Sekretaris BEM FKM UPRI : DPR Sengaja Melemahkan KPK

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Aksi demonstrasi yang dilakukan mahasiswa se -Makassar berakhir ricuh.

Ketua BEM Fakultas Ekonomi Universitas Bosowa Aisya Daling mengatakan, bahwa revisi UU KPK telah melemahkah KPK.

“Hal ini terlihat dalam beberapa pasal. Hal ini memandulkan gerakan KPK dalam menjalankan upaya pemberantasan korupsi di Indonesia yang ibarat penyakit sudah cukup kronis,” tegasnya.

Janji Jokowi dalam pemberantasan korupsi susah dipercaya. DPR dan pemerintahan Jokowi nyata telah mencederai pemberantasan korupsi di Indonesia.

Hal yang sama diungkapkan Ketua Mapala Veteran UPRI Makassar. “Lembaga yang kami banggakan selama ini telah dibuat tak berdaya, yang dulunya independen kini telah masuk dalam jajaran kekuasaan. Jadi sekarang siapa melawan siapa. Paling yang tertangkap hanya ikan kecil, sementara ikan kakap bebas berenang. Ini ironis,” ungkap Ketua Mapala Veteran, Syamsul Bachrizal

Hal senada dikatakan Sekretaris BEM FKM Universitas Pejuang RI Helfira Herdianti Hardin. Katanya, ada faktor kesengajaan DPR melemahkan KPK. Alasannya, dari sekian kasus yang ditangani KPK, anggota DPR yang terbanyak. Karena di DPR paling banyak pelanggar korupsi yang ditangani KPK.

Penulis : M. Hasim

Editor. : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

LEGISLATIF Makassar SULSEL

Legislator Makassar Andi Odhika Cakra Satriawan Lakukan Reses di Tiga Tempat

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Anggota DPRD Kota Makassar, Andi Odhika Cakra Satriawan, kembali turun langsung ke tengah masyarakat dalam rangka reses masa persidangan kedua tahun sidang 2024/2025, Rabu (12/3/2025). Legislator dari Fraksi NasDem Makassar ini menggelar reses di tiga titik sekaligus yang tersebar di Kecamatan Biringkanaya, Kota Makassar yang merupakan daerah pemilihannya. Tiga titik lokasi tersebut […]

Read more
Makassar SULSEL

Wali Kota Makassar Terima Audiensi Perusahaan Jepang, Bahas Peluang Kerja

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menerima audiensi dari Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Macca Inspirasi Nusantara bersama perwakilan dua perusahaan Jepang di bidang logistik, Asia Sustainable Business Cooperative dan Transport Kono Co Ltd. Pertemuan yang berlangsung di Ruang Rapat Wali Kota, Rabu (12/3/2025), membahas peluang perekrutan tenaga kerja asal Makassar untuk bekerja di […]

Read more
Makassar SULSEL

Wali Kota Makassar Rakor Bersama Pejabat Sekretariat Daerah, Bahas Keseragaman dan Ketertiban OPD

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, mengumpulkan seluruh kepala bagian dan kepala sub bagian di bawah naungan Sekretariat Daerah Kota Makassar di Ruang Rapat Wali Kota, pada Rabu (12/3/2025). Dalam pertemuan tersebut, ia menekankan pentingnya menjaga hubungan baik dan membangun pola komunikasi serta alur koordinasi yang jelas di lingkungan pemerintahan. “Pekerjaan kita semua […]

Read more