Poltekes Kemenkes Makassar Wisuda dan Angkat Sumpah Ahli Madya dan Sarjana Terapan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Sidang Senat Terbuka Poltekes Kemenkes Makassar dalam rangka Wisuda dan Angkat Sumpah Ahli Madya dan Sarjana Terapan tahun 2019 berlangsung di Hotel Sheraton, Kamis (29/8/2019).

Pada kesempatan tersebut, sekitar 1.000 wisudawan/wisudawati diwisuda dan diambil sumpah sebagai Ahli Madya dan sarjana terapan.

Selain itu, diadakan juga Penandatangan MoU antara Kemenkes Makassar dan Yayasan Haji Kalla tentang kegiatan program Kegiatan Konseling Ibu dan Anak di Maros. Dari Kemenkes Makassar diwakili Ketua Jurusan Gizi Kemenkes Makassar. Lalu dilanjutkan dengan penyerahan akta pendirian Jurusan Fisioterapi Kemenkes Makassar.

Kepala Balai Besar Pelatihan Kesehatan mewakili Kementerian Kesehatan dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada wisudawan / wisudawati serta berterima kasih kepada orangtua wisudawan yang sudah hadir.

“Selamat kepada wisudawan / wisudawati yang telah menyelesaikan kuliahnya dan telah diambil sumpahnya sebagai tenaga kesehatan. Menjadi tenaga kesehatan berarti telah berkomitmen memberi pelayanan kesehatan demi meningkatkan kesehatan masyarakat,’ ujar Kepala Balai Besar Pelatihan Kesehatan Makassar.

Selanjutnya pengucapan janji alumni yang diikuti semua wisudawan dan pemberian penghargaan kepada wisudawan yang berpretasi dari semua jurusan oleh Direktur Kemenkes Makassar, DR. Ir. H. Agustian Ipa, M.Kes.

Penulis : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar

TP PKK Kota Makassar Gelar SMEP di Kecamatan Makassar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Supervisi, Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan (SMEP) program Sekretaris TP. PKK Kota Makassar digelar di Kecamatan Makassar, Minggu (17 November 2024). Tim PKK Kota Makassar mengevaluasi seluruh Pokja Kelurahan, setelah itu melanjutkan untuk menilai lorong Binaan PKK Kecamatan Makassar yang berlokasi di Lorong PKK, Jalan Maccini Raya, Kelurahan Maccini, Kecamatan Makassar.

Read more
Makassar SULSEL

Pemprov Sulsel Raih Penghargaan Indeks Maturitas Tata Kelola SPK dari BSN

MAKASSAR, EDELWEISNEW.COM – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) berhasil meraih penghargaan Indeks Maturitas Tata Kelola Standarisasi dan Penilaian Kesesuaian (SPK) Level 3 tahun 2024 dari Badan Standarisasi Nasional (BSN), di Jakarta Convention Centre (JCC), Rabu (20 November 2024). Penghargaan tersebut diterima langsung Sekretaris Daerah Provinsi Sulsel, Jufri Rahman, dalam acara pembukaan Bulan Mutu Nasional Tahun […]

Read more
Makassar SULSEL

Dinas PU Gelar Seminar Terkait Jasa Konsultansi Berorientasi Layanan – Jasa Studi Penelitian dan Bantuan Teknik Pemetaan Zonasi Resapan Air

MAKASSAR, EDELWEISNEWS COM – Dinas Pekerjaan Umum (PU) menyelenggarakan seminar akhir terkait “Jasa Konsultansi Berorientasi Layanan – Jasa Studi Penelitian dan Bantuan Teknik Pemetaan Zonasi Resapan Air Kota Makassar” bertempat Hotel Claro, Kamis (21/11/2024). Seminar yang dibuka oleh Kepala Bidang Sumber Daya Air Dinas PU Luqmanul Hakim ini bertujuan untuk memaparkan laporan akhir hasil studi […]

Read more