Luwu
Pencarian Korban Longsor Ditutup, Basarnas Lanjutkan dengan Pemantauan
LUWU, EDELWEISNEWS.COM – Memasuki hari ke empat sejak terjadinya musibah bencana alam tanah longsor, pada hari Senin (26 Februari 2024), tim SAR gabungan masih berupaya lakukan pencarian terhadap korban longsor d Desa Bonglo, Bastem Utara, Kabupaten Luwu. Hingga Kamis (29/2/2024) tercatat korban selamat sebanyak 19 orang dan meninggal dunia sebanyak 5 orang. “Tim SAR gabungan […]
Read moreKorban Longsor di Luwu Bertambah Menjadi 5 Orang, Personel Polri Terus Lakukan Evakuasi
LUWU, EDELWEISNEWS.COM – Puluhan Personel Brimob dan Polres Luwu terus berupaya keras dalam upaya penyelamatan dan evakuasi korban tanah longsor yang melanda Desa Bonglo, Kecamatan Bastem Utara, Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan, Senin (26/2/2024). Dari informasi terbaru yang diperoleh, total korban jiwa sampai sekarang menjadi 5 orang. Polri terus memberikan bantuan dalam proses evakuasi korban dan […]
Read moreBasarnas Makassar Turunkan Tim Evakuasi di Lokasi Longsor Bastem, Kabupaten Luwu
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM — Bencana tanah longsor terjadi di Kecamatan Bastem, Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan, Senin (26/2/2024). Sejumlah warga dilaporkan tertimbun dan proses evakuasi masih berlangsung dengan menggunakan peralatan seadanya. Basarnas Makassar menurunkan tim menuju ke Kabupaten Luwu dan juga dari Basarnas Palopo dengan membawa peralatan evakuasi. “Tim dari Basarnas Makassar sudah menuju ke lokasi membawa […]
Read moreTim SAR Gabungan Temukan Pemancing yang Terjatuh dari Perahu di Perairan Batulotong Luwu
LUWU, EDELWEISNEWS.COM – Proses pencarian Abdul Hapid (34), pemancing yang dilaporkan terjatuh dari perahu akhirnya membuahkan hasil. Tim SAR Gabungan menemukan korban pada Jumat (26/1/2024) siang di sekitar karang pantai Desa Murante, Kecamatan Suli, Kabupaten Luwu. “Tim SAR Gabungan telah menemukan korban dalam kondisi meninggal dunia sekitar pantai karang Murante sejauh 1.7 nautikal mil arah […]
Read moreBasarnas Cari Pemancing yang Terjatuh dari Perahu di Perairan Batulotong, Kabupaten Luwu
LUWU, EDELWEISNEWS.COM – Abdul Hapid (34) seorang pria yang pergi memancing bersama 6 rekan lainnya dilaporkan terjatuh dari perahu yang ditumpanginya di sekitar perairan Batulotong, Luwu, Sulsel, pada Rabu (24/1/2024) sore. Kejadian itu dibenarkan oleh Kepala Operasi dan Siaga Basarnas Makassar Andi Sultan, yang menyatakan telah menerima laporan dari teman korban sesama pemancing. “Basarnas terima […]
Read moreDanny dan Pj Sekda Sulsel Semarakkan Malam Ramah Tamah Wija To Luwu
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan Pomanto bersama Pj Sekda Provinsi Sulsel Andi Muhammad Arsjad menyemarakkan acara Malam Ramah Tamah Wija To Luwu di Rujab Gubernur Sulsel, Sabtu, (13/1/2024). Kegiatan yang memperingati Hari Perlawanan Rakyat Luwu (HPRL) ini diselenggarakan oleh Badan Pengurus Wilayah Kerukunan Keluarga Luwu Raya (KKLR). HPRL memiliki banyak rangkaian acara, […]
Read moreBuka Akses Wilayah Terisolir, Gubernur Andi Sudirman Resmikan Ruas Bonglo – Pantilang di Luwu
LUWU, EDELWEISNEWS.COM.- Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman meresmikan Peningkatan Jalan Ruas Bonglo – Pantilang, Kecamatan Bastem Utara, Kabupaten Luwu, Rabu (30 Agustus 2023). Dalam peresmian sekaligus peninjauan jalan ini, Gubernur Sulsel didampingi Bupati Luwu, Basmin Mattayang, dan Wakil Bupati Toraja Utara, Frederik Viktor Palimbong. “Alhamdulillah, meresmikan Peningkatan Jalan Ruas Bonglo – Pantilang, Kecamatan Bastem […]
Read morePemprov Sulsel Lanjutkan Rekonstruksi Jalan Ruas Rantepao – Sa’dan – Batusitanduk Sepanjang 2 Km
RANTEPAO, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Provinsi Sulsel kembali melakukan rekonstruksi lanjutan ruas Rantepao – Sa’dan – Batusitanduk sepanjang 2 km. Jalan ini dikerjakan secara bertahap. “Alhamdulillah, rekonstruksi jalan ruas Rantepao – Sa’dan – Batusitanduk menghubungkan Luwu Toraja Utara sedang progres oleh Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi Provinsi Sulsel,” kata Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, Senin […]
Read morePelantikan KKLR, Gubernur Andi Sudirman Tegaskan Komitmen Bangun Luwu Raya
MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman menegaskan komitmennya dalam mendukung pembangunan di Luwu Raya. Hal itu disampaikan Gubernur Andi Sudirman pada Pelantikan dan Rapat Kerja Badan Pengurus Wilayah Kerukunan Keluarga Luwu Raya Provinsi Sulsel Periode 2022-2027 di Hotel Claro, Sabtu (17/12/2022). Kegiatan dirangkaikan Dialog Wija To Luwu dengan tema “Sinergi Luwu Raya […]
Read moreLuwu Diterjang Banjir, Gubernur Andi Sudirman Instruksikan BPBD Kirim Bantuan
LUWU, EDELWEISNEWS.COM – Musibah banjir melanda Kabupaten Luwu, Senin (14/3/2022) sekitar pukul 17.30 Wita. Banjir ini diakibatkan hujan deras yang berlangsung lama. Banjir terjadi di tiga kecamatan, yakni Latimojong, Bajo Barat dan Suli. Menyikapi musibah ini, Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman menginstruksikan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sulsel untuk mengirimkan bantuan ke Luwu. “Banjir akibat hujan […]
Read more