Hari: 3 April 2024
Wali Kota Makassar : Pencairan TPP Tinggal Menunggu Izin Kemendagri
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, kebutuhan masyarakat jadi meningkat. Karena pada Hari Raya Islam berbagai kebutuhan harus dipenuhi. Namun sayang, Tunjangan Tambahan Pegawai (TPP), salah satu sumber dana bagi ASN lingkup Pemkot Makassar belum juga cair. Pencairan TPP Aparatur Sipil Negara (ASN) Kota Makassar tersebut terkendala persetujuan pemerintah pusat. Hal […]
Read morePenerbangan Rute Makassar – Banjarmasin Resmi Beroperasi
MAROS, EDELWEISNEWS.COM – Penerbangan rute Makassar – Banjarmasin yang dibuka maskapai Lion Air, resmi beroperasi mulai hari ini, Rabu (3 April 2024). Rute ini dilaunching Penjabat Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin, bersama Kapolda Sulsel, Pangdam XIV Hasanuddin, Kajati Sulsel, dan Bupati Maros. Penerbangan Makassar – Banjarmasin ini diinisiasi Pj Gubernur Bahtiar bersama Kapolda Sulsel serta jajaran Forkopimda, […]
Read moreOperasi Ketupat 2024 Libatkan 4.561 Personil, Pj Gubernur Bahtiar Ingatkan Petugas Jaga Kesehatan
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Bahtiar Baharuddin menyatakan dukungan kepada personil yang bertugas pada Operasi Ketupat 2024, sebagai bentuk layanan kepada masyarakat. Ia meminta agar petugas memperhatikan kesehatannya, demikian juga fasilitas pendukung dalam keadaan baik dan prima. Diketahui, Operasi Kepolisian Terpusat “Ketupat 2024” dalam rangka Pengamanan Idulfitri 1445 Hijriah Tahun 2024 akan […]
Read moreBupati Gowa Dorong Perkuat Peran Baznas
GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Kabupaten Gowa terus melaksanakan ikhtiar untuk mengurangi angka kemiskinan melalui program-program yang dilaksanakan. Selain itu, dukungan dari Baznas melalui penyaluran zakat, infak, dan sedekah juga harus diperkuat. Hal ini disampaikan oleh Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan pada kegiatan Distribusi 1.000 Paket Ramadhan Bahagia Baznas Kabupaten Gowa dan Penyerahan Zakat Pemerintah Kabupaten Gowa […]
Read moreKemendagri Update Data dan Batas Desa di Sulsel
MAKASSAR, EDLEWEISNEWS.COM- Pelaksana Harian Direktur Fasilitasi Penataan dan Administrasi Desa Ditjen Bina Pemdes Kemendagri, Ayu Firman membuka Asistensi Teknis Penegasan Batas Desa, serta Pemutakhiran Data Nama Desa dan Kode Desa, di Ruang Command Centre Lantai 4 Kantor Gubernur Sulsel, Rabu (3 April 2024). Kegiatan ini diikuti oleh 21 kabupaten di Sulawesi Selatan (Sulsel), yang terdiri […]
Read morePj Sekda Dorong PPPK Jadi Agen Perubahan dan Kekuatan Bagi Pemprov Sulsel
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Muhammad Arsjad, menutup secara resmi orientasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) pengangkatan tahun 2021 secara virtual di ruang kerja Sekda, Rabu (3 April 2024). Kegiatan ini diikuti oleh 3.434 orang formasi pengangkatan tahun 2021 yang terdiri dari 4 gelombang dengan 37 angkatan. Namun […]
Read moreDPC Partai Gerindra Kota Makassar Menggelar Buka Puasa Bersama
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – DPC Partai Gerindra Kota Makassar menggelar buka puasa bersama di Sekretariat DPC Gerindra Jalan Raya Pendidikan, Makassar, Rabu (3/4/2024). Buka puasa ini turut dihadiri seluruh anggota Fraksi Gerindra DPRD Makassar, Pengurus PAC Gerindra se-Kecamatan Makassar, Sayap Partai dan Fungsionaris Partai Gerindra. Ajang silaturahmi ini juga turut mengundang salah satu Yayasan Panti Asuhan […]
Read moreKasdam XIV/Hsn Wakili Pangdam Menghadiri Rakor Persiapan Idul Fitri dan Penanganan Arus Mudik Lebaran
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI M. Syech Ismed, SE, M.Han.mewakili Pangdam menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) bersama Forkopimda Sulsel terkait persiapan menyambut Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 M dan persiapan penanganan arus mudik lebaran di wilayah Sulsel, Rabu (3/4/2024). Kegiatan digelar di Ruang Rapat Pimpinan Kantor Gubernur Sulsel, Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar, […]
Read moreJelang Idul Fitri 1445 H, Dinas Ketahanan Pangan Makassar Lakukan Pengawasan Terpadu serta Pemantauan Harga
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, Hari Besar Keagamaan Nasional (HKBN), Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kota Makassar melakukan pengawasan terpadu serta pemantauan harga dan ketersediaan bahan pangan di Kota Makassar, Selasa (2/4/2024). Pemantauan dilaksanakan di dua tempat yaitu Pasar Terong dan Hypermart. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Plt Kepala Dinas Ketahanan […]
Read moreKecamatan Makassar Bagi – bagi Sembako kepada Laskar Pelangi
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Camat Makassar Husni Mubarak didampingi Sekcam Makassar Muh. Arip Syahbani bersama seluruh lurah, kepala seksi dan Kasubag Kecamatan Makassar serta pegawai non ASN Laskar Pelangi berkumpul di Aula Kantor Camat Makassar melaksanakan kegiatan berbagi Ramadhan, Senin (1/4/2024). Kegiatan ini merupakan inisiasi bersama seluruh pejabat lingkup Pemerintah Kecamatan Makassar untuk memberikan bingkisan Sembako […]
Read more