Mengukur Kinerja Satuan Fungsi, Polres Gowa Gelar Analisa dan Evaluasi

GOWA, EDELWEISNEWS.COM – Guna mengukur keberhasilan kinerja pada setiap Satuan Fungsi Polres Gowa, Kapolres Gowa AKBP Budi Susanto, SIK memimpin pelaksanaan Analisa dan Evaluasi (Anev), Senin (26/4/2021).

Rapat berlangsung di ruang Vicon Polres Gowa dan dihadiri Wakapolres Gowa AKBP Abu Bakar, para Kabag, para Kasat dan para Kasi Polres Gowa.

Dalam kegiatan itu, Kapolres Gowa AKBP Budi Susanto, SIK berharap agar seluruh peserta anev terus meningkatkan pencapaian kinerja yang lebih optimal.

“Satu hal yang penting untuk ditindaklanjuti, agar para personil berupaya melakukan antisipasi kenaikan bahan pokok menjelang Hari Raya Idul Fitri, dengan melakukan Operasi Pasar,” ujar AKBP Budi Susanto.

“Anev ini adalah sarana untuk mengevaluasi kegiatan operasional dari masing-masing satuan kerja, terkait pencapaian kinerja dalam pelaksanaan tugas,” tambah Kapolres.

“Saya kembali tekankan segera bentuk Satgas untuk melaksanakan operasi pasar, demi mengantisipasi adanya oknum nakal yang mengambil kesempatan pada momen menjelang lebaran Idul Fitri nanti,” tegas AKBP Budi Susanto.

Diakhir arahan, Kapolres Gowa kembali mengingatkan kepada Pejabat Utama untuk senantiasa mengerakkan personil memberi imbauan protokol kesehatan kepada masyarakat, terutama pada fasilitas umum untuk mengantisipasi terjadinya kerumunan.

Sumber : Humas Polres Gowa

Editor : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar SULSEL

Sekcam Wajo Ikut Rakor untuk Wujudkan Makassar Bebas Sampah 2025

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Mewakili Camat Wajo, Sekretaris Camat Zamhir Islami Rahman, S. Stp menghadiri rapat koordinasi dalam rangka mewujudkan Makassar Bebas Sampah 2025. Kegiatan yang digagas Dinas Lingkungan Hidup Kota Makassar tersebut akan dikemas dalam “Jelajah Sampah Makassar tahun 2025”. Rakor digelar di Kantor Camat Makassar pada Selasa, 18 November 2025, pukul 12.00 Wita di […]

Read more
Makassar SULSEL

Tawuran di Utara Kota Telan Korban, Munafri Gerak Cepat Koordinasi TNI–Polri

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, bergerak cepat melakukan koordinasi menangani persoalan gangguan keamanan yang terjadi di wilayah utara Makassar. Beberapa rumah warga ludes terbakar setelah pecah tawuran dua kelompok pemuda di kawasan perkuburan Beroangin, Jalan Pannampu, termasuk di Sapiria Kecamatan Tallo, Kota Makassar, Selasa (18/11/2025) sore. Melalui koordinasi lintas sektor bersama TNI […]

Read more
Makassar SULSEL

Dorong Kota Kreatif, Munafri Matangkan Revitalisasi Pedestrian dan Ekspansi MCH

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM — Upaya Kota Makassar memperkuat identitasnya sebagai kota kreatif kembali dipacu. Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menegaskan bahwa transformasi ruang publik tidak boleh berjalan setengah hati. Melalui rapat koordinasi revitalisasi pedestrian dan perluasan Makassar Creative Hub (MCH) di sejumlah kecamatan, Selasa (18/11/2025), Munafri menekankan bahwa pembangunan kota harus menghadirkan ruang hidup yang inklusif, […]

Read more