Hari: 20 September 2019

Gowa

HAN Kabupaten Gowa Hadirkan Permainan Tradisional

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) 2019 Tingkat Kabupaten Gowa yang dilaksanakan di Halaman Rumah Jabatan Bupati Gowa (19/9), diramaikan dengan adanya permainan tradisional seperti dende-dende, asing, lompat tali/karet, lompat bambu, congklang, bekel, dan permainan rangking 1. Hal itu dilakukan untuk memperkenalkan kembali kepada anak-anak permainan tradisional, sehingga tidak terlalu fokus pada smartphone […]

Read more
Opini

KPK Belum Kiamat

Oleh : Ogiandhafiz Juanda MASYARAKAT tidak boleh hilang kepercayaan kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), ia membawa amanat yang teramat penting sebagai lembaga yang cukup terbukti melawan arus deras praktik korupsi. KPK belum kiamat, rezim KPK di bawah pimpinan Irjen Polisi Firli Bahuri perlu dinanti, apakah cap KPK yang belakangan ini sering dianggap sebagai lembaga bobrok […]

Read more
Nasional

Jokowi Minta Pengesahan RUU KUHP Ditunda

JAKARTA, EDELWEISNEWS.COM – Sedikitnya ada 14 Pasal di Rancangan Undang-Undang (RUU) KUHP yang membuat Presiden Joko Widodo alias Jokowi, berubah pikiran dan menunda pengesahannya dilakukan oleh DPR RI periode 2014-2019. Padahal, dalam rapat kerja antara Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly dan Komisi III DPR pada Kamis (19/9), RUU KUHP telah disetujui dalam forum pembahasan […]

Read more
SULSEL

Gubernur Dukung Data Sebagai Basis Pengelolaan Lingkungan dan Mengatasi Bencana

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan, Prof HM Nurdin Abdullah (NA) menghadiri kegiatan yang dilaksanakan oleh Fakultas Kehutanan Unhas. Kegiatan tersebut berupa Focus Group Discussion (FGD) yang membahas tentang Mitigasi Bencana. Kegiatan berlangsung di Ruang Rapat A, Lantai 4 Gedung Rektorat Universitas Hasanuddin, Jum’at (20/9). FGD ini menghadirkan dua narasumber sebagai pemantik diskusi, yaitu Prof. Dr. Tetsuya […]

Read more
SULSEL

Gubernur Sulsel Instruksikan DPLHD Bangun Sinergi dengan Kabupaten / Kota

MAKASSSAR, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan, Prof HM Nurdin Abdullah (NA) mengintruksikan Dinas Pelayanan Lingkungan Hidup Daerah (DPLHD) agar bersinergi dengan pemerintah kabupaten / kota se-Sulsel. “Kita harus banyak bersinergi dengan teman-teman kabupaten / kota, kita sudah lama menyandang sebagai penyangga pangan nasional. Saya ingin team work kita fokus untuk ramah turis, ramah investasi, kita […]

Read more
Kesehatan Makassar SULSEL

Ketua PKK Sulsel Tinjau Korban Kebakaran di TPA Tamangapa

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Ketua TP PKK Lies F Nurdin bersama Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Selatan dan Forum Comunitas Creative (FCC) berkunjung ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Tamangapa yang terletak di kawasan Antang, Jumat (20/9). Kebakaran yang terjadi di wilayah ini beberapa hari lalu, membuat Ketua TP PKK Sulsel beserta rombongan bergerak untuk memberikan bantuan […]

Read more
SULSEL

Gubernur Sulsel Instruksikan Kadishut Tangkap Pelaku Pembakaran Hutan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan, Prof HM Nurdin Abdullah (NA) mengintruksikan Kepala Dinas Kehutanan (Kadishut) Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan segera menangkap pelaku pembakaran hutan di Sulsel. Kadishut diminta berkerjasama dengan aparat keamanan setempat. Guru besar Fakultas Kehutanan Unhas Makassar ini menegaskan, agar dinas terkait menindak tegas oknum yang membabat dan membakar hutan di […]

Read more
Makassar

Efektifkan Pembayaran PBB, Iqbal Suhaeb Minta Lurah dan Camat Proaktif

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Banyaknya sumber pendapatan daerah yang belum tercover sempurna, membuat Pj Walikota Makassar mengumpulkan seluruh Satuan Perangkat Kerja Daerah (SKPD) di ruang Sipakatau, Kantor Balaikota Makassar, Kamis (19/9/2019) siang. Seluruh camat dan lurah se-Kota Makassar nampak hadir memenuhi undangan. Mereka memaparkan progres penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di masing-masing kelurahan.  Dari laporan […]

Read more
Dunia Kampus Makassar

Pengurus Baru Mapala Veteran UPRI Makassar Resmi Dilantik

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Mahasiswa Pecinta Alam (Mapala) Veteran UPRI Makassar kembali melahirkan pemimpin baru, dengan visi pelestarian alam sesuai dengan Kode Etik pecinta Alam se – Indonesia. Serah terima dari pengurus periode lama ke pengurus baru berlangsung di Gedung Pertemuan Rektorat Universitas Pejuang Kampus II UPRI Antang. Serah terima ditandai dengan pelantikan Pengurus Periode 2019 […]

Read more
SULSEL

Ketua PMI Sulsel Berkunjung ke Makodam, Tawarkan Kerjasama Penyediaan Darah

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Disela-sela kesibukannya sebagai Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan yang didapuk secara aklamasi menjadi Ketua PMI Sulsel dalam Musda Luar Biasa berkunjung ke Markas Kodam XIV/Hasanuddin Jalan Urip Sumoharjo, Makassar, Selasa (17/9). Setelah turun dari kendaraan dinasnya, Adnan disambut langsung oleh Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Surawahadi, S.IP, M.Si dan Kasdam Brigjen TNI Budi […]

Read more