Penghujung Tahun 2023, Polri Naikkan Pangkat 22 Pati dan 211 Kombes

JAKARTA, EDELWEISNEWS.COM – Menjelang akhir tahun 2023, Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) menggelar upacara kenaikan pangkat atau Korps Raport, Sabtu (30/12/2024). Ada 22 perwira tinggi (Pati) dan 211 perwira menengah (pamen) berpangkat Kombes.

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin langsung Korps Raport di Rupatama Mabes Polri. Kapolri menaikan lima Pati dari Brigjen menjadi Irjen dan 17 Pamen Kombes menjadi Brigjen. Kapolri juga memimpin kenaikan pangkat 211 AKBP menjadi Kombes.

“Bapak Kapolri siang tadi memimpin upacara kenaikan pangkat atau Korps Raport 22 Pati, lima Brigjen menjadi Irjen dan 17 Kombes naik menjadi Brigjen dan juga 211 Kombes,” kata Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divisi Humas Polri dalam keterangan tertulis, Sabtu (30/12/2023).

Jenderal bintang satu yang dipromosikan menjadi Wakapolda Lampung ini mengatakan, kenaikan pangkat para Pati dan Pamen berdasarkan Keputusan Presiden Nomor:123/Polri/THN 2023 tanggal 29 Desember 2023 tentang Kenaikan Pangkat Golongan Pati dan Keputusan Presiden Nomor 120 dan 121/Polri/2023 tentang Kenaikan Pangkat ke Kombes.

Ramadhan melanjutkan, kenaikan pangkat para Pati dan Pamen yang mendapatkan promosi jabatan tersebut tertuang dalam surat telegram Nomor: ST/2864/XXI/KEP/2023, ST/2865/XII/KEP/2023 dan ST/2866/XII/KEP/2023. (Ril)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar SULSEL TNI / POLRI

Tujuh Kantong Jenazah Korban Pesawat ATR 42-500 Diserahkan ke Biddokkes Polda Sulsel

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Tim SAR Gabungan kembali mengevakuasi korban kecelakaan pesawat ATR 42-500 yang jatuh di kawasan Gunung Bulusaraung pada Jumat (23/1/2026). Sebanyak tujuh kantong jenazah resmi diserahkan kepada Biddokkes Polda Sulawesi Selatan untuk proses identifikasi lebih lanjut. Penyerahan tersebut disampaikan dalam Konferensi Pers yang digelar di Biddokkes Polda Sulsel. Kegiatan dipimpin langsung oleh Kepala […]

Read more
Makassar SULSEL TNI / POLRI

Kenang Jasa Ksatria Kusuma Bangsa, Kodaeral VI Gelar Doa Bersama Peringati Hari Dharma Samudera 2026

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Dalam rangka memperingati Hari Dharma Samudera tahun 2026, segenap prajurit dan Aparatur Sipil Negara (ASN) Komando Daerah TNI Angkatan Laut VI (Kodaeral VI ) melaksanakan doa bersama pada hari Selasa, 14 Januari 2026. Kegiatan ini difokuskan untuk mendoakan arwah para pahlawan Ksatria Kusuma bangsa yang gugur dalam berbagai pertempuran laut, terutama peristiwa […]

Read more
Makassar SULSEL TNI / POLRI

TNI AL Kodaeral VI Bergerak Cepat Hadapi Cuaca Ekstrem, Ini Imbauan Dankodaeral VI kepada Masyarakat

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Dalam rangka mengantisipasi potensi kecelakaan di laut akibat cuaca buruk yang diperkirakan terjadi di wilayah perairan Sulawesi Selatan dan sekitarnya, Komandan Komando Daerah Angkatan Laut VI (Dankodaeral VI) Laksamana Muda TNI Andi Abdul Aziz, S.H., M.M mengeluarkan imbauan kepada seluruh nelayan serta pengguna laut, agar meningkatkan kewaspadaan dan mengutamakan keselamatan dalam setiap […]

Read more