Hari: 12 Mei 2024

Makassar SULSEL

Pj Gubernur Sulsel Pastikan Pembangunan Stadion Sudiang Telah Dianggarkan di APBN

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pembangunan Stadion Sudiang telah resmi dianggarkan di Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). Penjabat Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, memastikan hal tersebut setelah mengikuti Musyawarah Perencanaan Pembangunan Nasional (Musrenbangnas) yang dibuka Presiden Jokowi di Jakarta, beberapa waktu lalu. “Dalam Musrenbangnas sudah tercantum pembangunan Stadion Sudiang,” kata Penjabat (Pj) Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, saat […]

Read more
Haji Makassar SULSEL

Lepas Kloter 1 Jamaah Haji Embarkasi Makassar, Pj Gubernur: Luruskan Niat Hanya untuk Beribadah

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Dalam suasana yang penuh haru dan semangat, Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan, Bahtiar Baharuddin, resmi melepas Calon Jemaah Haji (CJH) Kloter pertama Embarkasi Makassar pada hari Minggu (12 Mei 2024).  Upacara pelepasan yang berlangsung di Asrama Haji Makassar ini diwarnai dengan penyerahan bendera merah putih kepada ketua kloter sebagai simbol keberangkatan yang suci. Sebanyak […]

Read more
Makassar SULSEL

Warga Gotong Royong Bantu Dinas PU Perbaikan Jembatan Kaccia

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Tim Pemeliharaan Jalan dan Jembatan (PJJ) Dinas PU Kota Makassar bersama warga melakukan perbaikan jembatan Kaccia yang merupakan akses penghubung di Kelurahan Barombong, Kecamatan Tamalate, Sabtu (11/5/2024). Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Makassar, Zulhaelsi Zubir mrneyebutkan, pihaknya menurunkan 18 petugas untuk memperbaiki jembatan tersebut. Lanjutnya, Dinas PU menerima laporan bahwa Jembatan Kaccia yang […]

Read more
Makassar SULSEL

BPBD Makassar Lakukan Pendampingan Magang Mahasiswa Akademi Keperawatan UMI

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Makassar melakukan pendampingan magang terhadap mahasiswa Akademi Keperawatan Universitas Muslim Indonesia (UMI), Rabu (8/3/2024).

Read more
Makassar SULSEL

Selamat ! Makassar Raih Juara 2 Umum MTQ XXX Sulsel di Takalar

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Kota Makassar meraih juara umum 2 pada MTQ XXXIII Sulsel di Kabupaten Takalar. Makassar menyabet 6 emas pada ajang tahun ini. Kabag Kesra Pemkot Makassar Muhammad Syarief mengatakan, kebanggaan Makassar bisa kembali bersaing pada MTQ tahun ini. “Kita dinobatkan sebagai juara umum kedua tahun ini. Alhamdullilah sesuai arahan Pak Wali kita […]

Read more
SULSEL Wajo

Pasca Banjir, Pj Bupati Instruksikan Camat, Lurah dan Kepala Desa Mutakhirkan Data Korban Banjir

WAJO, EDELWEISNEWS.COM – Banjir bandang yang menerjang sejumlah kecamatan di Kabupaten Wajo mengundang simpati berbagai pihak. Bantuan untuk korban banjir berdatangan dari segala penjuru. Tak ketinggalan Pemerintah Kabupaten Bone turut berpartisipasi menyerahkan bantuan. Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Pj.Bupati Bone Drs. H. Andi Islamuddin, M.H, kepada Pj.Bupati Wajo Drs.Andi Bataralifu, M.Si, Sabtu (11 Mei 2024). […]

Read more