Minum Kopi Serentak Gunakan Kararo Raih Rekor Muri

TANA TORAJA, EDELWEISNEWS.COM – Wakil Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman bersama Bupati Tana Toraja Nicodemus Biringkanae memimpin prosesi meminum kopi serentak menggunakan Kararo atau tempurung kelapa, Sabtu (31/8).

Prosesi meminum kopi tersebut untuk memecahkan rekor MURI dengan peserta terbanyak.

Museum Rekor Republik Indonesia (MURI) mengumumkan, peserta yang berpartisipasi meminum kopi menggunakan Kararo sebanyak 5.195 peserta dan sekaligus memecahkan rekor yang sebelumnya berjumlah 4.000 peserta. Hasil pengumuman tersebut diserahkan oleh Perwakilan Musium Rekor Republik Indonesia (MURI) ke Bupati Tana Toraja, dan disaksikan Direktur Pemasaran dan Produksi Kementerian Perdagangan RI.

Selain minum kopi dengan peserta terbanyak, juga dilakukan lelang sembilan jenis Kopi Toraja yang juga dilakukan untuk memecahkan Rekor MURI dengan peserta terbanyak. (hum)

Editor : Jesi Heny

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Makassar SULSEL

Komisi II DPRD Toraja Utara Lakukan Konsultasi ke Diskominfo SP Sulsel

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Komisi II DPRD Kabupaten Toraja Utara melakukan kunjungan konsultasi ke Kantor Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik, dan Persandian (Diskominfo SP) Sulawesi Selatan yang berlokasi di Kantor Gubernur Sulsel, Senin (5 Mei 2025). Kegiatan ini menjadi momentum bagi delegasi DPRD untuk menyampaikan sejumlah aspirasi terkait peningkatan kapasitas teknologi informasi dan komunikasi di daerahnya. Serta […]

Read more
Makassar SULSEL

Musrenbang RPJMD 2025-2029, Appi Prioritas Aggaran untuk Infrastruktur Wilayah Kepulauan

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Kota Makassar di bawah kepemimpinan Wali Kota Munafri Arifuddin dan Wakil Wali Kota Aliyah Mustika Ilham memberikan perhatian khusus terhadap pembangunan infrastruktur di wilayah kepulauan. Pemerintahan Munafri-Aliyah menjadikan pembangunan infrastruktur di wilayah kepulauan sebagai fokus dalam rencana efisensi anggaran tahun ini. Anggaran yang diefisiensikan akan dialihkan untuk pembangunan infrastruktur prioritas, serta […]

Read more
Makassar SULSEL

Sulsel-Makassar Perkuat Sinergi Percepatan Pembangunan Sesuai Asta Cita Presiden

MAKASSAR, EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Pemprov Sulsel) dan Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar saling dukung dan terus memperkuat sinergi demi percepatan pembangunan di Kota Makassar. Pemprov Sulsel yang dipimpin oleh Andi Sudirman Sulaiman dan Pemkot Makassar di bawah kepemimpinan Munafri Arifuddin terus berkolaborasi untuk mendukung pembangunan infrastruktur yang sejalan dengan arah pembangunan nasional yang […]

Read more