Hari: 9 Maret 2025

Makassar SULSEL

Dinas PU Kota Makassar Berkunjung ke Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional, Bahas Soal Jalan Pettarani

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Dinas Pekerjaan Umum Kota Makassar melakukan kunjungan ke Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional di Baddoka, Jum’at (7 Maret 2025). Kunjungan ini dalam rangka koordinasi terkait rencana penanganan genangan di Jalan AP Pettarani yang menjadi kewenangan Pemerintah Pusat. Kegiatan diikuti oleh Kepala Dinas PU Zuhaelsi Zubir, Tim Transisi Prof. Muchsan, Kabid Drainase dan […]

Read more
Makassar SULSEL

Kadis PU Kota Makassar Menghadiri Rakor bersama Tim Transisi Wali Kota Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Makassar, Zuhaelsi Zubir, beserta jajarannya menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) bersama Tim Transisi Wali Kota Makassar Prof. Batara Surya yang digelar di Ruang Rapat Sipakalebbi, Balaikota Makassar, Kamis (6/3/2025). Rapat ini membahas berbagai aspek perencanaan bidang infrastruktur, penyusunan dokumen perencanaan pembangunan daerah, serta sinergi program prioritas Pemerintah […]

Read more
Makassar SULSEL

Bappeda Kota Makassar Menggelar Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD Kota Makassar 2025-2029

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Bappeda Kota Makassar menggelar Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD Kota Makassar 2025-2029 di Hotel Claro Makassar, Rabu (5 Maret 2025). Forum ini dibuka oleh Walikota Makassar Munafri Arifuddin, turut hadir pula Wakil Walikota Makassar Aliyah Mustika, Pj Sekretaris Daerah Irwan Adnan, Staf Ahli Walikota, Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah A. Zulkifly, […]

Read more
Makassar SULSEL

Sekda Sulsel Mengapresiasi Pergelaran Himpunan Pengusaha Muda Indonesia Ramadhan Fest 2025

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM -Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman, menghadiri sekaligus membuka Pergelaran Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Ramadhan Fest 2025 di Monumen Mandala, Jumat (7 Maret 2025).   Mewakili Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, Jufri Rahman menyampaikan apresiasi tinggi terhadap kegiatan yang diselenggarakan HIPMI Sulsel.   Menurutnya, kegiatan ini patut dicontoh untuk membangkitkan […]

Read more
Makassar SULSEL

Camat Makasaar Hadiri Buka Puasa di Masjid Mujahidin Maccini

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Camat Makassar Husni Mubarak menghadiri undangan buka puasa yang dilaksanakan oleh jamaah Masjid Mujahidin Maccini, Jalan Maccini Raya, Kelurahan Maccini, Sabtu (8/3/2025). Buka puasa bersama ini dihadiri pula Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin bersama rombongan dan Anggota DPRD Kota Makassar Fraksi Hanura Muchlis Misba, juga anggota DPR RI Rudianto Lalo. (*)

Read more
Makassar SULSEL

Wali Kota Makassar Resmikan Sekretariat Paraikatte Community di Kecamatan Tamalate

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin meresmikan gedung Sekretariat Paraikatte Community yang terletak di Jalan Dangko, Kelurahan Balang Baru, Kecamatan Tamalate, Minggu (9/3/2025). Peresmian ini menjadi momentum penting bagi komunitas Paraikatte dalam memperkuat eksistensinya sebagai organisasi yang berkontribusi bagi masyarakat. Selain peresmian, kegiatan ini juga dirangkaikan dengan buka puasa bersama yang dihadiri oleh […]

Read more
Makassar

Cegah Aksi Kriminalitas, Kapolda Sulsel Turun Langsung Patroli Malam Selama Bulan Ramadhan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Untuk memastikan keamanan dan ketertiban selama bulan suci Ramadan, Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan, S.H., S.I.K., M.H., M.Si., memimpin langsung Patroli Bersama Daerah Rawan Perang Kelompok di wilayah hukum Polrestabes Makassar, Sabtu malam (8/3/2025). Dalam kegiatan ini, Kapolda Sulsel didampingi oleh Kapolrestabes Makassar, Kombes Pol. Arya Perdana, S.H., S.I.K., M.Si., Kabid […]

Read more
Gowa

Kapolres Gowa: 10 Tahun Penjara Bawa Senjata Tajam Tanpa Izin

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Kapolres Gowa, AKBP R.T.S Simanjuntak, S.H., S.I.K., M.M., M.I.K., menegaskan bahwa membawa senjata tajam tanpa izin merupakan tindakan melanggar hukum yang dapat dikenakan sanksi pidana berat, Minggu (09/03/2025) Menurutnya, tindakan tersebut melanggar Pasal 2 ayat (1) UU Darurat Nomor 12 Tahun 1951 dan dapat berujung pada hukuman penjara yang cukup lama. “Membawa […]

Read more