Bunyi Sirine Tandai Penyerahan Satu Unit Damkar ke Pemkab Wajo

WAJO, EDELWEISNEWS.COM – Bunyi sirine pemadam kebakaran di Lapangan Merdeka Kabupaten Wajo, Jumat (9 Februari 2024), menandai pemberian bantuan satu unit Damkar dari Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan kepada Pemerintah Kabupaten Wajo. Bantuan Damkar diserahkan Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan, Bahtiar Baharuddin, kepada Bupati Wajo, Amran Mahmud.

“Pemerintah Kabupaten Wajo dan seluruh masyarakat Kabupaten Wajo berterima kasih pada kepada Bapak Gubernur Sulawesi Selatan di mana telah menghibahkan satu lagi mobil Damkar. Dengan demikian bertambah lagi kapasitas kita untuk menangani kebakaran, khususnya yang di Kabupaten Wajo,” kata Kepala Satpol PP, Damkar dan Penyelamatan Kabupaten Wajo, Andi Bau Manussa.

Bantuan ini akan mengcover setengah dari wilayah Wajo untuk pelayanan pemadaman kebakaran.

“Ini sudah tercover delapan kecamatan. Satu mobil ini untuk delapan kecamatan. Kita bersyukur karena besar sekali perhatian Bapak Gubernur untuk Wajo,” ujarnya. (*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar SULSEL

Danny Pomanto Hadiri Pelantikan Pengurus MPC Pemuda Pancasila 2023-2027

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan Pomanto menghadiri pelantikan Pengurus MPC Pemuda Pancasila Makassar Periode 2023-2027 yang diketuai oleh Erwin Hatta Sulolipu, di Hotel Horison, Selasa (18/2/2025). Pelantikan dilakukan oleh Ketua MPW Pemuda Pancasila Sulawesi Selatan (Sulsel) Diza Rasyid Ali, ditandai dengan penyerahan bendera pataka oleh Danny Pomanto selaku Ketua MPO MPC Pemuda […]

Read more
Makassar SULSEL

Indira Yusuf Ismail Dampingi Danny Pomanto Resmikan Posyandu Era Baru di Kelurahan Paropo

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM.- Ketua TP PKK Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail mendampingi Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto, meresmikan Posyandu Era Baru Standar Pelayanan Minimal (SPM) di Kelurahan Paropo, Kecamatan Panakkukang, Selasa (18/2/2025). Diketahui, posyandu ini adalah Posyandu Era Baru kedua yang diresmikan di Kota Makassar, setelah sebelumnya Posyandu pertama diresmikan di Kelurahan Tallo. Peresmian Posyandu […]

Read more
Makassar SULSEL TNI / POLRI

Tingkatkan Profesionalisme Satuan, Kasdam Resmi Buka MTT Latihan Kesiapsiagaan Operasi Mako Kodam XIV/Hsn

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Kepala Staf Kodam (Kasdam) XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM, secara resmi membuka kegiatan Mobile Training Team (MTT) Latihan Kesiapsiagaan Operasi Mako Kodam XIV/Hasanuddin TA. 2025, bertempat di Balai Pertemuan Hasanuddin (BPH) Makodam, Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Selasa (18/2/2025). Dalam sambutan Pangdam XIV/Hasanuddin yang dibacakan oleh Kasdam, menyampaikan ucapan selamat […]

Read more