewan Pengurus Pusat (DPP) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) di Hotel Sari Pacific Jakarta, Rabu, 28 Agustus 2019. JAKARTA, EDELWEISNEWS.COM –Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan meraih penghargaan sebagai Pemimpin Muda Pemersatu Pemuda dari Dewan Pengurus Pusat (DPP) Komite Nasional Pemuda Indonesia […]
Read moreMPM Sulsel Bakal Kembangkan Ayam Kampung Unggul
Ketua Majelis Pemberdayaan Masyarakat Muhammadiyah Sulsel, Andi Yudha Yunus. (foto : ist) MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Majelis Pemberdayaan Masyarakat Muhammadiyah (MPM) Sulawesi Selatan, akan kembangkan bibit ayam kampung unggul. Hal ini disampaikan langsung oleh Ketua MPM Sulsel, Andi Yudha Yunus di Makassar, Kamis (29/8/2019) dalam persiapan jelang rapat kerja wilayah (Rakerwil). “Ini sebagai program andalan. Kita […]
Read more