Hari: 13 Maret 2019

Palopo SULSEL

Walikota Palopo Harap Pengembangan KLA Terintegrasi dan Terpadu

PALOPO,EDELWEISNEWS.COM – Demi terwujudnya Kota Layak Anak (KLA), Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Provinsi Sulawesi Selatan melaksanakan monitoring dan evaluasi permberdayaan perempuan dan perlindungan anak wilayah V di ruang pola Kantor Wali Kota Palopo, Selasa (12/3/2019). Kegiatan dihadiri oleh sejumlah perwakilan Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak dari Kabupaten Luwu, Kabupaten Luwu Utara, Kabupaten […]

Read more
Luwu Timur SULSEL

Siswa di Lutim Sampaikan Aspirasi ke Wabup Saat Musrenbang Anak

LUWU TIMUR,EDELWEISNEWS.COM – Komitmen Pemerintah Kabupaten Luwu Timur untuk menjadikan daerahnya sebagai Kabupaten Layak Anak terlihat saat acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Anak. Seluruh pesertanya melibatkan anak yang diselenggarakan oleh Bapelitbangda Kabupaten Luwu Timur, di Gedung Wanita Simpurusiang, Puncak Indah, Kecamatan Malili, Rabu (13/03/2019). Kegiatan ini sebagai ruang untuk anak mengungkapkan pendapat dan mengekspresikan hak […]

Read more
Luwu Utara SULSEL

Perkuat Kerjasama, Danpos TNI AL Munte yang Baru Bertandang ke Dinas Perikanan

MASAMBA,EDELWEISNEWS.COM – Komandan Pos (Danpos) TNI Angkatan Laut (AL) Munte yang baru, Letda (Mar) Sulhajji, melakukan kunjungan ke Kantor Dinas Perikanan Kabupaten Luwu Utara, Selasa (12/3/2019). Kunjungan Danpos TNI AL Munte diterima Kepala Dinas  Perikanan, Muharwan. Kunjungan ini merupakan kunjungan perdana Sulhajji sebagai Danpos TNI AL Munte sejak dirinya menggantikan Letda (Mar) M. Syaeful Jihad baru-baru […]

Read more
Luwu Utara SULSEL

Desa Pombakka Terima Bantuan Program Pamsimas

MALANGKE BARAT, EDELWEISNEWS.COM  – Desa Pombakka Kecamatan Malangke Barat (Malbar), Kabupaten Luwu Utara menerima bantuan Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (Pamsimas), Selasa (12/3/2019). Serah Terima Program Pamsimas dilakukan Kadis PMD melalui Kepala Bidang (Kabid) Pembangunan UED Dinas PMD Syawal Sammang, dan disaksikan Camat Malbar Sulpiadi dan Koordinator Pamsimas  Kabupaten Luwu Utara Andi […]

Read more
Maros Nasional Pariwisata

Pesona Taman Batu Rammang –rammang yang Eksotik

MAROS,EDELWEISNEWS.COM – Gugusan taman batu di Dusun Rammang-rammang Desa Salenrang, Kabupaten Maros semakin populer.  Akhir-akhir ini semakin banyak wisatawan domestik maupun mancanegara yang berkunjung kesana. Keindahan taman batu bisa dinikmati pengunjung ketika akan memasuki Dermaga II Dusun Rammang-rammang. Batu-batu yang menarik dengan bentuk-bentuk yang unik bisa pula dinikmati dengan menyusuri sungai dari Dermaga I. Batu […]

Read more
Bisnis Ekonomi Pariwisata SULSEL

Penerbangan Makassar – Osaka Bakal Terealisasi Juni 2019

SULSEL,EDELWEISNEWS.COM – Kepala Kantor Konsuler Jepang di Makassar, Miyakawa Katsutoshi, menyambut gembira rencana Gubernur Sulawesi Selatan, Nurdin Abdullah (NA) membuka jalur penerbangan langsung Makassar-Osaka. Sebab, tak hanya berdampak pada naiknya jumlah turis asal Jepang, tapi juga berpotensi menggenjot ekspor komoditas Sulsel. “Rencana itu hebat sekali. Saya sudah dengar rencana itu langsung dari Gubernur Nurdin Abdullah,” […]

Read more
Makassar SULSEL

Liestiaty Nurdin : Stop Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak

SULSEL,EDELWEISNEWS.COM – Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak bersama TP PKK Provinsi Sulawesi Selatan dan Dharma Wanita Provinsi Sulawesi Selatan mengadakan Gerakan Bersama Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Terhadap Perempuan termasuk TPPO di Hotel Gammara Makassar, Selasa (12/3/2019). Liestiaty F. Nurdin selaku Ketua TP PKK Prov. Sulsel membacakan deklarasi akhiri kekerasan terhadap perempuan dan anak, serta […]

Read more
Makassar Pendidikan SULSEL

Dalam Kunjungan ke PNUP, Gubernur Berharap Kampus Bangun Sinergi dengan Pemprov Sulsel

SULSEL,EDELWEISNEWS.COM – Gubernur Sulawesi Selatan, HM Nurdin Abdullah berharap Kampus Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP) untuk tidak dibiarkan mencari uang sendiri. Hal ini disampaikan Nurdin saat mengunjungi Kampus yang terletak di Jalan  Tamalanrea Raya, BTP Makassar, Selasa (12/3/2019). “Politeknik ini adalah sekolah penghasil yang luar biasa yang akan memback up berbagai sektor. Tapi jangan dibiarkan […]

Read more
Makassar

Firman Pagarra : Peran Kejaksaan Dibutuhkan Pemerintah

MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM  – Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPTSP) Kota Makassar bekerjasama dengan Kejaksaan Negeri Makassar menggelar sosialisasi peran jaksa pengacara negara dalam akselerasi pelayanan publik berkelas dunia. Sosialisasi berlangsung di ruang pertemuan Sipakalebbi Lantai II Kantor Balaikota  Makassar, Jalan Ahmad Yani, Selasa (12/3). Pelaksana tugas (Plt) Kadis PMTSP Firman Hamid Pagarra menjelaskan, […]

Read more
Makassar

Aziz Hasan : Radio Salah Satu Media Vital di Makassar

MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Pemerintah Kota Makassar mengajak seluruh praktisi radio untuk ikut menjadi bagian lahirnya smart people di kota Makassar. Hal itu diungkapkan Asisten Bidang Pemerintahan Kota Makassar, Abdul Azis Hasan saat membuka seminar  Verifikasi Bidang Usaha Produktif di Hotel La’RIZ Wthree Lagaligo Makassar, Rabu (13/3/2019). “Radio itu salah satu media yang masih vital di Kota […]

Read more